Serambi Madinah: Ini Empat Perjanjian Antara Allah dan Manusia

- Editor

Kamis, 16 Mei 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TANAH BUMBU, Goodnews.co.id – Ustadz Abbas Maulid menjelaskan berkenaan dengan hadist ke empat tentang penciptaan manusia, pada pengajian di Pendopo Serambi Madinah, Kantor Bupati Kabupaten Tanah Bumbu (Tanbu), Kamis (16/5/2024).

Hadist tersebut menjelaskan bagaimana tahapan penciptaan manusia. Disebutkan ketika umur janin berumur genap 4 bulan di dalam kandungan, maka ditiupkan ruh oleh Allah SWT ke dalam janin dengan mengutus malaikat penjaga kandungan.

“Dijaga janin tadi dari umur 4 bulan sampai dia lahir ke dunia. Setelah itu berganti lagi malaikat yang menjaganya,” papar Ustadz Abbas Maulid.

Ustadz Abbas maulid juga mejelaskan bahwa pada umur janin 4 bulan, maka ditiupkan ruh dan terjadi 4 perjanjian antara Allah SWT dengan manusia, yang masih dalam bentuk janin.

Empat perjanjian tersebut yakni ketetapan rezeki, ajal, amal, dan keberuntungan atau sial seorang manusia.

Baca Juga :  Satpol PP Tertibkan THM Buka Malam Jum'at

Pembahaaan tentang penciptaan manusia  dalam pengajian Serambi Madinah ini dihadiri, Sekretaris Daerah Ambo Sakka, Asisten, Staf Ahli, pejabat dan staf lainnya di Kabupaten Tanah Bumbu.

Setelah program Implememtasi Serambi Madinah, acara dilanjutkan pembacaan tahlil untuk istri Ustadz H Abdul Hamid, istri pejabat dari Kementerian Agama Kabupaten Tanah Bumbu, dan untuk ibunda Rusdiansyah, Kepala BKPSDM. (E)

Berita Terkait

Buka Puasa Gubernur Kalsel dan Bupati Tanbu: Kerjasama Majukan Daerah
Ditantang Mentan, Andi Rudi Latif Siap Revitalisasi Cetak Sawah
Bupati ARL Sahur Bersama Wagub Hasnur di Hotel Ebony
Harapan PT PPA dan Karyawan Ikuti Aturan Berlaku
Selamatkan Honorer, Bupati Tanbu Minta Kadisdik Komunikasikan ke Pusat
Bang Arul Sambut Wagub Kalsel di Bandara Bersujud
Pemkab Tanah Bumbu Akan Gelar Festival Tanglong Berhadiah Rp 198 Juta
PUPR Tanbu Percepat Perbaikan Jalan Antar Kecamatan
Berita ini 29 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 19 Maret 2025 - 11:12 WIB

Buka Puasa Gubernur Kalsel dan Bupati Tanbu: Kerjasama Majukan Daerah

Selasa, 18 Maret 2025 - 19:40 WIB

Ditantang Mentan, Andi Rudi Latif Siap Revitalisasi Cetak Sawah

Selasa, 18 Maret 2025 - 15:09 WIB

Bupati ARL Sahur Bersama Wagub Hasnur di Hotel Ebony

Selasa, 18 Maret 2025 - 13:05 WIB

Harapan PT PPA dan Karyawan Ikuti Aturan Berlaku

Senin, 17 Maret 2025 - 20:07 WIB

Selamatkan Honorer, Bupati Tanbu Minta Kadisdik Komunikasikan ke Pusat

Berita Terbaru

Khazanah

Informasi Pendidikan Dokter Spesialis di Indonesia

Rabu, 2 Apr 2025 - 14:00 WIB

Nasional

Menteri PKP Janjikan 1.000 Unit Rumah bagi Wartawan

Minggu, 30 Mar 2025 - 16:56 WIB

Khazanah

Mega Proyek CPI Makassar Sempat Tuai Sorotan

Jumat, 28 Mar 2025 - 14:48 WIB