Porkepsek 2023 Bangun Kebersamaan dan Persaudaraan Kepala Sekolah

Avatar photo

- Editor

Selasa, 13 Juni 2023 - 20:00 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TANAH BUMBU, Goodnews.co.id – Sekretaris Daerah (Sekda) Ambo Sakka mewakili Bupati Tanah Bumbu menyampaikan harapan yang dapat dibanggakan dari ajang Pekan Olahraga Kepala Sekolah (Porkepsek) tahun 2023 di lapangan Sepak Bola Kecamatan Sungai Loban, Senin (12/6/2023),

Bupati Tanah Bumbu Zairullah Azhar melalui Sekda Ambo Sakka menyampaikan apresiasi dan selamat atas pelaksanaan Porkepsek 2023 di Sungai Loban.

Baca Juga :  Sahbirin Serahkan Penghargaan Penanganan Stunting Tanbu

“Atas nama pemerintah daerah dan pribadi menyambut baik dengan adanya Porkepsek yang bertujuan untuk mempererat hubungan silaturahmi dan persaudaraan antar Kepala Sekolah se-Kabupaten Tanah Bumbu,” ucapnya.

Baca Juga :  Ombudsman, Catatan Pelayanan Publik Kabupaten Tanah Bumbu

Porkepsek, kata Ambo Sakka, tidak hanya sebagai olahraga semata tetapi Porkepsek menjadi refreshing bagi Kepala Selokah yang selama ini dikenal hanya mengurusi rutinitas sekolah.

Memanfaatkan momentum Porkepsek mengolah jasmani, berkumpul, dan bersatu, untuk meningkatkan kebersamaan sesama Kepala sekolah.

Baca Juga :  Permudah Pelayanan, Bupati Buka Peluang Pemekaran Desa

Dalam pertandingan pun, Ambo Sakka mengajak para tim sepak bola bermain secara sportifitas.

Ia berharap Porkepsek Tanah Bumbu 2023 dapat memberikan dampak positif terhadap  lingkungan di sekolah, membangun kebersamaan dan persaudaraan. (MAS)

Berita Terkait

Wakili Bupati Tanbu, Asisten I Hadiri Rakoornis TMMD 2024
DPMD Tanbu Dorong Kembangkan Desa Wisata
Dinkes Buka Layanan Pemeriksaan Gratis di Area Mappanre ri Tasi’e
Dinas Perikanan Tanbu, Bantu Pasarkan Produk UMKM dari Bahan Ikan
Lomba Perahu Naga Kenalkan Objek Wisata Baru
Bupati Tanah Bumbu Lantik dan Serahkan SK Pengangkatan 1.241 PPPK
Pelepasan Kafilah MTQN Tanbu, Zairullah: Tugas Berat Mengimplementasikan al-Qur-an
Serambi Madinah: Manusia Tak Pantas Sombong dan Angkuh
Berita ini 35 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 12 Januari 2023 - 09:46 WIB

Ketua Pers Indonesia: Dewan Pers Hanya Fasilitator Bukan Regulator

Kamis, 12 Januari 2023 - 09:08 WIB

Dewan Pers Bukan Penyelenggara Tunggal UKW

Sabtu, 3 Desember 2022 - 09:09 WIB

Ini Daftar Gaji dan Tunjangan Paspampres

Kamis, 10 Juni 2021 - 01:33 WIB

Umar Nangis Melihat Rasulullah

Berita Terbaru

Tanah Bumbu

Wakili Bupati Tanbu, Asisten I Hadiri Rakoornis TMMD 2024

Kamis, 2 Mei 2024 - 11:04 WIB

Tanah Bumbu

DPMD Tanbu Dorong Kembangkan Desa Wisata

Kamis, 2 Mei 2024 - 10:41 WIB

Nasional

DPRD Tagih Pemko Banjarbaru Master Plan Penanganan Banjir

Rabu, 1 Mei 2024 - 16:44 WIB