Ini 9 Pemenang Lelang WIUP Garap Emas, Nikel, Batubara

- Editor

Rabu, 28 Februari 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

JAKARTA, Goodnews.ci.id – Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) Arifin Tasrif baru saja menetapkan pemenang lelang atas sembilan wilayah izin usaha pertambangan (WIUP) mineral logam dan batu bara. WIUP yang dilelang mencakup komoditas emas, batu bara dan nikel. Selasa, (13/2/2024).

Berikut pemenang lelang:

  1. Barang Rea (emas) Sumbawa Barat, Nusa Tenggara Barat. Pemenangnya PT Tambang Sukses Sakti
  2. Semidang Lagan (batu bara) Bengkulu Tengah, Bengkulu. Pemenangnya PT Kharisma Raflesia Utama
  3. Nibung (batu bara) Musi Rawas Utara dan Musi Banyuasin, Sumatera Selatan. Pemenangnya PT Mustika Energi Lestari
  4. Marimoi I (nikel) Halmahera Timur, Maluku Utara. Pemenangnya PT Aneka Tambang Tbk
  5. Gunung Botak (emas) Buru, Maluku. Pemenangnya PT Merdeka Tambang Jaya
  6. Kaf (nikel) Halmahera Tengah, Maluku Utara. Pemenangnya PT Mineral Jaya Molagina.
  7. Merapi Barat (batu bara) Lahat dan Muara Enim, Sumatera Selatan. Pemenangnya PT Merapi Energy Coal
  8. Foli (nikel) Halmahera Timur, Maluku Utara. Pemenangnya PT Wasile Jaya Lestari
  9. Lilief Sawai (nikel) Halmahera Tengah, Maluku Utara. Pemenangnya PT Aneka Tambang Tbk

📢 Bagikan artikel ini:

Baca Juga :  Tetret Kepala Daerah Bertujuan Pahami Visi Misi Presiden Prabowo

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

💡 Tips: Pilih style "Minimal" untuk tampilan thumbnail terbaik di WhatsApp

🖼️ Share Dengan Thumbnail

📱 Share Simple 🔥 Share Unique ⭐ Share Premium
🎯 Pilih style yang sesuai kebutuhan Anda

Berita Terkait

Angkasa Pura Support Raih Nilai A Indeks Pelayanan Publik
Pemerintah Dukung Percepatan PLTA-PLTS, Bank Mandiri Siapkan Pembiayaan Proyek
Kuasa Hukum: Revelino Minta Tolak Gugatan Lisa
PAW, Istri Ganti Suami Jadi Anggota Dewan Banjarmasin
Kalsel Potensi Hilang Pendapatan 60 Miliar dari PT Bangun Banua
Mahfud MD: Tugas Media Itu Investigasi
Pukul dan Ancam Jurnalis, Ajudan Kapolri Minta Maaf
4 Bulan Jabat Kadis PUPR, TOPG Terjaring OTT KPK

Berita Terkait

Kamis, 3 Juli 2025 - 13:38 WIB

Angkasa Pura Support Raih Nilai A Indeks Pelayanan Publik

Kamis, 3 Juli 2025 - 12:43 WIB

Pemerintah Dukung Percepatan PLTA-PLTS, Bank Mandiri Siapkan Pembiayaan Proyek

Rabu, 2 Juli 2025 - 16:54 WIB

Kuasa Hukum: Revelino Minta Tolak Gugatan Lisa

Senin, 30 Juni 2025 - 14:59 WIB

PAW, Istri Ganti Suami Jadi Anggota Dewan Banjarmasin

Senin, 30 Juni 2025 - 14:54 WIB

Kalsel Potensi Hilang Pendapatan 60 Miliar dari PT Bangun Banua

Berita Terbaru

Kotabaru

Pemkab Kotabaru Sambut Kedatangan Jamaah Haji, 1 Orang Wafat

Sabtu, 5 Jul 2025 - 09:18 WIB

Tanah Bumbu

Buka Forum Anak Daerah, Andi Rudi Latif: Anak Adalah Amanah

Jumat, 4 Jul 2025 - 14:32 WIB

Tanah Bumbu

RAN HAM Tanah Bumbu Raih Nilai Sempurna

Jumat, 4 Jul 2025 - 11:27 WIB

DPRD Tanah Bumbu

Tanam Pohon, DPRD Tanbu Tunjukkan Komitmen Jaga Lingkungan

Jumat, 4 Jul 2025 - 10:02 WIB