Sekda Tanbu Ajak Banyak Tebar Kebaikan di Bulan Ramadhan

- Editor

Selasa, 12 Maret 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TANAH BUMBU, Goodnews.co.id – Sekretaris Daerah (Sekda) Kabupaten Tanah Bumbu (Tanbu), Ambo Sakka, sampaikan agar memanfaatkan bulan Ramadhan dengan ibadah dan memperbanyak tebar kebaikan.

Hal itu disampaikan dalam rangkaian salat tarawih pertama di Masjid Agung Nurussalam, Gunung Tinggi, Senin (11/3/2024), didampingi Lurah Gunung Tinggi, Yudi Hanna.

Ambo Sakka mengungkapkan, bulan suci Ramadan menjadi bulan penuh berkah bagi umat Islam, dan media meningkatkan ketakwaan kepada Allah SWT.

Baca Juga :  Tim Pelita Raih Juara I TIA 2024 Kategori Masyarakat

Ia mengajak seluruh jamaah Masjid Agung Nurussalam agar memanfaatkan bulan suci Ramadan ini sebaik-baiknya untuk memperbanyak ibadah dan menanam kebaikan.

Ia berharap semoga puasa Ramadhan sebulan penuh mendapat keberkahan dari Allah SWT, dilansir dari Swara Bersujud.

Selain itu, Ambo Sakka menyampaikan Pemerintah Daerah Kabupaten Tanah Bumbu akan lebih intensifkan program Satu Desa Satu Masjid (SDSM), melalui safari Ramadhan.

Baca Juga :  DPRD Tanbu Uji Publik Draf Raperda Kesehatan

Program SDSM, program unggulan Bupati Tanah Bumbu Zairulllah Azhar, akan memberikan keberkahan bagi anak-anak, mereka bisa tidur dan belajar di masjid.

Sebagai Sekretaris Daerah Kabupaten Tanah Bumbu, juga Ketua Badan Pengurus Masjid Agung Nurussalam, Gunung Tinggi, mengucapkan kepada jamaah selamat menjalankan ibadah puasa bagi kaum muslimin yang menjalankan puasa Ramadhan. (E)

Berita Terkait

Sempat Viral Muncul Buaya, Zairullah Jelaskan Pantai Pagatan Aman
Wahyu Windarti Bahagia Siswa PAUD dan TK Ikut Jelajah Literasi
Kerjasama Kementerian, Zairullah Azhar Buka Bimtek Pembenihan Ikan Patin
Bupati Tanbu Berikan Penghargaan kepada 10 Komunitas Literasi
Dinsos Tanbu Sosialisasi Bantuan Rehab Rumah
BPBD Tanbu Mulai Kaji Risiko Bencana 2025-2030
Dkumdagri Tanbu Luncurkan Fasilitas Tera Ulang Tangki Ukur Mobil
Giliran Pegawai Dkumdagri Tanbu Jalani Pemeriksaan Penyakit Tidak Menular
Berita ini 53 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 20 Oktober 2024 - 04:20 WIB

Sempat Viral Muncul Buaya, Zairullah Jelaskan Pantai Pagatan Aman

Jumat, 18 Oktober 2024 - 20:23 WIB

Wahyu Windarti Bahagia Siswa PAUD dan TK Ikut Jelajah Literasi

Kamis, 17 Oktober 2024 - 20:39 WIB

Kerjasama Kementerian, Zairullah Azhar Buka Bimtek Pembenihan Ikan Patin

Kamis, 17 Oktober 2024 - 16:18 WIB

Dinsos Tanbu Sosialisasi Bantuan Rehab Rumah

Kamis, 17 Oktober 2024 - 14:51 WIB

BPBD Tanbu Mulai Kaji Risiko Bencana 2025-2030

Berita Terbaru

Tanah Bumbu

Sempat Viral Muncul Buaya, Zairullah Jelaskan Pantai Pagatan Aman

Minggu, 20 Okt 2024 - 04:20 WIB

Tanah Bumbu

Wahyu Windarti Bahagia Siswa PAUD dan TK Ikut Jelajah Literasi

Jumat, 18 Okt 2024 - 20:23 WIB