Zairullah Azhar Hadiri Undangan Rakornas Presiden Prabowo

- Editor

Kamis, 7 November 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TANAH BUMBU, Goodnews.co.id – Bupati Kabupaten Tanah Bumbu (Tanbu), Zairullah Azhar, dan Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Tanah Bumbu, Andrean Atma Maulani, mengikuti Rapat Kordinasi Nasional (Rakornas) Pemerintah Pusat dan Pemerintah Daerah.

Sejumlah Kepala Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD) Pemerintah Kabupaten Tanah Bumbu juga turut mendampingi Bupati Zairullah Azhar.

Rombongan Pemerintah Kabupaten Tanah Bumbu tiba di lokasi acara pada pukul 07.00 WIB.

Rakornas pemerintah pusat ini dihadiri seluruh kepala daerah dan dilaksanakan di Sentul International Convention Center (SICC) Sentul, Provinsi Jawa Barat, Kamis (7/11/2024).

Rakornas bertema Impementasi Asta Cita Menuju Indonesia Emas 2045 itu digelar pukul 08.30 WIB dan dibuka langsung oleh Presiden RI, Prabowo Subianto.

Presiden Prabowo Subianto akan memberikan arahan langsung kepada para Kepala Daerah dan Forkopimda. Materi Rakornas disampaikan oleh para Menteri Koordinator dan Menteri Teknis. (E)

Berita Terkait

Temui Sekjen Kemenhut, Tim Pakar Sampaikan Upaya Rehabilitasi Kawasan Mangrove Tanah Bumbu
Bupati Andi Rudi Latif Sampaikan Jabatan Adalah Pengabdian
Satpol PP Tanah Bumbu Perketat Aktifitas THM di Desa Sarigadung
Bupati Andi Rudi Latif Launching SPPG Dukung Program MBG
Dinsos Tanbu Salurkan Bantuan Bagi Disabilitas dan Lanjut Usia
Pemkab Tanbu Komitmen Sukseskan Program Sekolah Rakyat
Bupati Andi Rudi Latif Serahkan Bantuan Alsintan bagi Brigade Pangan
Pencari Kerja Asal NTT Dapat Bantuan dari Pemkab Tanah Bumbu

Berita Terkait

Jumat, 16 Januari 2026 - 11:26 WIB

Temui Sekjen Kemenhut, Tim Pakar Sampaikan Upaya Rehabilitasi Kawasan Mangrove Tanah Bumbu

Kamis, 15 Januari 2026 - 15:09 WIB

Bupati Andi Rudi Latif Sampaikan Jabatan Adalah Pengabdian

Kamis, 15 Januari 2026 - 14:19 WIB

Satpol PP Tanah Bumbu Perketat Aktifitas THM di Desa Sarigadung

Kamis, 15 Januari 2026 - 14:08 WIB

Bupati Andi Rudi Latif Launching SPPG Dukung Program MBG

Selasa, 13 Januari 2026 - 20:34 WIB

Dinsos Tanbu Salurkan Bantuan Bagi Disabilitas dan Lanjut Usia

Berita Terbaru

Tanah Bumbu

Bupati Andi Rudi Latif Sampaikan Jabatan Adalah Pengabdian

Kamis, 15 Jan 2026 - 15:09 WIB

Tanah Bumbu

Satpol PP Tanah Bumbu Perketat Aktifitas THM di Desa Sarigadung

Kamis, 15 Jan 2026 - 14:19 WIB

Tanah Bumbu

Bupati Andi Rudi Latif Launching SPPG Dukung Program MBG

Kamis, 15 Jan 2026 - 14:08 WIB