BKPSDM Tanbu Rancang Mekanisme Kenaikan Pangkat Pegawai

- Editor

Selasa, 9 Mei 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TANAH BUMBU, Goodnews.co.id – Badan Kepegawaian dan Pengembangan SDM (BKPSDM) Kabupaten Tanah Bumbu (Tanbu), menyelenggarakan Focus Group Discussion (FGD) mengenai kenaikan pangkat.

FGD tersebut berlangsung di ruang CAT A BKPSDM Lingkup Pemerintah Daerah, Selasa (9/5/2023).

Kepala Kantor Regional VIII BKN Banjarmasin, A Darmuji menerangkan jika tujuan FGD ini adalah untuk merencanakan persiapan kenaikan pangkat periode 1 Oktober 2023.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Kami datang mudah-mudahan memberikan pemahaman, sehingga bisa merencanakan karirnya,” ujar Darmuji.

Hadir dalam acara Bupati Tanah Bumbu Zairullah Azhar diwakili Staf Ahli Bidang Kemasyarakatan dan SDM, M Putu Wisnu Wardana menyampaikan sangat mengapresiasi FGD.

Baca Juga :  Panen Padi saat Petani Tradisional Musim Tanam

“Pemerintah Daerah menyambut baik dan sangat mengapresiasi pelaksanaan FGD Kenaikan Pangkat bersama Tim Kepangkatan Regional VIII Badan Kepegawaian Negara (BKN) Banjarmasin di Tanah Bumbu Tahun 2023,” ungkap Staf Ahli Bidang Kemasyarakatan dan SDM Kab Tanbu, Wisnu.

Dengan diselenggarakannya kegiatan FGD kenaikan pangkat ini, proses pengusulan pangkat Pegawai Negeri Sipil dapat dilakukan lebih cermat dan teliti.

Melalui Kantor Regional VIII BKN Banjarmasin, kini, membuka konsultasi secara online, untuk membantu dan mempermudah dalam efisiensi kerja.

Baca Juga :  Bupati Tanbu Apresiasi Kinerja Hapus Miskin Ekstrem dan Turunkan Angka Stunting

Kegiatan dilanjutkan dengan penyerahan plakat dari Pemerintah Kabupaten Tanah Bumbu kepada Kantor Regional VIII BKN Banjarmasin sebelum memulai diskusi. (Arunika)

📢 Bagikan artikel ini:

💡 Tips: Pilih style "Minimal" untuk tampilan thumbnail terbaik di WhatsApp

🖼️ Share Dengan Thumbnail

📱 Share Simple 🔥 Share Unique ⭐ Share Premium
🎯 Pilih style yang sesuai kebutuhan Anda

Berita Terkait

DPMPTSP Tanbu Dorong Capaian Investasi Daerah
Bhayangkara ke-79, Andi Rudi Latif Sampaikan Apresiasi Pengabdian dan Loyalitas Polri
Andi Rudi Latif Ucapkan Selamat atas Pengukuhan BPP KKSS 2025-2030
Andi Rudi Latif Bangga Siswa Tanbu Ikut Seleksi Paskibra Nasional
Andi Rudi Latif Dorong Percepat Atasi Sampah
Andi Rudi Latif Saksikan Pelantikan Erna Lisa Halaby
Bupati Tanah Bumbu Tegaskan Komitmen Bantu Disabilitas
Andi Rudi Latif: Jaga Niat Insya Allah Sukses

Berita Terkait

Rabu, 2 Juli 2025 - 16:24 WIB

DPMPTSP Tanbu Dorong Capaian Investasi Daerah

Rabu, 2 Juli 2025 - 09:50 WIB

Bhayangkara ke-79, Andi Rudi Latif Sampaikan Apresiasi Pengabdian dan Loyalitas Polri

Senin, 23 Juni 2025 - 17:19 WIB

Andi Rudi Latif Ucapkan Selamat atas Pengukuhan BPP KKSS 2025-2030

Senin, 23 Juni 2025 - 16:53 WIB

Andi Rudi Latif Bangga Siswa Tanbu Ikut Seleksi Paskibra Nasional

Senin, 23 Juni 2025 - 15:16 WIB

Andi Rudi Latif Dorong Percepat Atasi Sampah

Berita Terbaru

Nasional

Kuasa Hukum: Revelino Minta Tolak Gugatan Lisa

Rabu, 2 Jul 2025 - 16:54 WIB

Tanah Bumbu

DPMPTSP Tanbu Dorong Capaian Investasi Daerah

Rabu, 2 Jul 2025 - 16:24 WIB

DPRD Tanah Bumbu

Ketua DPRD Tanbu Apresiasi Dedikasi dan Pengabdian Polri

Rabu, 2 Jul 2025 - 15:19 WIB

Kotabaru

Kotabaru Masuk Jalur Trans Banjarbakula

Rabu, 2 Jul 2025 - 10:53 WIB