Anak-anak Panti Mulia Satria Kunjungi Perpustakaan

- Editor

Jumat, 12 Juli 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANJARMASIN, Goodnews.co.id – Anak-anak dari Panti Perlindungan dan Rehabilitasi Sosial Anak dan Remaja (PPRSAR) Mulia Satria Provinsi Kalimantan Selatan (Kalsel), berkesempatan mengunjungi Perpustakaan Palnam, Dinas Perputakaan dan Kearsipan (Dispersip) Kalimantan Selatan.

Pada kesempatan tersebut, pengelola perpustakaan menayangkan kisah dongeng dan kisah nusantara yang disambut antusias anak-anak PPSSAR Mulia Satria Kalsel.

Kepala Dispersip Kalsel, Hj Nurliani Dardie atau Bunda Nunung, mengatakan, mereka dengan tangan terbuka menyambut kedatangan berbagai lembaga, baik itu sekolah, panti sosial, organisasi kemasyarakat maupun masyarakat umum yang berkunjung ke Perpustakaan Palnam, Rabu (10/7/2024).

“Kami juga sangat berterima kasih atas kunjungan PPSAR Mulia Satria kesini. Kami berharap dilain waktu mereka kembali datang kesini lagi dan bisa mendapatkan berbagai bahan bacaan yang mereka senangi,” tuturnya.

Baca Juga :  Wakil Bupati Tanbu Ajukan Bantuan Alat dan Mesin Pertanian ke Mentan RI

Sementara itu, Plh Kepala PPRSAR Mulia Satria Kalsel, Firmansyah, mengungkapkan, kegiatan ini mengisi liburan sekolah yang sifatnya mengadakan edukatif dengan mengunjungi ke Perpustakaan Daerah Provinsi Kalsel.

“Kegiatan ini bertujuan untuk meningkatkan minat baca dan wawasan tentang pentingnya perpustakaan sebagai sumber informasi dan pengetahuan,” ucapnya. (E)

Berita Terkait

Efek Penyertaan Modal Bank Kalsel, Muhidin Apresiasi Deviden Naik 18 Persen
Gubernur Kalsel Ganti Direktur PT Bangun Banua
Efisiensi Anggaran Pemprov Kalsel Tunggu Surat Edaran Kemendagri
Gubernur Muhidin Tunjuk Syarifuddin Plh Sekda Pemprov Kalsel
Muhidin Apresiasi Polda Kalsel Bongkar Kejahatan Narkoba
Gubernur Kalsel: Pendidikan Ujung Tombak Kemajuan
DPRD Ajukan Pemberhentian Gubernur Kalsel 2021-2024
PWI Pusat Minta Audiensi dengan Pemprov Kalsel
Berita ini 86 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 15 Maret 2025 - 11:00 WIB

Efek Penyertaan Modal Bank Kalsel, Muhidin Apresiasi Deviden Naik 18 Persen

Rabu, 12 Maret 2025 - 10:29 WIB

Gubernur Kalsel Ganti Direktur PT Bangun Banua

Rabu, 12 Februari 2025 - 20:47 WIB

Efisiensi Anggaran Pemprov Kalsel Tunggu Surat Edaran Kemendagri

Rabu, 22 Januari 2025 - 14:47 WIB

Gubernur Muhidin Tunjuk Syarifuddin Plh Sekda Pemprov Kalsel

Senin, 20 Januari 2025 - 19:54 WIB

Muhidin Apresiasi Polda Kalsel Bongkar Kejahatan Narkoba

Berita Terbaru

Khazanah

Informasi Pendidikan Dokter Spesialis di Indonesia

Rabu, 2 Apr 2025 - 14:00 WIB

Nasional

Menteri PKP Janjikan 1.000 Unit Rumah bagi Wartawan

Minggu, 30 Mar 2025 - 16:56 WIB

Khazanah

Mega Proyek CPI Makassar Sempat Tuai Sorotan

Jumat, 28 Mar 2025 - 14:48 WIB