Rumah Warga Sering Kebanjiran, Zairullah Sediakan Rumah Tipe 36 Permanen

- Editor

Kamis, 13 Juni 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TANAH BUMBU, Goodnews.co.id – Meski banjir merendam Kecamatan Satui Kabupaten Tanah Bumbu telah surut, tapi masih ada rumah warga terendam lantaran membangun rumah di bantaran sungai.

Seperti warga yang tinggal di bantaran sungai di Desa Sinar Bulan Kecamatan Satui.

Karena pertimbangan setiap kali hujan dengan intensitas tinggi rumah warga selalu kebanjiran maka Bupati Tanah Bumbu Zairullah Azhar berupaya merelokasi warga yang tinggal di bantaran sungai ke tempat lebih aman dan nyaman.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Melalui Kepala Dinas Perumahan, Kawasan Permukiman dan Pertanahan (Disperkimtan) Tanah Bumbu, Firdaus Ansyari, membenarkan akan melakukan relokasi warga yang sering mengalami kebanjiran, Rabu (12/6/2024).

Baca Juga :  Zairullah Azhar Resmikan Rumah Oleh-oleh Bersujud

Untuk merealisasikan rencana tersebut, Firdaus menyediakan tanah seluas 2 hektar di wilayah Desa Sinar Bulan untuk membangun rumah tipe 36 permenen.

“Di tahun 2022 kami sudah menyiapkan lahan 1 hektar dengan 11 unit rumah, kemudian 2023 1 hektar lagi dengan 9 unit rumah dan di 2024 dianggarkan 7 unit rumah lagi,” kata Firdaus.

Firdaus juga mengatakan, untuk saat ini rumah telah dibangun namun belum diisi oleh warga yang direlokasi, karena masih menunggu instalasi listrik, PJU, air, dan kelengkapan lainnya.

Baca Juga :  DPMD Tanbu Dorong Kembangkan Desa Wisata

Sementara rumah-rumah warga yang berada di bantaran sungai akan dihanjurkan, selanjutnya akan dibuat siring dan kegiatan lainnya.

Untuk warga di Desa Barakat Mufakat, Firdaus menyampaikan akan melakukan pendataan lebih dulu sebelum dilakukan relokasi. (E)

📢 Bagikan artikel ini:

💡 Tips: Pilih style "Minimal" untuk tampilan thumbnail terbaik di WhatsApp

🖼️ Share Dengan Thumbnail

📱 Share Simple 🔥 Share Unique ⭐ Share Premium
🎯 Pilih style yang sesuai kebutuhan Anda

Berita Terkait

Tanah Bumbu Tingkatkan Kapasitas Pekerja Migran Indonesia
Dispersip Tanbu Datangkan Tokoh Pendongeng Nasional tanggal 13-18 Oktober 2025
Andi Irmayani Nyatakan Siap Perkuat Layanan Posyandu
Gandeng dr Boyke, Pemkab Tanbu Tingkatkan Kapasitas Ketua TP PKK Desa
Tanah Bumbu Jadi Tuan Rumah Temu Karya Bakti Sosial PSM ke-12 Kalsel
Dispersip Tanbu Gelar Festival Literasi Beraksi 2025
Pemkab Tanbu Kupas Persoalan Izin Lingkungan dan Bangunan
Andi Rudi Latif Lantik Wisnu Sebagai Asisten I Setda Tanah Bumbu

Berita Terkait

Rabu, 15 Oktober 2025 - 20:02 WIB

Dispersip Tanbu Datangkan Tokoh Pendongeng Nasional tanggal 13-18 Oktober 2025

Rabu, 15 Oktober 2025 - 19:50 WIB

Andi Irmayani Nyatakan Siap Perkuat Layanan Posyandu

Rabu, 15 Oktober 2025 - 19:43 WIB

Gandeng dr Boyke, Pemkab Tanbu Tingkatkan Kapasitas Ketua TP PKK Desa

Rabu, 15 Oktober 2025 - 18:56 WIB

Tanah Bumbu Jadi Tuan Rumah Temu Karya Bakti Sosial PSM ke-12 Kalsel

Selasa, 14 Oktober 2025 - 16:16 WIB

Dispersip Tanbu Gelar Festival Literasi Beraksi 2025

Berita Terbaru

Nasional

Pemekaran 17 Desa di Tanah Bumbu Dinilai Layak

Kamis, 23 Okt 2025 - 07:48 WIB

Opini

Lapor SPT Tahunan Semakin Mudah Melalui Website Coretax

Rabu, 22 Okt 2025 - 11:01 WIB