BANJARMASIN, Goodnews.co.id – Sore ini Selasa (16/7/2024) Bakal Calon Gubernur (Bacagub) dan Bakal Calon Wakil Gubernur (Bacawagub) Kalsel, Raudatul Jannah-Akhmad Rozanie Himawan, menerima SK rekomendasi dari Partai Gerindra. Sehingga Raudatul Jannah atau Acil Odah-Rozanie mendapat dukungan 10 kursi dari Partai Nasdem dan 7 kursi dari Partai Gerindra atau total 17 kursi. (MAS)