Paman Birin Kunjungi Warga Desa Tunggul Irang Ulu Paska Banjir

- Editor

Jumat, 17 Februari 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANJAR – Gubernur Kalimantan Selatan (Kalsel), Sahbirin Noor biasa disapa Paman Birin fokus pemulihan pasca banjir warga Desa Tunggul Irang Ulu Kecamatan Martapura, Kabupaten Banjar, dalam kunjungan pada Jumat (17/2/2023).

Begitu tiba, Paman Birin pun disambut meriah oleh warga. Satu persatu warga pun berebut bersalaman dan berfoto dengan Paman Birin.

Ditemani Kepala Desa Tunggul Irang Ulu Hasan Basri, Paman Birin duduk bersama dengan para tokoh masyarakat desa di rumah Abdul Bari, selaku salah satu tokoh masyarakat.

“Kami selaku Warga, sangat senang Paman Birin mau kesini” ujar Hasan Basri, selaku Kepala Desa.

Dalam kunjungannya Paman Birin juga membagikan nasi bungkus dan sembako berupa beras, ikan asin, cabe rawit dan tomat kepada para warga.

Bersama para relawan Paman Birin melakukan kegiatan berdiskusi dengan warga dan membagikan sembako dari selepas sholat subuh sampai dengan Pukul 09.00 Wita pagi.

Kunjungan Paman Birin didampingi Kepala Dinas Pemuda dan Olahraga (Dispora) Kalsel, Hermansyah, Kepala Dinas Tanaman Pangan dan Holtikultura Kalsel, Samsir Rahman dan Kepala Dinas Pendidikan (Disdik) Kalsel, Muhammadun, Kepala Dinas Pemberdayaan Masyarakat Desa, Faried Fakhmansyah dan Kadishub Fitri Hernadi. (fit)

📢 Bagikan artikel ini:

Baca Juga :  Paman Birin dan Istri Tampilkan Kain Sasirangan di Istana Berbatik

💡 Tips: Pilih style "Minimal" untuk tampilan thumbnail terbaik di WhatsApp

🖼️ Share Dengan Thumbnail

📱 Share Simple 🔥 Share Unique ⭐ Share Premium
🎯 Pilih style yang sesuai kebutuhan Anda

Berita Terkait

Kalsel Bidik Penerbangan Langsung ke Singapura
Pemprov Kalsel Panen Jagung Perdana, Target Nasional 170 Hektar
Muhidin Terima Sertifikat Geopark Meratus dari UNESCO
Unesco Tetapkan Geopark Meratus Sebagai UGGp
Gubernur Muhidin Puji Kepemimpinan Bupati Balangan
Efek Penyertaan Modal Bank Kalsel, Muhidin Apresiasi Deviden Naik 18 Persen
Gubernur Kalsel Ganti Direktur PT Bangun Banua
Efisiensi Anggaran Pemprov Kalsel Tunggu Surat Edaran Kemendagri

Berita Terkait

Kamis, 10 Juli 2025 - 14:31 WIB

Kalsel Bidik Penerbangan Langsung ke Singapura

Senin, 9 Juni 2025 - 11:52 WIB

Pemprov Kalsel Panen Jagung Perdana, Target Nasional 170 Hektar

Rabu, 4 Juni 2025 - 12:20 WIB

Muhidin Terima Sertifikat Geopark Meratus dari UNESCO

Kamis, 17 April 2025 - 17:05 WIB

Unesco Tetapkan Geopark Meratus Sebagai UGGp

Selasa, 15 April 2025 - 16:40 WIB

Gubernur Muhidin Puji Kepemimpinan Bupati Balangan

Berita Terbaru

Tanah Bumbu

Tanah Bumbu Raih Juara 2 Lomba Cipta Menu B2SA 2025

Selasa, 15 Jul 2025 - 16:01 WIB

Tanah Bumbu

Pemkab Tanbu: KUA PPAS Disusun Berdasarkan RKPD Kabupaten 2026

Selasa, 15 Jul 2025 - 15:50 WIB

Tanah Bumbu

SDN 2 Sepunggur Kenalkan Siswa Lingkungan Sekolah 2025-2026

Selasa, 15 Jul 2025 - 10:37 WIB