Wakil Ketua DPRD Tanbu Tinjau Teknologi Pertanian

- Editor

Senin, 19 Januari 2026

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TANAH BUMBU, Goodnews.co.id – Wakil Ketua DPRD Tanah Bumbu Hasanuddin menghadiri acara panen raya dan Pengumuman Program Swasembada Pangan di Aula Serambi Madinah Kantor Bupati Tanah Bumbu, Rabu (7/1/2026), ditandai dengan pameran teknologi pertanian.

Hasanuddin dalam sambutannya menyampaikan pesan optimisme dan harapan agar bantuan dan program yang disalurkan oleh pemerintah dapat memberikan dampak nyata bagi para petani.

Dalam acara ini Bupati Tanah Bumbu Andi Rudi Latif menyerahkan beberapa Alsintan kepada para petani di Kabupaten Tanah Bumbu.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Semoga yang menerima alat ini mampu menjadi pendorong ketahanan pangan Kabupaten Tanah Bumbu, serta terus berkembang dan menghasilkan panen yang melimpah,” ujarnya Hasanuddin.

Baca Juga :  Masih Muda Dilantik Jadi Ketua DPRD, Bupati Sebut Berkah Doa Orang Tua

Ia menyampaikan bahwa secara kelembagaan legislatif, sangat mendukung kebijakan di bidang pertanian di Kabupaten Tanah Bumbu dan berharap benar-benar bisa memberikan manfaat bagi masyarakat.

Ia juga menjelaskan bahwa Panen Raya ini yang disiarkan secara nasional bukan sekadar perayaan hasil produksi pertanian, melainkan momentum penting untuk melakukan evaluasi bersama mengenai sejauh mana kebijakan pertanian telah menjawab kebutuhan riil petani.

Karena, menurutnya, program swasembada pangan harus dibarengi dengan pengelolaan yang tepat agar mampu meningkatkan produksi secara berkelanjutan sekaligus mendorong kesejahteraan petani.

Selain itu, kesinambingan dukungan dari pemerintah terutama penyediaan sarana dan prasarana pertanian harus memadai, seperti mendampingan teknis dan pengawasan secara intensif agar program ini dapat dirasakan oleh masyarakat.

Baca Juga :  Gusti Erwin Dukung 2 Desa Ditetapkan Kampung Nelayan Merah Putih

Kegiatan Panen Raya dan Pengumuman Swasembada Pangan ini dihadiri jajaran pemerintah daerah, instansi teknis terkait, serta para pelaku sektor pertanian. (dir)

📢 Bagikan artikel ini:

💡 Tips: Pilih style "Minimal" untuk tampilan thumbnail terbaik di WhatsApp

🖼️ Share Dengan Thumbnail

📱 Share Simple 🔥 Share Unique ⭐ Share Premium
🎯 Pilih style yang sesuai kebutuhan Anda

Berita Terkait

DPRD Tanbu Tinjau Proyek Strategis Jembatan Pulau Kalimantan-Pulau Laut
Sya’bani Rasul Dorong Warga Bentuk Kelompok Usaha
Ketua DPRD Tanbu Hadiri Haul Wardatul Wartiah
Masyarakat Bantaran Sungai Usulkan Normalisasi Sungai
Masyarakat Simpang Empat Keluhkan Genangan Air Akibat Sistem Drainase Buruk
Reses I Wayan Sudarma: Masyarakat Minta Pengaspalan Jalan
Anggota DPRD Tanbu Terima Keluhan Ketersediaan Bak Sampah
Masyarakat Keluhkan Pengerjaan Proyek Tanpa Koordinasi Aparat Desa

Berita Terkait

Senin, 19 Januari 2026 - 21:16 WIB

Wakil Ketua DPRD Tanbu Tinjau Teknologi Pertanian

Kamis, 8 Januari 2026 - 16:07 WIB

DPRD Tanbu Tinjau Proyek Strategis Jembatan Pulau Kalimantan-Pulau Laut

Selasa, 6 Januari 2026 - 14:28 WIB

Sya’bani Rasul Dorong Warga Bentuk Kelompok Usaha

Senin, 5 Januari 2026 - 23:43 WIB

Ketua DPRD Tanbu Hadiri Haul Wardatul Wartiah

Jumat, 5 Desember 2025 - 13:53 WIB

Masyarakat Bantaran Sungai Usulkan Normalisasi Sungai

Berita Terbaru

Tanah Bumbu

Tanah Bumbu Dukung Bina Generasi Muda Paskibraka

Senin, 19 Jan 2026 - 21:58 WIB

DPRD Tanah Bumbu

Wakil Ketua DPRD Tanbu Tinjau Teknologi Pertanian

Senin, 19 Jan 2026 - 21:16 WIB

Tanah Bumbu

Hadiri Rakornas, Eryanto Rais: Sinergitas Harus Jadi Langkah Nyata

Minggu, 18 Jan 2026 - 10:18 WIB

Tanah Bumbu

Andi Rudi Latif Harap Keteladanan Rasul Jadi Pijakan Bangun Daerah

Minggu, 18 Jan 2026 - 10:13 WIB