Akses Data Masyarakat Mudahkan Layanan di Dispersip

- Editor

Minggu, 2 April 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TANAH BUMBU, Goodnews.co.id – Kerja sama pemanfaatan akses data warga melalui  Penandatanganan Perjanjian Kerja Sama antara Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Daerah (Dispersip) dengan Disdukpencapil untuk mempermudah pelayanan.

Kepala Dispersip Tanbu Yulia Rahmadhani, diwakili Sekretaris Dispersip Tanbu, M Saleh pada (1/4/2023) siang, memberikan keterangan, Dispersip berperan aktif sebagai salah satu wadah pelayanan publik dan jembatan bagi literasi bagi masyarakat.

Sehingga Dispersip, terus berupaya melakukan pengembangan strategis untuk memberikan pelayanan yang terintegrasi.

Baca Juga :  Kadis Kominfosp Tanbu paparkan Rancangan Awal Renja Tahun 2024

“Sistem kerja yang semakin bertumbuh lebih baik, sebagai wujud pelayanan publik yang ramah, agar keanggotaan perpustakaan datanya terintegrasi dengan data kependudukan di Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Disdukpencapil),” ujarnya.

Ia melanjutkan bahwa kebijakan ini dinilai lebih memudahkan tugas melayani masyarakat Kabupaten Tanah Bumbu (Tanbu), khususnya bagi yang ingin menjadi anggota perpustakaan.

“Dengan ini akan lebih memudahkan masyarakat untuk menjadi anggota perpustakaan, sehingga dapat meningkatkan indeks literasi masyarakat dan diharapkan semakin lebih maju,” pungkas Saleh.

Baca Juga :  Dispersip Tanbu Fasilitasi Komunitas Baca

Sebelumny, PKS ditandatangani langsung oleh Kepala Dispersip Tanbu pada Rabu (29/3/2023), yang memiliki tujuan untuk verifikasi dan validasi data kependudukan dengan memuat beberapa element data kependudukan, yang dapat diakses oleh Organisasi Perangkat Daerah (OPD).

PKS Pemanfaatan Data Kependudukan, bermanfaat meringankan bagi OPD termasuk Dispersip Tanbu, yaitu penyajian data kependudukan BNBA dan akses data kependudukan yang tervalidasi dan terverifikasi. (Arunika)

Berita Terkait

Zairullah Harap HKG Jadi Momentum Wujudkan Keberhasilan Pembangunan
Punya RisikoTinggi, Dinkes Tanbu Gelar PIN Polio
Sekda Tanbu Sebut Porkepsek Sebagai Wadah Silatutahmi Antar Kepala Sekolah
Susun RPPLH, Dinas LH Gelar Konsultasi Publik
Jaga Keamanan, Bakesbangpol Tanbu Kunjungi Para Tokoh
Peringati 10 Muharram, Zairullah Bagikan Hadiah Bagi Anak Yatim
Bupati Tanbu Hadiri Serah Terima Jabatan Kepala BPK Kalsel
Pembukaan Porkepsek, Bupati Tanbu Harap Atlet Junjung Sportivitas
Berita ini 37 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 19 Juli 2024 - 14:54 WIB

Zairullah Harap HKG Jadi Momentum Wujudkan Keberhasilan Pembangunan

Jumat, 19 Juli 2024 - 10:52 WIB

Punya RisikoTinggi, Dinkes Tanbu Gelar PIN Polio

Jumat, 19 Juli 2024 - 10:45 WIB

Sekda Tanbu Sebut Porkepsek Sebagai Wadah Silatutahmi Antar Kepala Sekolah

Kamis, 18 Juli 2024 - 16:42 WIB

Susun RPPLH, Dinas LH Gelar Konsultasi Publik

Kamis, 18 Juli 2024 - 11:10 WIB

Jaga Keamanan, Bakesbangpol Tanbu Kunjungi Para Tokoh

Berita Terbaru

Tanah Bumbu

Punya RisikoTinggi, Dinkes Tanbu Gelar PIN Polio

Jumat, 19 Jul 2024 - 10:52 WIB