Zairullah Azhar Janjikan Insentif bagi Kader Posyandu

- Editor

Rabu, 10 Januari 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TANAH BUMBU, Goodnews.co.id – Bupati Tanah Bumbu Zairullah Azhar berjanji akan memberikan insentif bagi seluruh kader posyandu senilai Rp 500.000 per orang.

Sebelumnya kader posyandu di setiap desa belum pernah mendapatkan perhatian dari Pemerintah Daerah Kabupaten, baru di masa Bupati Zairullah Azhar para kader posyandu mendapat perhatian khusus.

Janji Bupati Tanah Bumbu Zairullah Azhar itu, disampaikan dalam pembukaan Bimbingan Teknis (Bimtek) untuk meningkatkan kompetensi kader posyandu di salah satu hotel di Kota Banjarmasin, Kamis (4/1/2024).

Baca Juga :  Bimtek Penyusunan RPJMDes: Upaya Capai Target Pembangunan Desa

Bimtek ini diselenggarakan oleh Dinas Pemberdayaan Masyarakat Desa (PMD) Kabupaten Tanah Bumbu, dihadiri 335 kader posyandu dari tanggal 4 sampai 6 Januari 2024.

Bupati Zairullah menyampaikan Bimtek tersebut sangat penting dan strategis, sebagai bekal dan menambah pengetahuan bagi para kader posyandu.

Baca Juga :  Dekat IKN, Tanah Bumbu Jadi Tuan Rumah FKPPD

Sebagaimana diketahui, bertugas kader posyandu diantaranya, mendata jumlah balita, ibu hamil, lansia, memotivasi agar mau datang ke posyandu, pemberian makanan tambahan, dan sebagsinya.

Melalui MC Tanbu, Zairullah Azhar menilai tugas para kader posyandu sangat mulia karena memiliki peran penting terhadap kesehatan ibu dan anak sebagai penerus bangsa. (MAS)

Berita Terkait

KPK dan Pemkab Tanbu Koordinasi Tingkatkan Pengawasan Lebih Baik
Jelang Akhir Tahun, P3AP2KB Tanbu Koordinasi Tinjau Kinerja 8 Aksi Konvergensi Strunting
Wakili Bupati Tanbu, Asisten II Hadiri Persetujuan 14 Propemperda 2025
Jambore SBH 2024 Digelar di Pantai Rindu Alam
Total 1 Miliar, Sekda Tanbu Serahkan Undian untuk ASN dan P3K
Pemkab Tanbu Sosialisasi Kebijakan Pengarusutamaan Gender
Dispersip Tanbu Gelar Uji Kompetensi Pustakawan
5 Desa di Tanah Bumbu Gelar Pemilihan Kades
Berita ini 52 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 17 November 2024 - 17:58 WIB

KPK dan Pemkab Tanbu Koordinasi Tingkatkan Pengawasan Lebih Baik

Jumat, 15 November 2024 - 12:20 WIB

Jelang Akhir Tahun, P3AP2KB Tanbu Koordinasi Tinjau Kinerja 8 Aksi Konvergensi Strunting

Jumat, 15 November 2024 - 11:40 WIB

Wakili Bupati Tanbu, Asisten II Hadiri Persetujuan 14 Propemperda 2025

Jumat, 15 November 2024 - 11:16 WIB

Jambore SBH 2024 Digelar di Pantai Rindu Alam

Kamis, 14 November 2024 - 16:59 WIB

Total 1 Miliar, Sekda Tanbu Serahkan Undian untuk ASN dan P3K

Berita Terbaru

DPRD Tanah Bumbu

Deklarasi Damai Pilkada Tanbu 2024: Tercatat 8 TPS Sangat Rawan

Senin, 18 Nov 2024 - 15:29 WIB

DPRD Tanah Bumbu

Ketua RT Senang Aspirasinya Didengar Anggota DPRD Tanbu

Minggu, 17 Nov 2024 - 19:04 WIB

Tanah Bumbu

KPK dan Pemkab Tanbu Koordinasi Tingkatkan Pengawasan Lebih Baik

Minggu, 17 Nov 2024 - 17:58 WIB

DPRD Tanah Bumbu

Anggota DPRD Tanbu: Reses Bentuk Tanggungjawab Sebagai Wakil Rakyat

Sabtu, 16 Nov 2024 - 18:02 WIB