Disnakertrans Tanbu Andalkan BLK Tingkatkan Kompetensi Pencari Kerja

- Editor

Kamis, 15 Februari 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TANAH BUMBU, Goodnews.co.id – Kabupaten Tanah Bumbu berupaya menekan angka pengangguran Kabupaten Tanah Bumbu (Tanbu) dengan meningkatkan kompetensi pencari kerja.

Data Badan Pusat Statistik (BPS) Kalimantan Selatan menyebutkan Tingkat Pengangguran Terbuka (TPT) Tanah Bumbu tahun 2023 pada bulan Agustus sebesar 6,56 persen.

Persaingan mendapatkan pekerjaan di Tanah Bumbu, semakin ketat, Kepala Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi (Disnakertrans) Kabupaten Tanah Bumbu, Kadri Mandar, memastikan peluang mendapatkan pekerjaan masih terbuka lebar.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kadri menegaskan, pihaknya terus berupaya untuk mengurangi angka pengangguran bahkan sampai hari Disnakertras terus berupa menurunkan angka pengangguran di Tanah Bumbu.

Baca Juga :  Prabowo Sebut Danantara Bentuk Optimalisasi Kelola BUMN

Salah satu upaya itu dengan memberikan pelatihan pelatihan berbasis kompetensi bagi pencari kerja, untuk mewujudkan ketenagakerjaan yang kompeten, terampil, dan siap bersaing, masuk perusahaan-perusahaan di wilayah Kabupaten Tanah Bumbu.

Ia juga menambahkan bahwa peluang kerja diberikan kesempatan kepada warga asli daerah Kabupaten Tanah Bumbu, dengan memberikan prioritas dalam setiap peluang lowongan pekerjaan.

Untuk mempersiapkan warga Tanah Bumbu yang mencari pekerjaan, Pemerintah Daerah meningkatkan kompetensi siap kerja dengan memberikan pelatihan gratis di BLK di Pagatan.

Baca Juga :  Paman Birin Ingatkan Target Kinerja Triwulan I 2024

“Adanya BLK (Balai Latihan Kerja) ini bisa mengurangi pengangguran dan menciptakan ketenagakerjaan yang terampil,” ucap Kadri di kantor Disnakertrans Tanah Bumbu, Gunung Tinggi, Kamis (15/2/2024).(E)

📢 Bagikan artikel ini:

💡 Tips: Pilih style "Minimal" untuk tampilan thumbnail terbaik di WhatsApp

🖼️ Share Dengan Thumbnail

📱 Share Simple 🔥 Share Unique ⭐ Share Premium
🎯 Pilih style yang sesuai kebutuhan Anda

Berita Terkait

Hadiri Rakornas, Eryanto Rais: Sinergitas Harus Jadi Langkah Nyata
Andi Rudi Latif Harap Keteladanan Rasul Jadi Pijakan Bangun Daerah
Temui Sekjen Kemenhut, Tim Pakar Sampaikan Upaya Rehabilitasi Kawasan Mangrove Tanah Bumbu
Bupati Andi Rudi Latif Sampaikan Jabatan Adalah Pengabdian
Satpol PP Tanah Bumbu Perketat Aktifitas THM di Desa Sarigadung
Bupati Andi Rudi Latif Launching SPPG Dukung Program MBG
Dinsos Tanbu Salurkan Bantuan Bagi Disabilitas dan Lanjut Usia
Pemkab Tanbu Komitmen Sukseskan Program Sekolah Rakyat

Berita Terkait

Minggu, 18 Januari 2026 - 10:18 WIB

Hadiri Rakornas, Eryanto Rais: Sinergitas Harus Jadi Langkah Nyata

Minggu, 18 Januari 2026 - 10:13 WIB

Andi Rudi Latif Harap Keteladanan Rasul Jadi Pijakan Bangun Daerah

Jumat, 16 Januari 2026 - 11:26 WIB

Temui Sekjen Kemenhut, Tim Pakar Sampaikan Upaya Rehabilitasi Kawasan Mangrove Tanah Bumbu

Kamis, 15 Januari 2026 - 15:09 WIB

Bupati Andi Rudi Latif Sampaikan Jabatan Adalah Pengabdian

Kamis, 15 Januari 2026 - 14:08 WIB

Bupati Andi Rudi Latif Launching SPPG Dukung Program MBG

Berita Terbaru

Tanah Bumbu

Hadiri Rakornas, Eryanto Rais: Sinergitas Harus Jadi Langkah Nyata

Minggu, 18 Jan 2026 - 10:18 WIB

Tanah Bumbu

Andi Rudi Latif Harap Keteladanan Rasul Jadi Pijakan Bangun Daerah

Minggu, 18 Jan 2026 - 10:13 WIB

Tanah Bumbu

Bupati Andi Rudi Latif Sampaikan Jabatan Adalah Pengabdian

Kamis, 15 Jan 2026 - 15:09 WIB