Lailatul Jumat: Menderita Selama 80 Tahun Hilang Seketika

- Editor

Jumat, 12 Januari 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TANAH BUMBU, Goodnews.co.id – Dalam Pengajian lailatul Jumat Pemerintah Daerah Kabupaten Tanah Bumbu di masjid Darul Azhar, Kamis malam (11/1/2024), Guru Hidayatullah menyampaikan ada rasa sakit selama 80 tahun lamanya hilang seketika saat baru saja merasakan nikmatnya syurga.

Sebelumnya, pengajian yang dihadiri Bupati Tanah Bumbu Zairullah Azhar, para pejabat Pemda dan masyarakat Tanah Bumbu, ia mengajak jamaah agar memperbanyak ibadah kepada Allah. Karna hal itu akan menerangi kubur dan mengantarkan masuk ke dalam syurga.

Ia menyebutkan bahwa semua orang akan mati, bahwa Nabi Muhammad Saw sekalipun, juga merasakan kematian.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Jangankan kita, Nabi Muhammad, Nabi Allah, kekasih Allah, beliaupun merasakan yang namanya mati. Dunia juga akan mati, bahkan kematian pun akan dimatikan oleh Allah SWT,” ucapnya.

Guru Hidayatullah bercerita ketika semua penduduk neraka masuk ke dalam neraka dan penduduk syurga masuk ke dalam syurga. Allah bertanya kepada para penduduk syurga bagaimana keadaan mereka di syurga, maka para penduduk syurga menjawab bahwa di syurga sangat penuh kenikmatan.

Sangking nikmatnya syurga, kesusahan selama 80 tahun di dunia hilang tak membekas. Ia menuturkan sebagaimana sabda Rasulullah Saw bahwa ada manusia di dunia selama 80 tahun menderita terus tidak pernah bahagia.

“Duit habis tarus, bini bamamai tarus, laki panyarikan luar biasa, anak susah diatur, urusan tidak mau lancar. 80 tahun sedih terus,” katanya.

Tetapi ia tidak pernah meninggalkan ibadah kepada Allah. ketika dia mati dan ditimbang amal baiknya, ternyata amal baiknya lebih berat maka masuklah ia ke dalam syurga.

Ketika dia baru saja masuk ke dalam syurga. Allah bertanya padanya, apakah pernah merasakan susah. Hamba itu berkata ‘apa itu susah.’ Maka hilanglah rasa susah, sedih, penderitaan selama 80 tahun, padahal baru saja merasakan syurga.

Sebaliknya, ada juga manusia tidak pernah sedih, tidak pernah susah, atau menderita di dunia, tetapi ketika dia masuk neraka, ia pun lupa apa itu kenyamanan padahal ia baru saja merasakan siksaan di neraka. (MAS)

Berita Terkait

Festival Anak Sholeh Tingkat Provinsi 2024 Akan Digelar di Tanah Bumbu
Serambi Madinah Tanah Bumbu: 5 Waktu Diharamkan Shalat
Asisten I Lepas Keberangkatan POPDA Tanbu ke Kandangan
Belanja di Warung Pantai Siring Pagatan, Camat: Lihat Dulu Harga Menu
Halal bihalal DWP Tanbu Bangun Silaturahmi Bersinergi
DLH Punya Aplikasi Identifikasi dan Penyetoran Jasa Retribusi Kebersihan
Satpol PP dan Damkar Evaluasi Ular Piton
Asisen II Setda Tanbu Hadiri Halal Bihalal Sinasmas 2024

Berita Terkait

Senin, 13 Mei 2024 - 10:04 WIB

Serambi Madinah Tanah Bumbu: 5 Waktu Diharamkan Shalat

Jumat, 10 Mei 2024 - 16:26 WIB

Asisten I Lepas Keberangkatan POPDA Tanbu ke Kandangan

Jumat, 10 Mei 2024 - 16:18 WIB

Belanja di Warung Pantai Siring Pagatan, Camat: Lihat Dulu Harga Menu

Jumat, 10 Mei 2024 - 15:09 WIB

Halal bihalal DWP Tanbu Bangun Silaturahmi Bersinergi

Jumat, 10 Mei 2024 - 15:04 WIB

DLH Punya Aplikasi Identifikasi dan Penyetoran Jasa Retribusi Kebersihan

Jumat, 10 Mei 2024 - 14:51 WIB

Satpol PP dan Damkar Evaluasi Ular Piton

Jumat, 10 Mei 2024 - 12:27 WIB

Asisen II Setda Tanbu Hadiri Halal Bihalal Sinasmas 2024

Jumat, 10 Mei 2024 - 12:05 WIB

10 Anak Punk Dipulangkan, 2 diantaranya Perempuan

Berita Terbaru

DPRD Tanah Bumbu

Fraksi Golkar, PAN, NasDem Tanbu, Tolak Pemekaran Kecamatan

Selasa, 14 Mei 2024 - 17:29 WIB

Kotabaru

Pemkab Kotabaru Ajukan 4 Raperda, DPRD Akan Bentuk Pansus

Selasa, 14 Mei 2024 - 14:40 WIB

DPRD Tanah Bumbu

Fraksi Gerindra Tolak Pemekaran Kecamatan, Fraksi PKB Tanyakan Tapal Batas

Selasa, 14 Mei 2024 - 13:29 WIB

DPRD Tanah Bumbu

Fraksi PDIP Tanbu Enggan Lanjutkan Pembahasan Pemekaran Kecamatan

Selasa, 14 Mei 2024 - 13:10 WIB

DPRD Tanah Bumbu

4 Fraksi DPRD Tanbu Tolak Pemekaran Satui

Selasa, 14 Mei 2024 - 12:54 WIB