Pemkab Tanbu Dorong Peran Perusahaan Penuhi Hak Anak

- Editor

Sabtu, 9 Maret 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TANAH BUMBU, Goodnews.co.id – Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Tanah Bumbu (Tanbu) dorong peran perusahaan terhadap pemenuhan hak anak melalui Rakor Asosiasi Perusahaan Sahabat Anak Indonesia (APSAI) di Batulicin, Jumat (8/3/2024).

Rakor ini dinahkodai Dinas Pemberdayaan Perempuan Perlindungan Anak Pengendalian Penduduk dan Keluarga Berencana (DP3P2AKB), menghadirkan pihak perusahaan, perbankan, Forum Anak Daerah Tanbu, serta Harpi Melati Tanbu.

Baca Juga :  Paskibraka Tanah Bumbu 2024 Dikukuhkan di Mahligai Kapet

Bupati Tanbu, Zairullah Azhar, diwakili Asisten Bidang Administrasi Umum, Narni, membuka secara resmi Rakor tersebut.

Narni menyampaikan rakor APSAI merupakan upaya bersama dalam percepatan implementasi peran dunia usaha dalam pemenuhan hak anak Indonesia.

Sebagai salah satunya langkah awal untuk menunjang Kabupaten Layak Anak (KLA).

Baca Juga :  Banyak Proyek Sarana Belum Selesai, Jokowi Tunda Berkantor di IKN

“APSAI didukung berbagai perusahaan tersebut nantinya dapat berkolaborasi, serta membangun komitmen demi mensukseskan program pembangunan di Bumi Bersujud,” kata Narni.

Rakor ini juga ingin memastikan perusahaan mengoptimalkan peran, tanggung jawab, serta kewajibannya guna memenuhi hak anak. (E)

Berita Terkait

KPK dan Pemkab Tanbu Koordinasi Tingkatkan Pengawasan Lebih Baik
Jelang Akhir Tahun, P3AP2KB Tanbu Koordinasi Tinjau Kinerja 8 Aksi Konvergensi Strunting
Wakili Bupati Tanbu, Asisten II Hadiri Persetujuan 14 Propemperda 2025
Jambore SBH 2024 Digelar di Pantai Rindu Alam
Total 1 Miliar, Sekda Tanbu Serahkan Undian untuk ASN dan P3K
Pemkab Tanbu Sosialisasi Kebijakan Pengarusutamaan Gender
Dispersip Tanbu Gelar Uji Kompetensi Pustakawan
5 Desa di Tanah Bumbu Gelar Pemilihan Kades
Berita ini 29 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 17 November 2024 - 17:58 WIB

KPK dan Pemkab Tanbu Koordinasi Tingkatkan Pengawasan Lebih Baik

Jumat, 15 November 2024 - 12:20 WIB

Jelang Akhir Tahun, P3AP2KB Tanbu Koordinasi Tinjau Kinerja 8 Aksi Konvergensi Strunting

Jumat, 15 November 2024 - 11:40 WIB

Wakili Bupati Tanbu, Asisten II Hadiri Persetujuan 14 Propemperda 2025

Jumat, 15 November 2024 - 11:16 WIB

Jambore SBH 2024 Digelar di Pantai Rindu Alam

Kamis, 14 November 2024 - 16:59 WIB

Total 1 Miliar, Sekda Tanbu Serahkan Undian untuk ASN dan P3K

Berita Terbaru

DPRD Tanah Bumbu

Deklarasi Damai Pilkada Tanbu 2024: Tercatat 8 TPS Sangat Rawan

Senin, 18 Nov 2024 - 15:29 WIB

DPRD Tanah Bumbu

Ketua RT Senang Aspirasinya Didengar Anggota DPRD Tanbu

Minggu, 17 Nov 2024 - 19:04 WIB

Tanah Bumbu

KPK dan Pemkab Tanbu Koordinasi Tingkatkan Pengawasan Lebih Baik

Minggu, 17 Nov 2024 - 17:58 WIB

DPRD Tanah Bumbu

Anggota DPRD Tanbu: Reses Bentuk Tanggungjawab Sebagai Wakil Rakyat

Sabtu, 16 Nov 2024 - 18:02 WIB