Bupati Tanbu Sampaikan 5 Sasaran Pembangunan Tanbu 2025-2045

- Editor

Selasa, 23 April 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TANAH BUMBU, Goodnews.co.id- Musyawarah Perencanaan Pembangunan (Musrenbang) Rencana Pembangunan Jangka Panjang Daerah (RPJPD) Tanah Bumbu 2025-2045 dengan 5 sasaran pembangunan, di Gedung 7 Februari, Pagatan, Kecamatan Kusan Hilir, Kabupaten Tanah Bumbu, Senin (22/04/2024).

Bupati Tanah Bumbu, Zairullah Azhar, didampingi Sekretaris Daerah, Ambo Sakka, membuka langsung kegiatan tersebut.

Tujuan kegiatan tersebut menyepakati visi misi daerah, permasalahan, isu strategis, arah kebijakan, dan saran pokok pembangunan jangka panjang pembangunan daerah 2025-2045.

Bupati Tanah Bumbu, Zairullah Azhar, mengatakan pentingnya kontribusi dan peran masyarakat serta pemerintah dalam mewujudkan kemajuan daerah.
Berbagai program daerah yang tujuannya adalah membangun sumberdaya manusia harus didukung bersama, guna mewujudkan kemajuan-kemajuan diberbagai sektor, sehingga mampu berkontribusi nyata dalam pembangunan daerah.

Baca Juga :  Janda Anak Dua Melapor ke Bupati Zairullah

“Provinsi, Kabupaten dan Kota perlu berkontribusi nyata dalam mewujudkan pembangunan daerah guna peningkatan dan pemerataan,” tegas Zairullah.

Rancangan awal RPJPD Tanbu 2025-2045 diwujudkan dengan melalui 5 sasaran, yakni peningkatan pendapatan perkapita, kemiskinan menuju 0% dan ketimpangan berkurang, kepemimpinan daerah ditingkat nasional meningkat, daya saing sumberdaya meningkat, intensitas emisi GRK menurun menuju net zero emission.

Baca Juga :  Air Surut, Petugas Gabungan Tinggalkan Lokasi Banjir

Kemajuan daerah dapat diwujudkan melalui poin-poin tersebut, namun tidak terlepas dari bagaimana peran dan konsistensi pemerintah dan masyarakat dalam bekerjasama memajukan daerah.
Musrenbang tersebut juga menyiratkan pentingnya pembangunan sumberdaya dalam mewujudkan pembangunan yang berkelanjutan, serta pemaparan pokok pikiran terkait dengan kebijakan pembangunan jangka panjang.

Bupati menyampaikan terimakasih kepada semua pihak yang telah berkontribusi terhadap pembangunan dan kemajuan daerah Tanah Bumbu. (E)

Berita Terkait

KPK dan Pemkab Tanbu Koordinasi Tingkatkan Pengawasan Lebih Baik
Jelang Akhir Tahun, P3AP2KB Tanbu Koordinasi Tinjau Kinerja 8 Aksi Konvergensi Strunting
Wakili Bupati Tanbu, Asisten II Hadiri Persetujuan 14 Propemperda 2025
Jambore SBH 2024 Digelar di Pantai Rindu Alam
Total 1 Miliar, Sekda Tanbu Serahkan Undian untuk ASN dan P3K
Pemkab Tanbu Sosialisasi Kebijakan Pengarusutamaan Gender
Dispersip Tanbu Gelar Uji Kompetensi Pustakawan
5 Desa di Tanah Bumbu Gelar Pemilihan Kades
Berita ini 28 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 17 November 2024 - 17:58 WIB

KPK dan Pemkab Tanbu Koordinasi Tingkatkan Pengawasan Lebih Baik

Jumat, 15 November 2024 - 12:20 WIB

Jelang Akhir Tahun, P3AP2KB Tanbu Koordinasi Tinjau Kinerja 8 Aksi Konvergensi Strunting

Jumat, 15 November 2024 - 11:40 WIB

Wakili Bupati Tanbu, Asisten II Hadiri Persetujuan 14 Propemperda 2025

Jumat, 15 November 2024 - 11:16 WIB

Jambore SBH 2024 Digelar di Pantai Rindu Alam

Kamis, 14 November 2024 - 16:59 WIB

Total 1 Miliar, Sekda Tanbu Serahkan Undian untuk ASN dan P3K

Berita Terbaru

DPRD Tanah Bumbu

Deklarasi Damai Pilkada Tanbu 2024: Tercatat 8 TPS Sangat Rawan

Senin, 18 Nov 2024 - 15:29 WIB

DPRD Tanah Bumbu

Ketua RT Senang Aspirasinya Didengar Anggota DPRD Tanbu

Minggu, 17 Nov 2024 - 19:04 WIB

Tanah Bumbu

KPK dan Pemkab Tanbu Koordinasi Tingkatkan Pengawasan Lebih Baik

Minggu, 17 Nov 2024 - 17:58 WIB

DPRD Tanah Bumbu

Anggota DPRD Tanbu: Reses Bentuk Tanggungjawab Sebagai Wakil Rakyat

Sabtu, 16 Nov 2024 - 18:02 WIB