Anggota Fraksi PDIP Tanbu Bagikan Takjil dan Paket Lebaran

- Editor

Kamis, 20 April 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TANAH BUMBU, Goodnews.co.id – Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Tanah Bumbu Daerah Pilihan (Dapil) 3 Ernawati membagikan 700 paket lebaran kepada pengurus PAC, Ranting PDIP dan masyarakat umum, Rabu (19/4/2023).

Ernawati berharap paket lebaran yang dibagikan dapat menyemarakkan momentum Hari Raya Idul Fitri 1444 Hijriyah. Ia berpandangan bulan Ramadhan menjadi waktu terbaik berbagi bagi sesama.

“Mudah-mudahan masyarakat Tanah Bumbu, khususnya Kecamatan Satui dan Angsana dapat menyambut Idul Fitri dengan bahagia,” harap Ernawati Anggota Fraksi Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan.

Tak hanya paket lebaran Hari Raya Idul Fitri 1444 Hijriyah tahun 2023, ia juga membagikan ratusan paket takjil.

Ia mengungkapkan selama bulan suci Ramadhan ia mengadakan shalat tarawih berjamaah di kediamannya bersama warga sekitar.

Masyarakat penerima takjil dan paket lebaran dari wanita yang mewakili gender wanita di DPRD Tanah Bumbu (Tanbu) ini, menyampaikan terima kasih atas paket yang diterimanya. (MAS)

📢 Bagikan artikel ini:

Baca Juga :  Fraksi DPRD Setujui Raperda, Sekda: Demokrasi Tak Lepas dari Peran Utama Parpol

💡 Tips: Pilih style "Minimal" untuk tampilan thumbnail terbaik di WhatsApp

🖼️ Share Dengan Thumbnail

📱 Share Simple 🔥 Share Unique ⭐ Share Premium
🎯 Pilih style yang sesuai kebutuhan Anda

Berita Terkait

Pengadaaan Makan Minum Reses DPRD Tanbu Butuh Formulasi Jelas
Anggota DPRD Fraksi PDIP Tanbu: Akhirnya Desa Kami Terang
Fraksi PDIP Tanah Bumbu Tolak Bupati Dipilih DPRD
Komisi I DPRD Tanbu Terima Keluhan Soal Larangan Rekrutmen Guru
Wakil Ketua DPRD Tanbu Tinjau Teknologi Pertanian
DPRD Tanbu Tinjau Proyek Strategis Jembatan Pulau Kalimantan-Pulau Laut
Sya’bani Rasul Dorong Warga Bentuk Kelompok Usaha
Ketua DPRD Tanbu Hadiri Haul Wardatul Wartiah

Berita Terkait

Kamis, 22 Januari 2026 - 21:49 WIB

Pengadaaan Makan Minum Reses DPRD Tanbu Butuh Formulasi Jelas

Rabu, 21 Januari 2026 - 13:08 WIB

Anggota DPRD Fraksi PDIP Tanbu: Akhirnya Desa Kami Terang

Selasa, 20 Januari 2026 - 11:07 WIB

Fraksi PDIP Tanah Bumbu Tolak Bupati Dipilih DPRD

Selasa, 20 Januari 2026 - 10:16 WIB

Komisi I DPRD Tanbu Terima Keluhan Soal Larangan Rekrutmen Guru

Senin, 19 Januari 2026 - 21:16 WIB

Wakil Ketua DPRD Tanbu Tinjau Teknologi Pertanian

Berita Terbaru

DPRD Tanah Bumbu

Pengadaaan Makan Minum Reses DPRD Tanbu Butuh Formulasi Jelas

Kamis, 22 Jan 2026 - 21:49 WIB

DPRD Tanah Bumbu

Anggota DPRD Fraksi PDIP Tanbu: Akhirnya Desa Kami Terang

Rabu, 21 Jan 2026 - 13:08 WIB

Tanah Bumbu

Disbudparpora Tanbu Buka Turnamen Futsal Stiker Cup 2026

Selasa, 20 Jan 2026 - 18:01 WIB