Pemda Tanbu Siapkan Peringatan Hari Pahlawan 7 Februari

- Editor

Selasa, 6 Februari 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TANAH BUMBU, Goodnews.co.id – Pemerintah Daerah Kabupaten Tanah Bumbu rapat mempersiapkan acara peringatan Hari Pahlawan 7 Februari Pagatan di Kantor Bupati Tanah Bumbu Gunung Tinggi, Kecamatan Batulicin. Senin (6/2/2024).

Peringatan Hari Pahlawan 7 Februari Pagatan, yang terjadi pada tahun 1946 itu, menjadi simbol perjuangan masyarakat Tanah Bumbu membela tanah air dari serangan penjajah Belanda dan sekutunya.

Kepala Bakesbangpol Tanah Bumbu, Nahrul Fajeri, menyampaikan upacara Hari Pahlawan 7 Februari dilaksanakan di Lapangan 7 Februari Kecamatan Kusan Hilir, Rabu besok (7/2/2024).

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Setelah upacara, dilanjutkan berziarah ke Makam Pahlawan di Mattone, Kecamatan Kusan Hilir, kemudian Ramah Tamah keluarga dan ahli waris pahlawan 7 Februari di kantor Koramil Kusan Hilir.

Selanjutnya, untuk mendo’akan para pahlawan 7 Februari akan dilaksanakan haul para pahlawan di Pendopo Serambi Madinah, Kantor Bupati Tanah Bumbu, bersamaan dengan acara Isra’ Mi’raj Nabi Muhammad Saw tahun 2024.

Peringatan Hari Pahlawan ini mengusung tema ‘Dengan Semangat Pahlawan 7 Februari Kita Sukseskan Pemilu dan Pilkada Serentak tahun 2024 dan Mewujudkan Tanah Bumbu Bersujud Menuju Serambi Madinah.’ (E)

Berita Terkait

Bupati Tanbu Buka Pelatihan Pasukan Pemadam Kebakaran
Disbudporpar Tanbu Gelar Penulisan Sastra
Atlet Tinju Tanbu Kalahkan HST
Bupati Tanbu Hadiri Pelantikan 60 PKK Tanbu
Tim Penilai Lomba Perpustakaan Kunjungi SMAN 1 Angsana
Perkimtan Tanbu Sosialisasi Bantuan Rumah
Serambi Madinah: Ini Empat Perjanjian Antara Allah dan Manusia
Pemenang MTQN Kusan Hilir ke-21 Tahun 2024 Raih Hadiah Umrah

Berita Terkait

Jumat, 17 Mei 2024 - 16:56 WIB

Bupati Tanbu Buka Pelatihan Pasukan Pemadam Kebakaran

Jumat, 17 Mei 2024 - 11:58 WIB

Disbudporpar Tanbu Gelar Penulisan Sastra

Jumat, 17 Mei 2024 - 10:53 WIB

Atlet Tinju Tanbu Kalahkan HST

Jumat, 17 Mei 2024 - 09:44 WIB

Tim Penilai Lomba Perpustakaan Kunjungi SMAN 1 Angsana

Kamis, 16 Mei 2024 - 14:55 WIB

Perkimtan Tanbu Sosialisasi Bantuan Rumah

Kamis, 16 Mei 2024 - 12:49 WIB

Serambi Madinah: Ini Empat Perjanjian Antara Allah dan Manusia

Rabu, 15 Mei 2024 - 16:49 WIB

Pemenang MTQN Kusan Hilir ke-21 Tahun 2024 Raih Hadiah Umrah

Rabu, 15 Mei 2024 - 16:43 WIB

Atlet Tanbu Akui Kekalahan di 3 Cabor POPDA Kalsel

Berita Terbaru

Khazanah

Hindari ini agar Asam Urat dan Kolesterol Tidak Melonjak

Jumat, 17 Mei 2024 - 19:30 WIB

Tanah Bumbu

Bupati Tanbu Buka Pelatihan Pasukan Pemadam Kebakaran

Jumat, 17 Mei 2024 - 16:56 WIB

Tanah Bumbu

Disbudporpar Tanbu Gelar Penulisan Sastra

Jumat, 17 Mei 2024 - 11:58 WIB

Tanah Bumbu

Atlet Tinju Tanbu Kalahkan HST

Jumat, 17 Mei 2024 - 10:53 WIB