Koni Tanbu Gelar Bimtek Psikologi dan Fisik

- Editor

Kamis, 14 Desember 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TANAH BUMBU, Goodnews.co.id – Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) Kabupaten Tanah Bumbu (Tanbu) menggelar Bimtek Psikologi dan Fisik untuk pelatih cabang olahraga (cabor), di Hotel Grand Central Batulicin, Rabu (13/12/2023).

Tema Bimtek Psikologi dan Fisik, yaitu ‘Bersama menciptakan SDM Pelatihan Olahraga yang Unggul dan Berprestasi.’

Ketua KONI Tanbu I Dewa Gede Parta, menyampaikan berkaitan dengan kesehatan olahraga bertujuan supaya prestasi yang diperoleh benar-benar dapat berkembang dengan baik.

Baca Juga :  Kalsel Peringkat Tertinggi Aktifasi Akun Belaja.id

“Yang paling utama, kesehatan bagi setiap pelaku olahraga dalam mencapai prestasi tertinggi,” ucapnya.

Selanjutnya, Bupati Tanbu Zairullah Azhar melalui Kepala Dinas Kebudayaan Kepemudaan Olahraga dan Pariwisata (Disbudporpar), Syamsuddin, mengatakan semua komponen terus berupaya untuk bekerja dan berdoa dalam mewujudkan keberhasilan pembangunan daerah.

“Sebagaimana kita ketahui bersama, KONI telah cukup berperan dalam memajukan olahraga dan kualitas SDM di Tanbu,” ungkapnya.

Baca Juga :  Kinerja Baik, Paman Birin Ucapkan Terima Kasih Kepada Para Pejabat dan Staf

Ia berharap melalui Bimtek ini semakin memberikan semangat untuk terus mendulang prestasi yang lebih baik. S

“Sehingga dapat membangun masa depan yang lebih cerah bagi daerah. Terutama dalam menggapai cita-cita bersama, guna mendukung penuh terwujudnya Tanah Bumbu Bersujud Menuju Serambi Madinah,” tutupnya.

Bimtek Psikologi dan Fisik menghadirkan pemateri profesional  bidang kesehatan yakni Santy Komalasari dan juga A R Shadiqin. (OA)

Berita Terkait

KPK dan Pemkab Tanbu Koordinasi Tingkatkan Pengawasan Lebih Baik
Jelang Akhir Tahun, P3AP2KB Tanbu Koordinasi Tinjau Kinerja 8 Aksi Konvergensi Strunting
Wakili Bupati Tanbu, Asisten II Hadiri Persetujuan 14 Propemperda 2025
Jambore SBH 2024 Digelar di Pantai Rindu Alam
Total 1 Miliar, Sekda Tanbu Serahkan Undian untuk ASN dan P3K
Pemkab Tanbu Sosialisasi Kebijakan Pengarusutamaan Gender
Dispersip Tanbu Gelar Uji Kompetensi Pustakawan
5 Desa di Tanah Bumbu Gelar Pemilihan Kades
Berita ini 33 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 17 November 2024 - 17:58 WIB

KPK dan Pemkab Tanbu Koordinasi Tingkatkan Pengawasan Lebih Baik

Jumat, 15 November 2024 - 12:20 WIB

Jelang Akhir Tahun, P3AP2KB Tanbu Koordinasi Tinjau Kinerja 8 Aksi Konvergensi Strunting

Jumat, 15 November 2024 - 11:40 WIB

Wakili Bupati Tanbu, Asisten II Hadiri Persetujuan 14 Propemperda 2025

Jumat, 15 November 2024 - 11:16 WIB

Jambore SBH 2024 Digelar di Pantai Rindu Alam

Kamis, 14 November 2024 - 16:59 WIB

Total 1 Miliar, Sekda Tanbu Serahkan Undian untuk ASN dan P3K

Berita Terbaru

DPRD Tanah Bumbu

Deklarasi Damai Pilkada Tanbu 2024: Tercatat 8 TPS Sangat Rawan

Senin, 18 Nov 2024 - 15:29 WIB

DPRD Tanah Bumbu

Ketua RT Senang Aspirasinya Didengar Anggota DPRD Tanbu

Minggu, 17 Nov 2024 - 19:04 WIB

Tanah Bumbu

KPK dan Pemkab Tanbu Koordinasi Tingkatkan Pengawasan Lebih Baik

Minggu, 17 Nov 2024 - 17:58 WIB

DPRD Tanah Bumbu

Anggota DPRD Tanbu: Reses Bentuk Tanggungjawab Sebagai Wakil Rakyat

Sabtu, 16 Nov 2024 - 18:02 WIB