Kuncinya Pemberdayaan, Banyak Kasus KDRT Dipicu Faktor Ekonomi

- Editor

Jumat, 16 Februari 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TANAH BUMBU, Goodnews.co.id – Kehidupan berkeluarga banyak cobaannya. Sebagian besar munculnya KDRT karena foktor ekonomi.

Kepala Dinas Pemberdayaan Perempuan, Perlindungan Anak, Pengendalian Penduduk Dan Keluarga Berencana (DP3AP2KB) Kabupaten Tanah Bumbu, melalu Sekretarisnya Kartini, menekankan pentingnya perempuan berdaya secara ekonomi.

Menurut Kartini, keberdayaan ekonomi sangat memiliki korelasi positif dengan upaya perlindungan perempuan.

“Melalui pemberdayaan perempuan di bidang ekonomi bisa menjadi pintu untuk menyelesaikan masalah kekerasan, pekerja anak dan masalah ekonomi keluarga,” ujar Kartini, saat ditemui Goodnews.co.id di kantornya, Jumat (16/2/2024).

Baca Juga :  DPRD Tanbu Tanyakan Legalitas PT BJU

Kartini juga mengatakan bahwa pemberdayaan perempuan sangat penting agar mereka memiliki kemandirian secara ekonomi sehingga dapat mencegah terjadi Kekerasan Dalam Rumah Tangga (KDRT).

kesetaraan hak dalam rumah tangga juga diperlukan. Persoalannya mereka sangat sulit memperjuangkan haknya dan hak anak-anaknya ketika mereka berada di posisi yang lemah. Sehingga pemberdayaan secara ekonomi menjadi penting.

Baca Juga :  Ustadz Asal Jakarta, Malang, dan Pagatan, Sampaikan Tausiah di Majelis Lailatul Jum’at

“Pasalnya ketergantungan secara ekonomi dan kelemahan posisi perempuan menjadikan adanya ketimpangan relasi kuasa yang rentan dapat berujung pada kekerasan,” kata Kartini.

Oleh karena itu, ia berkesimpulan bahwa banyaknya persoalan KDRT dipicu oleh faktor ekonomi, sehingga pemberdayaan perempuan merupakan upaya dalam mengatasi isu perempuan dan anak, termasuk kekerasan dalam rumah tangga. (E)

Berita Terkait

KPK dan Pemkab Tanbu Koordinasi Tingkatkan Pengawasan Lebih Baik
Jelang Akhir Tahun, P3AP2KB Tanbu Koordinasi Tinjau Kinerja 8 Aksi Konvergensi Strunting
Wakili Bupati Tanbu, Asisten II Hadiri Persetujuan 14 Propemperda 2025
Jambore SBH 2024 Digelar di Pantai Rindu Alam
Total 1 Miliar, Sekda Tanbu Serahkan Undian untuk ASN dan P3K
Pemkab Tanbu Sosialisasi Kebijakan Pengarusutamaan Gender
Dispersip Tanbu Gelar Uji Kompetensi Pustakawan
5 Desa di Tanah Bumbu Gelar Pemilihan Kades
Berita ini 134 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 17 November 2024 - 17:58 WIB

KPK dan Pemkab Tanbu Koordinasi Tingkatkan Pengawasan Lebih Baik

Jumat, 15 November 2024 - 12:20 WIB

Jelang Akhir Tahun, P3AP2KB Tanbu Koordinasi Tinjau Kinerja 8 Aksi Konvergensi Strunting

Jumat, 15 November 2024 - 11:40 WIB

Wakili Bupati Tanbu, Asisten II Hadiri Persetujuan 14 Propemperda 2025

Jumat, 15 November 2024 - 11:16 WIB

Jambore SBH 2024 Digelar di Pantai Rindu Alam

Kamis, 14 November 2024 - 16:59 WIB

Total 1 Miliar, Sekda Tanbu Serahkan Undian untuk ASN dan P3K

Berita Terbaru

DPRD Tanah Bumbu

Deklarasi Damai Pilkada Tanbu 2024: Tercatat 8 TPS Sangat Rawan

Senin, 18 Nov 2024 - 15:29 WIB

DPRD Tanah Bumbu

Ketua RT Senang Aspirasinya Didengar Anggota DPRD Tanbu

Minggu, 17 Nov 2024 - 19:04 WIB

Tanah Bumbu

KPK dan Pemkab Tanbu Koordinasi Tingkatkan Pengawasan Lebih Baik

Minggu, 17 Nov 2024 - 17:58 WIB

DPRD Tanah Bumbu

Anggota DPRD Tanbu: Reses Bentuk Tanggungjawab Sebagai Wakil Rakyat

Sabtu, 16 Nov 2024 - 18:02 WIB