BPBD Tanbu luncurkan Cewe Medsos

- Editor

Senin, 11 Desember 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TANAH BUMBU, Goodnews – Badan Penanggulangan dan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Tanah Bumbu (Tanbu) menggelar Rapat Koordinasi (Rakoor) dengan instansi terkait, di ruang rapat kantor BPBD Tanbu. Kamis (7/12/2023).

Rakoor kali ini dalam rangka menghadapi Hidmeteorologi (banjir, banjir bandang, puting beliung, gelombang pasang air laut/ROB, dan tanah longsor).

Kepala Pelaksana BPBD Tanbu, Sulhadi melalui Sekretaris BPBD Dwi Kesuma Putra mengatakan berdasarkan prakiraan cuaca Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) Kalsel, untuk wilayah Tanbu akan memasuki musim penghujan yang diperkirakan berpotensi terjadinya bencana Hidmeteotologi.

Baca Juga :  Sungai Loban Bentuk Tim Penurunan Stunting

“Potensi bencana hidmeteorologi diperkirakan bulan Desember 2023 dan awal Januari 2024 yang berdampak pada Tanbu,” ungkapnya.

Tujuanannya untuk mempersiapkan secara dini langkah-langkah menghadapi potensi Hidmeteorologi dan bekerjasama antara stakeholder penanggulangan bencana.

BPBD juga melaunching Cewe Medsos (Call Center, Website dan Media Sosial). Sebagai dari aksi perubahan Dwi Kesuma Putra, pada pelatihan kepemimpinan administrator (PKA) angkatan VIII BPSDMD Kalimantan Selatan.

Baca Juga :  Dinsos Rambu Salurkan Lagi Bantuan Sosial

“Inovasi ini sebagai bentuk optimalisasi penerimaan dan penyebarluasan informasi kebencanaan melalui cewe medsos,” ungkapnya.

Dengan adanya inovasi ini harapannya dapat meningkatkan respon time penanganan melalui pelayanan pengaduan kejadian bencana yang terpadu ke satu nomor call center. Kegiatan ini juga dihadiri, SKPD terkait, TNI, perwakilan Camat dan Basarnas. (OA)

Berita Terkait

KPK dan Pemkab Tanbu Koordinasi Tingkatkan Pengawasan Lebih Baik
Jelang Akhir Tahun, P3AP2KB Tanbu Koordinasi Tinjau Kinerja 8 Aksi Konvergensi Strunting
Wakili Bupati Tanbu, Asisten II Hadiri Persetujuan 14 Propemperda 2025
Jambore SBH 2024 Digelar di Pantai Rindu Alam
Total 1 Miliar, Sekda Tanbu Serahkan Undian untuk ASN dan P3K
Pemkab Tanbu Sosialisasi Kebijakan Pengarusutamaan Gender
Dispersip Tanbu Gelar Uji Kompetensi Pustakawan
5 Desa di Tanah Bumbu Gelar Pemilihan Kades
Berita ini 52 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 17 November 2024 - 17:58 WIB

KPK dan Pemkab Tanbu Koordinasi Tingkatkan Pengawasan Lebih Baik

Jumat, 15 November 2024 - 12:20 WIB

Jelang Akhir Tahun, P3AP2KB Tanbu Koordinasi Tinjau Kinerja 8 Aksi Konvergensi Strunting

Jumat, 15 November 2024 - 11:40 WIB

Wakili Bupati Tanbu, Asisten II Hadiri Persetujuan 14 Propemperda 2025

Jumat, 15 November 2024 - 11:16 WIB

Jambore SBH 2024 Digelar di Pantai Rindu Alam

Kamis, 14 November 2024 - 16:59 WIB

Total 1 Miliar, Sekda Tanbu Serahkan Undian untuk ASN dan P3K

Berita Terbaru

DPRD Tanah Bumbu

Deklarasi Damai Pilkada Tanbu 2024: Tercatat 8 TPS Sangat Rawan

Senin, 18 Nov 2024 - 15:29 WIB

DPRD Tanah Bumbu

Ketua RT Senang Aspirasinya Didengar Anggota DPRD Tanbu

Minggu, 17 Nov 2024 - 19:04 WIB

Tanah Bumbu

KPK dan Pemkab Tanbu Koordinasi Tingkatkan Pengawasan Lebih Baik

Minggu, 17 Nov 2024 - 17:58 WIB

DPRD Tanah Bumbu

Anggota DPRD Tanbu: Reses Bentuk Tanggungjawab Sebagai Wakil Rakyat

Sabtu, 16 Nov 2024 - 18:02 WIB