Dinkes Tanbu Peringati HKN di Objek Wisata Rindu Alam

- Editor

Rabu, 13 November 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TANAH BUMBU, Goodnews.co.id – Dinas Kesehatan Kabupaten Tanah Bumbu (Tanbu) menggelar berbagai lomba dalam rangka memeriahkan Hari Kesehatan Nasional (HKN) ke-60 yang dilaksanakan di objek wisata Rindu Alam Kecamatan Kusan Hilir, Selasa (13/11/2024).

Ratusan peserta dari berbagai elemen kesehatan di Kabupaten Tanah Bumbu yang mengikuti lomba, seperti seluruh perwakilan Puskesmas dan Farmasi serta tenaga medis lainnya di Kabupaten Tanah Bumbu.

Berbagai lomba digelar untuk memeriahkan HKN yakni lomba yel-yel dengan tema gerak bersama, sehat bersama, kemudian lomba balap karung, estafet sarung, estafet tepung, makan kerupuk, istana pasir, dan nyanyi solo.

“Peringatan Hari Kesehatan Nasional ini menjadi ajang untuk silaturahmi sekaligus refleksi pencapaian serta tantangan yang dihadapi,” kata Kepala Dinas Kesehatan Tanah Bumbu, dr Muhammad Yandi Norjaya.

Muhammad Yandi Norjaya menyampaikan, peringatan ini mencerminkan komitmen bersama untuk meningkatkan kesehatan masyarakat melalui kolaborasi, partisipasi aktifaktif, dan peningkatan kesadaran kesehatan.

Selain itu, Bupati Tanah Bumbu, Zairullah Azhar, juga menyampaikan, seluruh tim di bidang kesehatan memiliki tugas yang mulia, karena profesi yang langsung berhadapan dengan masyarakat.

Baca Juga :  Inilah Air Telaga Orang Tak Pernah Jumpa Rasulullah

Melalui peringatan Hari Kesehatan Nasional ini diharapkan ke depannya dapat memberikan bentuk pelayanan inovatif yang unggul kepada semua lapisan masyarakat. (E)

📢 Bagikan artikel ini:

💡 Tips: Pilih style "Minimal" untuk tampilan thumbnail terbaik di WhatsApp

🖼️ Share Dengan Thumbnail

📱 Share Simple 🔥 Share Unique ⭐ Share Premium
🎯 Pilih style yang sesuai kebutuhan Anda

Berita Terkait

Andi Rudi Latif Hadiri Pengumuman Swasembada Pangan Nasional
Ikuti Jalan Sehat Yonif TP 828/BMW, Andi Rudi Latif: Jaga Kekompakan
Pelantikan, Andi Rudi Latif Sampaikan Peran Strategis Pejabat Wujudkan Visi Bupati
Andi Irmayani: Momentum Isra Mi’raj dan Haul Perkuat Spiritual dan Karakter
Hari Bela Negara ke-77, Andi Rudi Latif Serukan Siaga Hadapi Tantangan Zaman
Bupati Tanah Bumbu Terima Penghargaan Terbaik II Sekalsel, Disdukcapil Miliki 13 Inovasi
15 Desa belum Terima Pencairan Dana Desa, Ini Alasannya
Andi Rudi Latif Tandatangani Pidana Kerja Sosial

Berita Terkait

Kamis, 8 Januari 2026 - 17:03 WIB

Andi Rudi Latif Hadiri Pengumuman Swasembada Pangan Nasional

Rabu, 7 Januari 2026 - 14:56 WIB

Ikuti Jalan Sehat Yonif TP 828/BMW, Andi Rudi Latif: Jaga Kekompakan

Rabu, 7 Januari 2026 - 12:48 WIB

Pelantikan, Andi Rudi Latif Sampaikan Peran Strategis Pejabat Wujudkan Visi Bupati

Selasa, 6 Januari 2026 - 06:33 WIB

Andi Irmayani: Momentum Isra Mi’raj dan Haul Perkuat Spiritual dan Karakter

Minggu, 21 Desember 2025 - 13:11 WIB

Hari Bela Negara ke-77, Andi Rudi Latif Serukan Siaga Hadapi Tantangan Zaman

Berita Terbaru

Tanah Laut

PUPR Tala Kerahkan Water Tank Kurangi Genangan Air

Senin, 12 Jan 2026 - 10:09 WIB

Tanah Laut

Pemkab Tanah Laut Komitmen Rawat Kerukunan Antar Umat Beragama

Senin, 12 Jan 2026 - 10:04 WIB

Kotabaru

Kotabaru Jadi Kabupaten Tertinggi UMK di Kalsel 2026

Senin, 12 Jan 2026 - 10:01 WIB