Hujan Mulai Guyur Tanah Bumbu

- Editor

Jumat, 20 Oktober 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TANAH BUMBU, Goodnews.co.id – Kabar baik, Tanah Bumbu mulai diguyur hujan setelah kemarau Al Nino mengeringkan dan membakar lahan masyarakat.

Tanah Bumbu (Tanbu) Kalimantan Selatan (Kalsel) merupakan salah satu kabupaten diguyur hujan mulai hujan ringan hingga lebat.

Hujan membuat potensi kebakaran di lahan-lahan gambut menjadi padam sehingga menurunkan kasus titik kebakaran.

Baca Juga :  Kunjungi Tanbu, Dinkes Kalsel Dorong Capai Standar Pelayanan Minimum

Kepala Pelaksana Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Tanah Bumbu, Sulhadi, memberikan keterangan bahwa intensitas hujan lebat terjadi di wilayah Kecamatan Kusan Hulu dan Kusan Hilir pada Rabu, (17/10/2023) melalui MC Tanah Bumbu.

Sementara intensitas hujan ringan terjadi di wilayah Kecamatan Batulicin pada hari Kamis (19/102023).

Baca Juga :  Jalan Satui Putus Total, Sekda Tanbu: Silahkah Lewat Jalur Alternatif

Sulhadi memperkirakan pada bulan November atau Desember 2023 ini Kabupaten Tanbu akan memasuki musim penghujan.

Akhir-akhir ini, beberapa kali hujan di Tanah Tanah Bumbu namun masih kategori ringan atau gerimis.

Meski demikian guyuran hujan mengurangi suhu panas dan kebakaran hutan dan lahan.

Baca Juga :  Asap Tebal Mengancam, BPBD Tanbu Sampaikan Keterbatasan Sarana ke DPRD

“Terjadi hujan beberapa hari yang lalu, Alhamdulillah ada penurunan kasus karhutla,” ungkap Sulhadi memberikan keterangan.

Sebagai catatan, katanya, sejak Januari 2023 sedikitnya 401,5 hektar kasus kebakaran hutan dan lahan berhasil ditangani BPBD, TNI Polri, dan bersama masyarakat. (A)

Berita Terkait

Verifikator Lomba Bina Keluarga Balita Kunjungi Tanah Bumbu
Dorong Buka Lapangan Kerja dengan Sosialisasi Kewirausahaan
BPBD Luncurkan Relawan Remaja Aman Bencana
MUI Tanbu : Lestarikan 4 Hal di Luar Ramadhan
Wakili Bupati Tanbu, Asisten I Hadiri Rakoornis TMMD 2024
DPMD Tanbu Dorong Kembangkan Desa Wisata
Dinkes Buka Layanan Pemeriksaan Gratis di Area Mappanre ri Tasi’e
Dinas Perikanan Tanbu, Bantu Pasarkan Produk UMKM dari Bahan Ikan
Berita ini 16 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 3 Mei 2024 - 18:08 WIB

Dorong Buka Lapangan Kerja dengan Sosialisasi Kewirausahaan

Jumat, 3 Mei 2024 - 16:54 WIB

BPBD Luncurkan Relawan Remaja Aman Bencana

Kamis, 2 Mei 2024 - 17:44 WIB

MUI Tanbu : Lestarikan 4 Hal di Luar Ramadhan

Kamis, 2 Mei 2024 - 11:04 WIB

Wakili Bupati Tanbu, Asisten I Hadiri Rakoornis TMMD 2024

Kamis, 2 Mei 2024 - 10:41 WIB

DPMD Tanbu Dorong Kembangkan Desa Wisata

Kamis, 25 April 2024 - 11:05 WIB

Dinkes Buka Layanan Pemeriksaan Gratis di Area Mappanre ri Tasi’e

Kamis, 25 April 2024 - 10:37 WIB

Dinas Perikanan Tanbu, Bantu Pasarkan Produk UMKM dari Bahan Ikan

Kamis, 25 April 2024 - 10:23 WIB

Lomba Perahu Naga Kenalkan Objek Wisata Baru

Berita Terbaru