Gubernur Kalsel Keluarkan SK Tenaga Ahli

- Editor

Selasa, 18 Februari 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANJARBARU, Goodnews.co.id – Surat Keputusan (SK) Gubernur Kalsel Muhidin mengangkat Tenaga Ahli beredar di group-group whatsApp, nomor 100.3.3.1/091/KUM/2025.

Sebanyak 14 nama Tenaga Ahli Gubernur Kalsel dibagi dalam 3 bagian utama. Pertama, Kebijakan Pembangunan Daerah terdiri Nurul Fajar Desira (mantan pejabat Pemprov Kalsel), Sugiarto Sumas, Rahmah Norlias (eks anggota DPRD Kalsel dari PKB), M Risky Aspan Ali Auda (orang dekat Muhidin), dan Afrizaldi (Wakil Ketua DPW PAN Kalsel sekaligus mantan anggota DPRD Banjarmasin).

Baca Juga :  Masyarakat Satui dan Angsana Masih Hadapi Masalah Debu dan Tenaga Kerja Lokal

Kedua, Pemantapan Perencanaan dan Pelaksanaan Pembangunan Daerah: M Tasriq Usman (eks calon legislatif DPRD Kalsel 2024 dari Demokrat, serta anggota Timsel KPID Kalsel 2025-2028), Arifin Noor (Wakil Wali Kota Banjarmasin 2020-2025), M Habibie, dan Norrifat.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Ketiga, Tim Monitoring dan Evaluasi Pembangunan Daerah: Muhammad Amin (Ketua Timsel KPID 2025-2028, anggota tim pemenangan Muhidin-Hasnur), Khalikin Nor (orang dekat Hasnuryadi Sulaiman), Ansari, Ilham, dan Muhammad Aldi Muammar.

Baca Juga :  Sahbirin Noor Dukung Upaya Pelestarian Alam Kebun Raya Banua

Salah satu tim Gubernur Kalsel, Rahmah Norlias, merespon bahwa meski ada namanya dalam SK tetapi ia belum menerima salinan resmi SK tersebut.

“Saya belum dapat yang print out. Baru dapat dari medsos saja,” ujarnya melalui pesan WhatsApp, Selasa (18/2/2025), dilansir dari Bpost. (MAS)

Berita Terkait

Bupati Rusli dan Prof Yohanes Surya Buka Kerjasama Pendidikan Pandai Berhitung
Menteri PKP Janjikan 1.000 Unit Rumah bagi Wartawan
Jika Lippo Ingkar, Dirjen di Kementerian PKP Berani Tanggungjawab
Enrekang Tanah Salama Diberkahi Bawang Merah
Indeks IHSG Ambruk 6,12 Persen
Sandi Klaim Program OK OCE Berhasil Ciptakan Lapangan Kerja 1,65 Juta Orang
Tak Ubah Fakta Hukum, Jaksa Agung Sebut Pelaku Oplosan BBM hanya Oknum di Pertamina
Liga Tim Jadi Trend di Kementerian Merah Putih
Berita ini 50 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 19 April 2025 - 15:59 WIB

Bupati Rusli dan Prof Yohanes Surya Buka Kerjasama Pendidikan Pandai Berhitung

Minggu, 30 Maret 2025 - 16:56 WIB

Menteri PKP Janjikan 1.000 Unit Rumah bagi Wartawan

Sabtu, 29 Maret 2025 - 20:05 WIB

Jika Lippo Ingkar, Dirjen di Kementerian PKP Berani Tanggungjawab

Selasa, 25 Maret 2025 - 13:09 WIB

Enrekang Tanah Salama Diberkahi Bawang Merah

Senin, 24 Maret 2025 - 07:03 WIB

Indeks IHSG Ambruk 6,12 Persen

Berita Terbaru

Tanah Bumbu

Bang Arul Ajak Masyarakat Jum’at Bersih-bersih

Jumat, 18 Apr 2025 - 17:36 WIB

Tanah Bumbu

Tanah Bumbu Juara Umum Bola Voli Kejurprov 2025

Jumat, 18 Apr 2025 - 14:39 WIB

Tanah Bumbu

Layanan Disdukpencapil Buka di Desa Waringin Tunggal

Jumat, 18 Apr 2025 - 14:34 WIB

Tanah Bumbu

Sebanyak 215 Mobil Hias Meriahkan MTQN Kecamatan Kusan Tengah

Jumat, 18 Apr 2025 - 11:33 WIB