BPBD Tanbu Bentuk Jitupasna Pasca Banjar

- Editor

Rabu, 14 Agustus 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TANAH BUMBU, Goodnews – Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Tanah Bumbu (Tanbu) mengadakan rapat koordinasi dan membentuk tim pengkajian kebutuhan pasca bencana (Jitupasna) dalam rangka penanganan pasca bencana akibat banjir yang terjadi di Tanah Bumbu tahun 2024, Minggu (11/8/2024).

Kepala pelaksana BPBD, H Sulhadi, mengatakan acara sebelumnya dilakukan bertempat di ruang rapat BPBD Tanahbumbu, pelaksanaan acara tersebut diikuti oleh beberapa instansi terkait dan para camat, Selasa (6/8/24) kemarin.

Baca Juga :  Dirut Bank Kalsel Tawarkan Pinjaman Langsung Cair

“Perlu terlebih dahulu menetapkan data kerusakan dan kerugian yang akan dijadikan dasar sebagai rencana rehabilitasi dan rekonstruksi akibat dampak bencana banjir yang ditimbulkan,” kata Sulhadi.

Tujuan dari kegiatan ini adalah memberikan panduan kepada pemerintah, masyarakat, dunia usaha, akademis dan media dalam melaksanakan penilaian akibat, analisis dampak dan perkiraan kebutuhan dengan cara melalui tahapan pelaksanaan jitupasna.

Baca Juga :  Catat, Ini Rute Jalan Menuju Haul Abah Guru Sekumpul 2023

“Memberikan kajian berbasis bukti untuk penyusunan rencana rehabilitasi dan rekonstruksi pascabencana,” tambah H Sulhadi.

Harapan dari kegiatan ini, seluruh SKPD terkait dan kecamatan bisa memberikan informasi atau berita yang terjadi di wilayah masing-masing.

Ia juga berharap Jitupasna dapat menjadi solusi menyamakan atau menyelaraskan berbagai data terkait dampak pasca bencana. (IKM)

Berita Terkait

Sempat Viral Muncul Buaya, Zairullah Jelaskan Pantai Pagatan Aman
Wahyu Windarti Bahagia Siswa PAUD dan TK Ikut Jelajah Literasi
Kerjasama Kementerian, Zairullah Azhar Buka Bimtek Pembenihan Ikan Patin
Bupati Tanbu Berikan Penghargaan kepada 10 Komunitas Literasi
Dinsos Tanbu Sosialisasi Bantuan Rehab Rumah
BPBD Tanbu Mulai Kaji Risiko Bencana 2025-2030
Dkumdagri Tanbu Luncurkan Fasilitas Tera Ulang Tangki Ukur Mobil
Giliran Pegawai Dkumdagri Tanbu Jalani Pemeriksaan Penyakit Tidak Menular
Berita ini 26 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 20 Oktober 2024 - 04:20 WIB

Sempat Viral Muncul Buaya, Zairullah Jelaskan Pantai Pagatan Aman

Kamis, 17 Oktober 2024 - 20:39 WIB

Kerjasama Kementerian, Zairullah Azhar Buka Bimtek Pembenihan Ikan Patin

Kamis, 17 Oktober 2024 - 20:07 WIB

Bupati Tanbu Berikan Penghargaan kepada 10 Komunitas Literasi

Kamis, 17 Oktober 2024 - 16:18 WIB

Dinsos Tanbu Sosialisasi Bantuan Rehab Rumah

Kamis, 17 Oktober 2024 - 14:51 WIB

BPBD Tanbu Mulai Kaji Risiko Bencana 2025-2030

Berita Terbaru

Politik

Rusli-Syairi Janji Muluskan Jalan Desa sampai ke Perkotaan

Rabu, 23 Okt 2024 - 14:39 WIB

Tanah Bumbu

Sempat Viral Muncul Buaya, Zairullah Jelaskan Pantai Pagatan Aman

Minggu, 20 Okt 2024 - 04:20 WIB