Kadiskominfo: Tak Ada lagi Kasus Meninggal Akibat Covid-19

- Editor

Senin, 20 September 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TANAH BUMBU – Dinas Komunikasi dan Informasi (Diskominfo) Kabupaten Tanah Bumbu melaporkan kasus aktif Covid-19 di Tanah Bumbu turun.

Ardiansyah menyampaikan saat ini pasien yang masih menjalani perawatan maupun isolasi mandiri Covid-19 tersisa 66 orang.

“Bahwa Update terakhir perkembangan kasus konfirmasi Covid 19 di Kabupaten Tanah Bumbu, ada penambahan sebanyak 13 kasus konfirmasi. Secara keseluruhan kasus konfirmasi Covid-19 di Kabupaten Tanah Bumbu menjadi 5.936 kasus,” ujar dia dalam keterangannya, Senin (20/9/2021).

Baca Juga :  Zairullah Azhar: Dua Kunci Sukses, Ilmu dan Akhlak

Secara keseluruhan, lanjut Ardiansyah pasien dinyatakan sembuh dari Corona di Tanbu berjumlah 5.589 orang, hari ini tidak ada kasus meninggal dunia karena Covid-19.

Namun secara akumulatif tercatat 281 orang meninggal dunia sejak kasus ini terdeteksi lebih dari setahun yang lalu.

Baca Juga :  Bupati Tanah Bumbu Akan Terima Piagam Adipura

“Penggunaan Tempat Tidur (TT) di Rumah Sakit Rujukan Covid 19 baik RS Marina maupun RS Haji Andi Abdurahman Noor yang tersedia 118 TT kini hanya terpakai 10 TT, dengan rincian 5 TT di RS Marina dan 5 di RS HAAN,” imbuhnya. (as)

Berita Terkait

KPK dan Pemkab Tanbu Koordinasi Tingkatkan Pengawasan Lebih Baik
Jelang Akhir Tahun, P3AP2KB Tanbu Koordinasi Tinjau Kinerja 8 Aksi Konvergensi Strunting
Wakili Bupati Tanbu, Asisten II Hadiri Persetujuan 14 Propemperda 2025
Jambore SBH 2024 Digelar di Pantai Rindu Alam
Total 1 Miliar, Sekda Tanbu Serahkan Undian untuk ASN dan P3K
Pemkab Tanbu Sosialisasi Kebijakan Pengarusutamaan Gender
Dispersip Tanbu Gelar Uji Kompetensi Pustakawan
5 Desa di Tanah Bumbu Gelar Pemilihan Kades
Berita ini 14 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 17 November 2024 - 17:58 WIB

KPK dan Pemkab Tanbu Koordinasi Tingkatkan Pengawasan Lebih Baik

Jumat, 15 November 2024 - 12:20 WIB

Jelang Akhir Tahun, P3AP2KB Tanbu Koordinasi Tinjau Kinerja 8 Aksi Konvergensi Strunting

Jumat, 15 November 2024 - 11:40 WIB

Wakili Bupati Tanbu, Asisten II Hadiri Persetujuan 14 Propemperda 2025

Jumat, 15 November 2024 - 11:16 WIB

Jambore SBH 2024 Digelar di Pantai Rindu Alam

Kamis, 14 November 2024 - 16:59 WIB

Total 1 Miliar, Sekda Tanbu Serahkan Undian untuk ASN dan P3K

Berita Terbaru

DPRD Tanah Bumbu

Deklarasi Damai Pilkada Tanbu 2024: Tercatat 8 TPS Sangat Rawan

Senin, 18 Nov 2024 - 15:29 WIB

DPRD Tanah Bumbu

Ketua RT Senang Aspirasinya Didengar Anggota DPRD Tanbu

Minggu, 17 Nov 2024 - 19:04 WIB

Tanah Bumbu

KPK dan Pemkab Tanbu Koordinasi Tingkatkan Pengawasan Lebih Baik

Minggu, 17 Nov 2024 - 17:58 WIB

DPRD Tanah Bumbu

Anggota DPRD Tanbu: Reses Bentuk Tanggungjawab Sebagai Wakil Rakyat

Sabtu, 16 Nov 2024 - 18:02 WIB