Gerak Cepat, Sekda Tanbu Tinjau Jembatan Amblas di Desa Banjarsari

- Editor

Rabu, 7 September 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TANAH BUMBU – Sekretaris Daerah (Sekda) Kabupaten Tanah Bumbu, Ambo Sakka meninjau langsung jembatan penghubung desa, yang mengalami kerusakan di Desa Banjarsari Kecamatan Angsana.

Jembatan di Desa Banjarsari itu menghubungkan ke Desa Makmur, namun masyarakat harus berhati-hati melewati jembatan tersebut karena mengalami amblas pada bagian oprit jembatan akibat diterjang derasnya aliran sungai.

Baca Juga :  Fraksi PDIP Ingatkan Tidak Lagi Terjadi Kesalahan Laporan Keuangan

Melihat kondisi lapangan dengan jelas, Ambo Sakka mengambil langkah cepat memperbaiki jembatan.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Kita akan mencari alternatif sementara penanganan tercepat, agar aktifitas masyarakat sekitar bisa tetap berjalan. Mengingat jalur ini menjadi tumpuan aktifitas perekonomian masyarakat,” sebutnya, Selasa (6/9/2022).

Baca Juga :  Bupati se-Kalsel Sepakat Ajukan 4 Isu Strategis

Ambo Sakka menginstruksikan jajaran Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD) terkait segera memperbaiki jembatan setelah melakukan pertemuan penanganan secara teknis.

Rapat di kantor Bupati Tanah Bumbu akan dipimpin oleh Sekda bersama Dinas Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR), Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD), dan SKPD terkait ditingkat kabupaten.

Selanjutkan, Camat Angsana juga mengadakan pertemuan bersama unsur Muspika, Kepala Desa, perwakilan perusahaan, dan pihak terkait lainnya soal penanganan jembatan.

Baca Juga :  Rakernis, Paman Birin Dorong Penguatan BPBD

Tinjauan Sekda Tanah Bumbu Ambo Sakka di Desa Banjasari tersebut didampingi Sekretaris Dinas PUPR Tanah Bumbu, Sekretaris Satpol PP dan Damkar, Kepala Bidang Tanggap Darurat BPBD, dan Camat Angsana. (MAS)

Berita Terkait

Verifikator Lomba Bina Keluarga Balita Kunjungi Tanah Bumbu
Dorong Buka Lapangan Kerja dengan Sosialisasi Kewirausahaan
BPBD Luncurkan Relawan Remaja Aman Bencana
MUI Tanbu : Lestarikan 4 Hal di Luar Ramadhan
Wakili Bupati Tanbu, Asisten I Hadiri Rakoornis TMMD 2024
DPMD Tanbu Dorong Kembangkan Desa Wisata
Dinkes Buka Layanan Pemeriksaan Gratis di Area Mappanre ri Tasi’e
Dinas Perikanan Tanbu, Bantu Pasarkan Produk UMKM dari Bahan Ikan
Berita ini 3 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 3 Mei 2024 - 18:16 WIB

Verifikator Lomba Bina Keluarga Balita Kunjungi Tanah Bumbu

Jumat, 3 Mei 2024 - 18:08 WIB

Dorong Buka Lapangan Kerja dengan Sosialisasi Kewirausahaan

Jumat, 3 Mei 2024 - 16:54 WIB

BPBD Luncurkan Relawan Remaja Aman Bencana

Kamis, 2 Mei 2024 - 17:44 WIB

MUI Tanbu : Lestarikan 4 Hal di Luar Ramadhan

Kamis, 2 Mei 2024 - 11:04 WIB

Wakili Bupati Tanbu, Asisten I Hadiri Rakoornis TMMD 2024

Kamis, 2 Mei 2024 - 10:41 WIB

DPMD Tanbu Dorong Kembangkan Desa Wisata

Kamis, 25 April 2024 - 11:05 WIB

Dinkes Buka Layanan Pemeriksaan Gratis di Area Mappanre ri Tasi’e

Kamis, 25 April 2024 - 10:37 WIB

Dinas Perikanan Tanbu, Bantu Pasarkan Produk UMKM dari Bahan Ikan

Berita Terbaru

DPRD Tanah Bumbu

Pedagang Pasar Niaga Bersujud Resah, DPRD Gelar RDP

Rabu, 8 Mei 2024 - 12:32 WIB

Kalsel

Pemprov Kalsel Dorong Peningkatan Akses Perumahan

Selasa, 7 Mei 2024 - 19:54 WIB

DPRD Tanah Bumbu

Fraksi Golkar Tanbu Ajak Fraksi di DPRD Perjuangkan Aspirasi Masyarakat

Selasa, 7 Mei 2024 - 19:16 WIB

DPRD Tanah Bumbu

Pandangan Fraksi, PDIP Tanbu Berikan Catatan Bagi Dinas Ketenagakerjaan

Selasa, 7 Mei 2024 - 15:28 WIB