Opening YESS Pamerkan Produk Pertanian Tanbu

Avatar photo

- Editor

Selasa, 13 Juni 2023 - 19:00 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TANAH BUMBU, Goodnews.co.id – Wakil Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Tanah Bumbu menghadiri acara pameran produk-produk pertanian Program Youth Entrepreneur and Employment Support Services (YESS) di SMK Negeri 1 Simpang Empat, Senin (12/6/2023).

Said Ismail Kholid Alaydrus, Wakil Ketua DPRD, hadir bersama Project Manager PPIU Kalsel program YESS Angga Aditia Permana, Ketua Lazis Assalam Fil Alamin Kalimantan Selatan Sudian Noor, dan undangan lainnya.

Baca Juga :  Wakil Ketua DPR RI: Anak-anak Yatimku Harus Punya Tekad

Peserta pameran berasal dari berbagai Sekolah Menengah Kejuruan Pertanian dan juga dari perusahaan seperti PT Arutmin Indonesia site Batulicin meramaikan pameran produk-produk pertanian.

Tujuan Open Day Program YESS di SMKN 1 Simpang Empat ini diselenggarakan untuk memamerkan produk-produk dan inovasi pertanian yang ada di Kabupaten Tanah Bumbu (Tanbu).

Baca Juga :  Guru Bakhiet: Cinta Rasulullah, Amalkan Sunnahnya

“Kegiatan ini tujuannya memperkenalkan inovasi teknologi dan produk-produk pertanian kepada masyarakat luas, khususnya pemuda milenial di Kabupaten Tanah Bumbu,” kata Project Manager PPIU Kalsel program YESS, Angga Aditia Permana.

Baca Juga :  Ramah Tamah Bersama Keturunan Para Pahlawan 7 Februari Pagatan

Ia berharap kegiatan pameran produk pertanian dari tanggal 12 sampai 14 Juni 2023 dapat menumbuhkan kecintaan millenial terhadap dunia pertanian.

Program Youth Entrepreneur and Employment Support Services merupakan program dari Kementerian Pertanian RI bekerjasama dengan International Fund for Agricultural Development (IFAD) untuk meningkatkan jumlah wirausahawan muda. (MAS)

Berita Terkait

Sekretariat DPRD Tanbu Pamerkan Kegiatan, Tugas Pimpinan, dan Anggota DPRD
Banggar Tanbu Bahas 10 Rekomendasi LKPj dan Akan Memanggil Dinas Terkait
Pesta Pantai Pagatan, Dorong Kemajuan Ekonomi dan Kemandirian UMKM
Mappanre ri Tasi’e, Said Ismail: Adat Harus DiJaga
DPRD Tanbu Sampaikan Arahan RPJPD 2025-2045
Wakil Ketua DPRD Kunjungi Stand Pameran Expo Mappanre ri Tasi’e
Zairullah Azhar Paparkan Capaian Pembangunan Tanbu 2023
HUT ke-21, Wakil Ketua DPRD Bacakan Sejarah Pembentukan Tanah Bumbu
Berita ini 59 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 25 April 2024 - 10:37 WIB

Dinas Perikanan Tanbu, Bantu Pasarkan Produk UMKM dari Bahan Ikan

Kamis, 25 April 2024 - 10:23 WIB

Lomba Perahu Naga Kenalkan Objek Wisata Baru

Rabu, 24 April 2024 - 20:51 WIB

Bupati Tanah Bumbu Lantik dan Serahkan SK Pengangkatan 1.241 PPPK

Rabu, 24 April 2024 - 18:47 WIB

Pelepasan Kafilah MTQN Tanbu, Zairullah: Tugas Berat Mengimplementasikan al-Qur-an

Rabu, 24 April 2024 - 14:04 WIB

Serambi Madinah: Manusia Tak Pantas Sombong dan Angkuh

Selasa, 23 April 2024 - 17:00 WIB

Bupati Tanbu Sampaikan 5 Sasaran Pembangunan Tanbu 2025-2045

Selasa, 23 April 2024 - 16:47 WIB

Arus Padat, Dishub Tanbu Larang Melintas Pukul 17.00-24.00

Senin, 22 April 2024 - 17:06 WIB

Dinkes Gelar Workshop untuk Tingkatkan Mutu Pelayanan Puskesmas

Berita Terbaru

Tanah Laut

Acil Odah Hadiri Peringatan Hari Kartini di Tala

Jumat, 26 Apr 2024 - 15:56 WIB

Tanah Laut

Sebanyak 55 Pengurus BKPRMI Tala Periode 2024-2028 Dilantik

Jumat, 26 Apr 2024 - 15:48 WIB

Daerah

Walikota Banjarbaru Ajak Nonton Bareng Indonesia U-23

Jumat, 26 Apr 2024 - 11:17 WIB

Tanah Laut

Syamsir Janji Umrohkan Para Juara

Jumat, 26 Apr 2024 - 11:04 WIB