Tanah Bumbu Bangun Big Data

- Editor

Sabtu, 23 Juli 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TANAH BUMBU – Komitmen persiapan program satu data di Tanah Bumbu semakin mantap dilakukan. Hal ini, terlihat dari upaya Badan Perencanaan Pembangunan Daerah, Penelitian dan Pengembangan (Bappedalitbang) setempat.

Untuk informasi, persiapan program satu data guna menghasilkan data akurat, mutakhir dan bisa dipertanggungjawabkan serta mudah diakses untuk pemerintahan maupun masyarakat di Bumi Bersujud.

“Kebijakan satu data ini untuk melaksanakan arahan Presiden Jokowi terhadap Kebijakan Satu Peta serta dalam rangka Sebagai tindak lanjut terhadap Peraturan Bupati Nomor 47/2022 tentang Satu Data di Kabupaten Tanah Bumbu,” kata Anwar usai rapat koordinasi teknis bertempat di kantor Badan Informasi Geospasial (BIG) Bogor, Jawa Barat (19/22/2022) lalu.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Rapat koordinasi teknis ini, disambut langsung oleh Kepala Pusat Pendidikan dan Pelatihan Geospasial, Dr. Rer. Nat. Sumaryono, M.Sc, dan Kepala bidang promosi dan kerjasama Mone lye Cornelia Marschiavelli, S.Pi., M.Si., M.Sc. serta seluruh pejabat dan tenaga ahli BIG.

Baca Juga :  Pj Sekda Tanbu Salurkan Bantuan Korban Kebakaran di Pelabuhan Samudera

Pada pertemuan tersebut, Andi Anwar Saddat menilai, mengharmoniskan satu data, diperlukan adanya kerjasama antara Pemkab Tanah Bumbu dengan pihak Badan Informasi Geospasial selaku Pembina data spasial dalam rangka penyelenggaraan, pengembangan, pemanfaatan data dan informasi geospasial di Tanbu.

“Sesuai arahan dan petunjuk dari Kepala Daerah akan melaksanakan kebijakan satu peta melalui informasi geospasial yang akan diintegrasikan melalui sistem geoportal,” ucap pria keturunan raja Pagatan, Tanah Bumbu ini.

Dikatakan, dengan terlaksananya kebijakan satu peta, maka melalui informasi geospasial terintegrasi dalam sistem geoportal ini tentu diharapkan perencanaan pembangunan, penyediaan infrastruktur, penerbitan izin dan hak atas tanah, serta berbagai kebijakan nasional dan kebijakan daerah di Tanah Bumbu dapat mengacu pada data spasial yang akurat.

Baca Juga :  Cara Bupati Zairullah Azhar Mengundang Berkah dan Hidayah Allah

“Kami berharap dapat menjadi salah satu pendukung dalam perencanaan untuk pembangunan dan pertumbuhan ekonomi di masa yang akan datang,” tandasnya. (az)

📢 Bagikan artikel ini:

💡 Tips: Pilih style "Minimal" untuk tampilan thumbnail terbaik di WhatsApp

🖼️ Share Dengan Thumbnail

📱 Share Simple 🔥 Share Unique ⭐ Share Premium
🎯 Pilih style yang sesuai kebutuhan Anda

Berita Terkait

Diresmikan Prabowo, Tanah Bumbu Masuk 166 Sekolah Rakyat di Indonesia
Andi Rudi Latif Anugerahkan AKSI TIA 2025 bagi Para Inovator
Pensiun, Sekolah di Tanah Bumbu Tak Dapat Tambahan Guru
Tak Ada Korban Jiwa, Damkar Satui Berhasil Padamkan Api
Menhan Resmikan Pabrik Bahan Prekursor Baterai PT ABEB di Batulicin
Isra Mi’raj di Ponpes Salafiyah al-Istiqomah, Bupati Tanbu: Perkuat Nilai Keagamaan
Disbudparpora Tanbu Buka Turnamen Futsal Stiker Cup 2026
Demi Keamanan, Pemkab Tanah Bumbu Pasang Penerang Jalur Bypass Batulicin-Banjarbaru

Berita Terkait

Senin, 26 Januari 2026 - 11:43 WIB

Diresmikan Prabowo, Tanah Bumbu Masuk 166 Sekolah Rakyat di Indonesia

Senin, 26 Januari 2026 - 11:33 WIB

Andi Rudi Latif Anugerahkan AKSI TIA 2025 bagi Para Inovator

Jumat, 23 Januari 2026 - 16:21 WIB

Pensiun, Sekolah di Tanah Bumbu Tak Dapat Tambahan Guru

Rabu, 21 Januari 2026 - 17:33 WIB

Menhan Resmikan Pabrik Bahan Prekursor Baterai PT ABEB di Batulicin

Rabu, 21 Januari 2026 - 15:25 WIB

Isra Mi’raj di Ponpes Salafiyah al-Istiqomah, Bupati Tanbu: Perkuat Nilai Keagamaan

Berita Terbaru

Tanah Bumbu

Andi Rudi Latif Anugerahkan AKSI TIA 2025 bagi Para Inovator

Senin, 26 Jan 2026 - 11:33 WIB

DPRD Tanah Bumbu

DPRD Tanah Bumbu Bedah Tata Kelola Dana Bagi Hasil Daerah

Sabtu, 24 Jan 2026 - 13:37 WIB

Tanah Bumbu

Pensiun, Sekolah di Tanah Bumbu Tak Dapat Tambahan Guru

Jumat, 23 Jan 2026 - 16:21 WIB