Orientasi PPPK, Bupati Zairullah Tekankan Pola Pikir Maju dan Inovatif

- Editor

Sabtu, 3 Februari 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TANAH BUMBU, Goodnews.co.id – Bupati Tanah Bumbu Zairullah Azhar membuka secara resmi orientasi Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) 2023 di BPMP Banjarbaru, Kamis (1/2/2024).

Acara itu dibuka oleh Zairullah Azhar dari ruang DLR Kantor Bupati Tanah Bumbu yang tersambung secara live atau via zoom dengan BPMP Banjarbaru.

Zairullah Azhar berharap kepada seluruh peserta orientasi PPPK agar dapat mengikuti kegiatan orientasi dengan sebaik-baiknya hingga tuntas.

Baca Juga :  Paman Birin: Peringatan Maulid dan Tradisi Baayun Perlu Dilestarikan

Ia menekankan agar PPPK menjunjung tinggi moral kerja dan memiliki pola pikir maju, dan berinovasi meningkatkan pengetahuan dan keterampilan dalam mendukung tugas-tugas pemerintahan, pembangunan, dan pelayanan masyarakat.

“Harapan kedepannya, PPPK dapat membangun masa depan yang lebih cerah bagi daerah. Terutama dalam menggapai cita-cita bersama guna mendukung penuh terwujudnya pembangunan di Bumi Bersujud,” harap Bupati Zairullah Azhar.

Baca Juga :  Pemda Tanbu Serahkan Bantuan Sembako di Kecamatan Mantewe

Sementara itu, Kepala Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumberdaya Manusia (BKPSDM) Tanah Bumbu Rusdiansyah mengatakan ada sebanyak 240 peserta yang mengikuti orientasi PPPK di Banjarbaru.

Mereka terdiri dari tenaga kesehatan, tenaga pendidik, tenaga teknis, yang dibagi ke dalam 3 gelombang orentasi. (E)

Berita Terkait

KPK dan Pemkab Tanbu Koordinasi Tingkatkan Pengawasan Lebih Baik
Jelang Akhir Tahun, P3AP2KB Tanbu Koordinasi Tinjau Kinerja 8 Aksi Konvergensi Strunting
Wakili Bupati Tanbu, Asisten II Hadiri Persetujuan 14 Propemperda 2025
Jambore SBH 2024 Digelar di Pantai Rindu Alam
Total 1 Miliar, Sekda Tanbu Serahkan Undian untuk ASN dan P3K
Pemkab Tanbu Sosialisasi Kebijakan Pengarusutamaan Gender
Dispersip Tanbu Gelar Uji Kompetensi Pustakawan
5 Desa di Tanah Bumbu Gelar Pemilihan Kades
Berita ini 57 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 17 November 2024 - 17:58 WIB

KPK dan Pemkab Tanbu Koordinasi Tingkatkan Pengawasan Lebih Baik

Jumat, 15 November 2024 - 12:20 WIB

Jelang Akhir Tahun, P3AP2KB Tanbu Koordinasi Tinjau Kinerja 8 Aksi Konvergensi Strunting

Jumat, 15 November 2024 - 11:40 WIB

Wakili Bupati Tanbu, Asisten II Hadiri Persetujuan 14 Propemperda 2025

Jumat, 15 November 2024 - 11:16 WIB

Jambore SBH 2024 Digelar di Pantai Rindu Alam

Kamis, 14 November 2024 - 16:59 WIB

Total 1 Miliar, Sekda Tanbu Serahkan Undian untuk ASN dan P3K

Berita Terbaru

DPRD Tanah Bumbu

Deklarasi Damai Pilkada Tanbu 2024: Tercatat 8 TPS Sangat Rawan

Senin, 18 Nov 2024 - 15:29 WIB

DPRD Tanah Bumbu

Ketua RT Senang Aspirasinya Didengar Anggota DPRD Tanbu

Minggu, 17 Nov 2024 - 19:04 WIB

Tanah Bumbu

KPK dan Pemkab Tanbu Koordinasi Tingkatkan Pengawasan Lebih Baik

Minggu, 17 Nov 2024 - 17:58 WIB

DPRD Tanah Bumbu

Anggota DPRD Tanbu: Reses Bentuk Tanggungjawab Sebagai Wakil Rakyat

Sabtu, 16 Nov 2024 - 18:02 WIB