Pencarian Orang Tenggelam Dihentikan?

Avatar photo

- Editor

Sabtu, 20 Agustus 2022 - 20:47 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TANAH BUMBU – Pencarian dua orang tenggelam di Sungai Kusan Pagatan, Kecamatan Kusan Hilir, Kabupaten Tanah Bumbu dihentikan, Sabtu sore (20/8/2022).

“Hingga pukul 18.00 wita, pencarian dihentikan tim gabungan, karena hari sudah gelap sehingga menyulitkan tim gabungan,” kata Kepala Dinas Perhubungan Tanah Bumbu, Ahmad Marlan, Sabtu (20/8/2022)

Baca Juga :  Eksekutif Ajukan 3 Raparda Penting

Diketahui, Tim gabungan yang berpartisipasi yakni BPBD, Dishub, Basarnas, Damkar, Satpolairud dan PKJR Tanah Bumbu.

“Kami dapat info tadi sore dan kami turunkan tim bantu pencarian,” terangnya.

Sementara itu, Kasi Humas AKP H I Made Rasa, membenarkan peristiwa tersebut dan keduanya masih belum ditemukan.

“Saat itu korban mengayuh perahu ke tengah sungai di hantam arus deras yang membuat perahu korban oleng dan menyebabkan perahu terbalik dan korban terjatuh ke sungai usai menabrak kapal yang sandar,” katanya.

Baca Juga :  Ditunda, Mentan RI Datang ke Tanah Bumbu 18 Maret 2023

Ia menyebutkan, bahwa korban bernama Junaidi (70) dan Syamsiah (65).  Saat itu, keduanya ingin pulang ke rumah di Penyelongan, Kecamatan Kusan Hilir, Tanah Bumbu, namun tetapi perahunya terbalik.

Baca Juga :  Lulus Tes PPPK, 56 Guru Terima SK Pengangkatan Awal Tahun 2023

Seorang keluarga korban, Ansar mengatakan, keluarganya yang bernama Junaidi tersebut sengaja pergi ke pasar untuk belanja akan tetapi mendapatkan musibah seperti ini.

“Itu keluarga istri, beliau mau persiapan selamatan umrah tetapi malah mendapatkan musibah. Semoga beliau cepat ditemukan,” harap Ansar. (Jml)

Berita Terkait

Dinkes Buka Layanan Pemeriksaan Gratis di Area Mappanre ri Tasi’e
Dinas Perikanan Tanbu, Bantu Pasarkan Produk UMKM dari Bahan Ikan
Lomba Perahu Naga Kenalkan Objek Wisata Baru
Bupati Tanah Bumbu Lantik dan Serahkan SK Pengangkatan 1.241 PPPK
Pelepasan Kafilah MTQN Tanbu, Zairullah: Tugas Berat Mengimplementasikan al-Qur-an
Serambi Madinah: Manusia Tak Pantas Sombong dan Angkuh
Bupati Tanbu Sampaikan 5 Sasaran Pembangunan Tanbu 2025-2045
Arus Padat, Dishub Tanbu Larang Melintas Pukul 17.00-24.00
Berita ini 30 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 11 Mei 2023 - 23:27 WIB

Sekdako Banjarmasin: Inovasi untuk Lebih Memudahkan

Rabu, 10 Mei 2023 - 20:26 WIB

Kota Banjarmasin Luncurkan Aplikasi Parak Acil Online dan Bakujuk

Selasa, 9 Mei 2023 - 21:16 WIB

Workshop Kehumasan: Jaga Etika Penulisan Berita

Selasa, 9 Mei 2023 - 20:58 WIB

Predikat Terbaik, Pemko Banjarmasin Cepat Tanggap Aduan

Jumat, 5 Mei 2023 - 19:47 WIB

Kota Banjarmasin Target PAD Naik dari Bayar Parkir

Kamis, 4 Mei 2023 - 16:25 WIB

Canggih, Wali Kota Banjarmasin Launching CT Scan 128 Slices

Rabu, 3 Mei 2023 - 16:30 WIB

Walikota Banjarmasin Resmikan Puskesmas Mantuil

Selasa, 2 Mei 2023 - 23:10 WIB

Hardiknas 2023, Ibnu Sina Harap Banjarmasin Lebih Maju

Berita Terbaru

Khazanah

Timnas Indonesia U-23 Kubur Mimpi Bermain di Final Piala Asia

Selasa, 30 Apr 2024 - 13:12 WIB

Tanah Laut

Sebanyak 963 Kasus Tuberkulosis Ditemukan di Tala

Senin, 29 Apr 2024 - 16:10 WIB

Daerah

Pipa Bocor, Distribusi Air Ke Pelanggan Macet

Senin, 29 Apr 2024 - 14:15 WIB