Pj Sekda Tanbu: RKPD Perubahan 2025 Fokus Pada Prioritas Pembangunan

- Editor

Jumat, 1 Agustus 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TANAH BUMBU, Goodnews.co.id – Bupati Kabupaten Tanah Bumbu, Andi Rudi Latif, melalui Pj Sekretaris Daerah (Sekda), Yulian Herawati, menyampaikan jawaban Bupati terhadap pemandangan umum Fraksi Golongan Karya DPRD Tanah Bumbu tentang RAPBD perubahan tahun anggaran 2025.

Jawaban Bupati disampaikan dalam Rapat Paripurna Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Tanah Bumbu yang digelar di ruang utama sidang DPRD Tanah Bumbu, Jumat (1/8/2025).

Bupati Andi Rudi Latif melalui Pj Sekda Yulian Herawati menyampaikan terima kasih atas masukan dan saran dari Fraksi Golongan Karya DPRD Tanah Bumbu.

Pemerintah Kabupaten Tanah Bumbu melalui RAPBD-P 2025 dengan berpedoman pada RKPDP 2025 dan RPJMD 2025-2029 sudah memfokuskan prioritas-prioritas pembangunan dengan mengacu pada data-data dan permasalahan, baik yang bersifat makro maupun sektoral.

Penjabaran ini secara umum tertuang dalam strategi dan arah kebijakan mulai dari peningkatan kualitas sumber daya manusia, peningkatan kualitas infrastruktur, peningkatan perekonomian, lingkungan hidup, dan tata kelola pemerintahan.

Dalam Rapat Paripurna sebelumnya, Fraksi Partai Golongan Karya menyampaikan masukan ada perencanaan yang baik dan langkah konkrit agar kedepan diperoleh angka pertumbuhan ekonomi tinggi dan lebih berkualitas, yang kontribusi pertumbuhan didominasi oleh sektor pertanian dan perikanan beserta sub sektornya serta sektor industri pengolahan, yang dihuni mayoritas masyarakat Tanah Bumbu. (E)

📢 Bagikan artikel ini:

Baca Juga :  Gubernur Muhidin Tunjuk Syarifuddin Plh Sekda Pemprov Kalsel

💡 Tips: Pilih style "Minimal" untuk tampilan thumbnail terbaik di WhatsApp

🖼️ Share Dengan Thumbnail

📱 Share Simple 🔥 Share Unique ⭐ Share Premium
🎯 Pilih style yang sesuai kebutuhan Anda

Berita Terkait

Tanah Bumbu Tingkatkan Kapasitas Pekerja Migran Indonesia
Dispersip Tanbu Datangkan Tokoh Pendongeng Nasional tanggal 13-18 Oktober 2025
Andi Irmayani Nyatakan Siap Perkuat Layanan Posyandu
Gandeng dr Boyke, Pemkab Tanbu Tingkatkan Kapasitas Ketua TP PKK Desa
Tanah Bumbu Jadi Tuan Rumah Temu Karya Bakti Sosial PSM ke-12 Kalsel
Dispersip Tanbu Gelar Festival Literasi Beraksi 2025
Pemkab Tanbu Kupas Persoalan Izin Lingkungan dan Bangunan
Andi Rudi Latif Lantik Wisnu Sebagai Asisten I Setda Tanah Bumbu

Berita Terkait

Kamis, 16 Oktober 2025 - 15:49 WIB

Tanah Bumbu Tingkatkan Kapasitas Pekerja Migran Indonesia

Rabu, 15 Oktober 2025 - 20:02 WIB

Dispersip Tanbu Datangkan Tokoh Pendongeng Nasional tanggal 13-18 Oktober 2025

Rabu, 15 Oktober 2025 - 19:50 WIB

Andi Irmayani Nyatakan Siap Perkuat Layanan Posyandu

Rabu, 15 Oktober 2025 - 19:43 WIB

Gandeng dr Boyke, Pemkab Tanbu Tingkatkan Kapasitas Ketua TP PKK Desa

Rabu, 15 Oktober 2025 - 18:56 WIB

Tanah Bumbu Jadi Tuan Rumah Temu Karya Bakti Sosial PSM ke-12 Kalsel

Berita Terbaru

Nasional

Dewan Pers Bahas Kekerasan Jurnalis Perempuan di Kalsel

Jumat, 31 Okt 2025 - 15:40 WIB

Nasional

Pemekaran 17 Desa di Tanah Bumbu Dinilai Layak

Kamis, 23 Okt 2025 - 07:48 WIB

Opini

Lapor SPT Tahunan Semakin Mudah Melalui Website Coretax

Rabu, 22 Okt 2025 - 11:01 WIB