Mappanre ri Tasie, Bupati: Budaya Syukur Atas limpahan Rezeki

- Editor

Minggu, 21 Mei 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TANAH BUMBU, Goodnews.co.id – Bupati Tanah Bumbu Zairullah Azhar menyebut budaya Mappanre ri Tasie sudah menjadi budaya sejak zaman kerajaan 1706 sampai Tanah Bumbu berdiri, Sabtu, (20/5/2023).

Dulu, penyebutan istilah Mappanretasi atau Mappanre ri Tasie sering menjadi perbincangan, kerena kedua kalimat tersebut memiliki makna yang berbeda.

Zairullah Azhar menyampaikan budaya tersebut sering dikonotasikan pada makna memberi makan laut.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Ini sangat tidak sejalan dengan pesan-pesan agama kita,” katanya.

Bahkan budaya Mappanretasi dikatakan syirik. Kemudian Zairullah merubah, atas saran guru-guru dan ulama, dengan nama Mappanre ri Tasie, yang artinya makan bersama-sama di laut, dan meninggalkan hal-hal yang mengandung syirik.

Baca Juga :  Bupati Tanbu Sampaikan 2 Harapan di Pengajian Lailatul Jum'at

Mappanre ri Tasie merupakan budaya ungkapan rasa syukur atas limpahan rezeki dari Allah kepada masyarakat Tanah Bumbu.

“Sepenuhnya acara ini adalah ungkapan rasa syukur, atas hadiah dan hidayah yang diberikan oleh Allah kepada masyarakat Tanah Bumbu, khususnya nelayan,” sebutnya.

Ia berpandangan, limpahan rezeki, khususnya bagi para nelayan, harus disyukuri, karena siapa yang bersyukur maka Allah menambahkan rezekinya, tetapi sebaliknya, Allah mengingatkan bagi orang yang tidak bersyukur bahwa sesungguhnya Azab Allah sangat pedih.

Zairullah Azhar juga menyebutkan, Allah memberikan banyak karunia lain kepada Kabupaten Tanah Bumbu seperti pertambangan, perkebunan, persawahan, hasil laut, dan sebagainya.

Baca Juga :  DLH Gelar Rakoor Pengelolaan Sampah Serambi Madinah

Rangkaian kegiatan  Mappanre ri Tasie dan expo terselenggara karena bantuan dari perusahaan yang beroperasi di Kabupaten Tanah Bumbu

Dana yang dibutukan dalam event Mappanre ri Tasie tidak sedikit, perusahaan-perusahaan dengan ikhlas dan rela membatu katanya, demi kemajuan Kabupaten Tanah Bumbu. (MAS)

📢 Bagikan artikel ini:

💡 Tips: Pilih style "Minimal" untuk tampilan thumbnail terbaik di WhatsApp

🖼️ Share Dengan Thumbnail

📱 Share Simple 🔥 Share Unique ⭐ Share Premium
🎯 Pilih style yang sesuai kebutuhan Anda

Berita Terkait

Pemkab Tanah Bumbu Dorong Lingkungan Desa Bersih dan Sehat
Asisten II Eryanto Rais Sampaikan Strategi Tanah Bumbu Turunkan Kemiskinan
Ini Strategi Pemkab Tanah Bumbu Tingkatkan Kualitas Pendidik di Wilayah Terpencil
Dihadiri Asisten II, Fraksi Gorkar Tanbu Harap Program Bupati Sinkron dengan Presiden
Asisten II Simak Pandangan FPDIP Tanbu Terkait Penurunan Pengangguran dan Kemiskinan
Tanah Bumbu Raih Juara 2 Lomba Cipta Menu B2SA 2025
Pemkab Tanbu: KUA PPAS Disusun Berdasarkan RKPD Kabupaten 2026
SDN 2 Sepunggur Kenalkan Siswa Lingkungan Sekolah 2025-2026

Berita Terkait

Rabu, 16 Juli 2025 - 17:12 WIB

Pemkab Tanah Bumbu Dorong Lingkungan Desa Bersih dan Sehat

Rabu, 16 Juli 2025 - 14:49 WIB

Asisten II Eryanto Rais Sampaikan Strategi Tanah Bumbu Turunkan Kemiskinan

Rabu, 16 Juli 2025 - 14:11 WIB

Ini Strategi Pemkab Tanah Bumbu Tingkatkan Kualitas Pendidik di Wilayah Terpencil

Selasa, 15 Juli 2025 - 16:41 WIB

Asisten II Simak Pandangan FPDIP Tanbu Terkait Penurunan Pengangguran dan Kemiskinan

Selasa, 15 Juli 2025 - 16:01 WIB

Tanah Bumbu Raih Juara 2 Lomba Cipta Menu B2SA 2025

Berita Terbaru

Nasional

Ketua Litbang SMSI Pusat Djayadi Hanan Nahkodai Persepi

Jumat, 18 Jul 2025 - 12:50 WIB

Tanah Bumbu

Pemkab Tanah Bumbu Dorong Lingkungan Desa Bersih dan Sehat

Rabu, 16 Jul 2025 - 17:12 WIB