Mahruri Hadiri Rapat Koordinasi PABPDSI

- Editor

Rabu, 11 Desember 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TANAH BUMBU, Goodnews.co.id – Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Tanah Bumbu (Tanbu), Makhruri, menghadiri Rapat Koordinasi Persatuan Anggota Badan Permusyawaratan Desa Seluruh Indonesian (PABPDSI) di Gedung Serbaguna Kecamatan Kusan Hulu, Kabupaten Tanah Bumbu, Selasa (10/12/2024).

Rapat Koordinasi dihadiri perwakilan Kecamatan Kusan Hulu, PABPDSI Tanah Bumbu dan Kepala Desa Binawara, serta Perangkat Desa Binawara.

Dalam sambutannya, Makhruri, mengapresiasi dan menyambut baik adanya kegiatan yang dilaksanakan oleh PABPDSI Tanah Bumbu tersebut.

“Selain sebagai sarana silaturahmi sesama anggota BPD, semoga kegiatan ini juga membawa kebaikan dan kemajuan bagi daerah,” ucapnya.

Makhruri mengatakan, BPD dan anggota DPRD Tanah Bumbu sama tupoksinya, yakni menampung dan menyerap aspirasi masyarakat.

Anggota BPD menampung dan mengolah, sedangkan anggota DPRD menyerap dan memperjuangkan aspirasi tersebut agar bisa terwujud.

“Saya berharap kedepan, kegiatan pertemuan ini banyak diisi dengan diskusi terkait pembangunan di segala bidang,” pungkasnya. (E)

📢 Bagikan artikel ini:

Baca Juga :  Komisi II DPRD: Kita Carikan Solusi Peningkatan Retribusi Pasar

💡 Tips: Pilih style "Minimal" untuk tampilan thumbnail terbaik di WhatsApp

🖼️ Share Dengan Thumbnail

📱 Share Simple 🔥 Share Unique ⭐ Share Premium
🎯 Pilih style yang sesuai kebutuhan Anda

Berita Terkait

Anggota DPRD Fraksi PDIP Tanbu: Akhirnya Desa Kami Terang
Fraksi PDIP Tanah Bumbu Tolak Bupati Dipilih DPRD
Komisi I DPRD Tanbu Terima Keluhan Soal Larangan Rekrutmen Guru
Wakil Ketua DPRD Tanbu Tinjau Teknologi Pertanian
DPRD Tanbu Tinjau Proyek Strategis Jembatan Pulau Kalimantan-Pulau Laut
Sya’bani Rasul Dorong Warga Bentuk Kelompok Usaha
Ketua DPRD Tanbu Hadiri Haul Wardatul Wartiah
Masyarakat Bantaran Sungai Usulkan Normalisasi Sungai

Berita Terkait

Rabu, 21 Januari 2026 - 13:08 WIB

Anggota DPRD Fraksi PDIP Tanbu: Akhirnya Desa Kami Terang

Selasa, 20 Januari 2026 - 11:07 WIB

Fraksi PDIP Tanah Bumbu Tolak Bupati Dipilih DPRD

Selasa, 20 Januari 2026 - 10:16 WIB

Komisi I DPRD Tanbu Terima Keluhan Soal Larangan Rekrutmen Guru

Senin, 19 Januari 2026 - 21:16 WIB

Wakil Ketua DPRD Tanbu Tinjau Teknologi Pertanian

Kamis, 8 Januari 2026 - 16:07 WIB

DPRD Tanbu Tinjau Proyek Strategis Jembatan Pulau Kalimantan-Pulau Laut

Berita Terbaru

DPRD Tanah Bumbu

Anggota DPRD Fraksi PDIP Tanbu: Akhirnya Desa Kami Terang

Rabu, 21 Jan 2026 - 13:08 WIB

Tanah Bumbu

Disbudparpora Tanbu Buka Turnamen Futsal Stiker Cup 2026

Selasa, 20 Jan 2026 - 18:01 WIB