Bamus Bahas Rencana Agenda DPRD Tanah Bumbu 2024

- Editor

Selasa, 5 Maret 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TANAH BUMBU, Goodnews.co.id – Bamus DPRD Tanah Bumbu kembali menyusun berbagai agenda setelah melewati Pemiliham Umum (Pemilu) 14 Februari 2024.

Rapat Badan Musyawarah (Banmus) Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Tanah Bumbu (Tanbu) dibuka Wakil Ketua II DPRD, Harmanuddin, dan dipimpin oleh Ketua Banmus DPRD Tanbu, Syamsisar, dilaksanakn diruang rapat Komisi DPRD Tanbu, Senin (4/3/2024).

Dalam rapat tersebut membahas agenda kegiatan para anggota DPRD, baik itu jadwal Bimtek, Reses, Perjalanan Dinas Kunjungan Kerja, penyampaian KUA PPAS dan Penandatanganan, Penyampaian Raperda, Rapat Kerja, dan Rapat Paripurna, serta kegiatan lainnya.

Syamsisar menekankan agar jadwal, yang telah disusun, tidak mengalami perubahan, karena setelah diparipurnakan, akan menjadi agenda tetap dan mesti dilaksanakan. (E)

Berita Terkait

Semua Fraksi DPRD Tanbu Terima Raperda LPJ APBD 2024 Dibahas Lebih Lanjut
Fraksi Gerindra Tanbu Tanyakan Sistem Evaluasi Realisasi Program 2024
Banyak Silpa 2024, Fraksi PKB Tanbu Minta Eksekutif lebih Cermat Hitung Anggaran
Pemandangan Umum, Fraksi PAN Tanbu Ungkap Soal Kelebihan Bayar
Hasanuddin Dukung Penguatan Kelembagaan MWCNU Angsana
Berkurban, Wakil Ketua DPRD Tanbu Sampaikan PKB Wujudkan Kebersamaan dengan Masyarakat
Melalui Sekda, Bupati Tanbu Berikan Jawaban Atas Pandangan Fraksi
Hari Lahir Pancasila, Ketua DPRD Tanbu Bacakan Pembukaan UU 45

Berita Terkait

Selasa, 17 Juni 2025 - 13:50 WIB

Semua Fraksi DPRD Tanbu Terima Raperda LPJ APBD 2024 Dibahas Lebih Lanjut

Selasa, 17 Juni 2025 - 12:40 WIB

Fraksi Gerindra Tanbu Tanyakan Sistem Evaluasi Realisasi Program 2024

Selasa, 17 Juni 2025 - 12:26 WIB

Banyak Silpa 2024, Fraksi PKB Tanbu Minta Eksekutif lebih Cermat Hitung Anggaran

Selasa, 17 Juni 2025 - 12:19 WIB

Pemandangan Umum, Fraksi PAN Tanbu Ungkap Soal Kelebihan Bayar

Senin, 9 Juni 2025 - 17:43 WIB

Hasanuddin Dukung Penguatan Kelembagaan MWCNU Angsana

Berita Terbaru

Kotabaru

Festival B2SA, Ketua TP PKK Kotabaru: Manfaatkan Pangan Lokal

Selasa, 1 Jul 2025 - 16:43 WIB

Nasional

PAW, Istri Ganti Suami Jadi Anggota Dewan Banjarmasin

Senin, 30 Jun 2025 - 14:59 WIB

Nasional

Mahfud MD: Tugas Media Itu Investigasi

Senin, 30 Jun 2025 - 14:49 WIB

Nasional

Pukul dan Ancam Jurnalis, Ajudan Kapolri Minta Maaf

Senin, 30 Jun 2025 - 12:44 WIB