DPRD Tanbu Setujui Perubahan Perangkat Daerah

- Editor

Selasa, 15 Oktober 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TANAH BUMBU, Goodnews.co.id – Bupati Kabupaten Tanah Bumbu (Tanbu), Zairullah Azhar, diwakili Asisten I Bidang Pemerintahan dan Kesra, Eka Saprudin, menghadiri Rapat Paripurna Dewan Perwakilan Rakyat (DPRD) Tanah Bumbu, di ruang utama sidang DPRD Tanah Bumbu Senin (14/10/2024).

Rapat Paripurna DPRD Tanah Bumbu tentang Pemandangan Umum Fraksi-fraksi terhadap Raperda Perubahan Ketiga atas Perda Nomor 29 Tahun 2016 tentang Pembentukan dan Susunan Perangkat Daerah dipimpin Wakil Ketua I DPRD, Hasanuddin.

Baca Juga :  Cegah Covid-19, Dinkes Lakukan Repid Test Antigen Massal di Pagatan

Hasanuddin memberi kesempatan kepada setiap Fraksi untuk menyampaikan pemandangan umumnya mengenai Raperda tersebut.

Fraksi-fraksi yang menyampaikan pemandangan umum yakni Fraksi PDI Perjuangan, PKB, Gerindra, Golkar, PAN, serta Nasdem Sejahtera.

Setelah mendengarkan pandangan seluruh Fraksi, Wakil Ketua I DPRD Hasanudin menyimpulkan bahwa secara umum Fraksi-fraksi mendukung perubahan yang di usulkan.

Baca Juga :  Wakil Bupati Tanbu Ajukan Bantuan Alat dan Mesin Pertanian ke Mentan RI

Pembahasan lanjutan akan dilakukan untuk mengakomodasi masukan dari setiap Fraksi dan menyempurnakan Raperda tersebut.

Rapat Paripurna ini menjadi langkah penting dalam upaya memperkuat struktur perangkat daerah yang lebih adaptif dan responsif terhadap kebutuhan masyarakat serta tuntutan pembangunan. (E)

Berita Terkait

Sempat Viral Muncul Buaya, Zairullah Jelaskan Pantai Pagatan Aman
Wahyu Windarti Bahagia Siswa PAUD dan TK Ikut Jelajah Literasi
Kerjasama Kementerian, Zairullah Azhar Buka Bimtek Pembenihan Ikan Patin
Bupati Tanbu Berikan Penghargaan kepada 10 Komunitas Literasi
Dinsos Tanbu Sosialisasi Bantuan Rehab Rumah
BPBD Tanbu Mulai Kaji Risiko Bencana 2025-2030
Dkumdagri Tanbu Luncurkan Fasilitas Tera Ulang Tangki Ukur Mobil
Giliran Pegawai Dkumdagri Tanbu Jalani Pemeriksaan Penyakit Tidak Menular
Berita ini 23 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 20 Oktober 2024 - 04:20 WIB

Sempat Viral Muncul Buaya, Zairullah Jelaskan Pantai Pagatan Aman

Jumat, 18 Oktober 2024 - 20:23 WIB

Wahyu Windarti Bahagia Siswa PAUD dan TK Ikut Jelajah Literasi

Kamis, 17 Oktober 2024 - 20:39 WIB

Kerjasama Kementerian, Zairullah Azhar Buka Bimtek Pembenihan Ikan Patin

Kamis, 17 Oktober 2024 - 20:07 WIB

Bupati Tanbu Berikan Penghargaan kepada 10 Komunitas Literasi

Kamis, 17 Oktober 2024 - 14:51 WIB

BPBD Tanbu Mulai Kaji Risiko Bencana 2025-2030

Berita Terbaru

Tanah Bumbu

Sempat Viral Muncul Buaya, Zairullah Jelaskan Pantai Pagatan Aman

Minggu, 20 Okt 2024 - 04:20 WIB

Tanah Bumbu

Wahyu Windarti Bahagia Siswa PAUD dan TK Ikut Jelajah Literasi

Jumat, 18 Okt 2024 - 20:23 WIB

Tanah Bumbu

Bupati Tanbu Berikan Penghargaan kepada 10 Komunitas Literasi

Kamis, 17 Okt 2024 - 20:07 WIB