Pesta Mappanre ri Tasie Mulai 20 Mei 2023

- Editor

Senin, 8 Mei 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TANAH BUMBU, Goodnews.co.id – Pemerintah Kabupaten Tanah Bumbu (Pemkab Tanbu) menggelar apel gabungan, bertempat di halaman Kantor Bupati Tanbu Jalan Dharma Praja Nomor 1, Kelurahan Gunung Tinggi Kecamatan Batulicin, Senin (8/5/2023).

Pembina upacara yaitu Sekretaris Daerah (sekda) H Ambo Sakka. Petugas Pengibaran Bendera Merah Putih dilakukan oleh tim Dinas Pendidikan Kabupaten Tanbu.

Melalui amanat pembina upacara, Sekda Ambo Sakka menyampaikan, jika pimpinan Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD) yang diberikan tugas, agar dapat melakukannya dengan kemampuan maksimal dalam hal ini termasuk mengacu pada program kerja SKPD.

Baca Juga :  HUT ke-71 IBI, Sekda: Bidan Punya Peran Menurunkan Angka Kematian Ibu Melahirkan

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Program dijalankan sesuai perencanaan waktu yang kita bagi pada triwulan, kiranya program yang disusun bisa dilaksanakan dengan baik dalam implementasi tugas yang telah diberikan dan tolong dievaluasi sekalian,” ucap Sekda Tanbu.

Baca Juga :  Sekda Tanbu Kukuhkan Kepanitiaan MTQ ke-18 Tingkat Kabupaten

Selain itu, Sekda Ambo juga menambahkan bahwa pada tanggal 20 Mei 2023 Pemkab Tanbu akan membuka agenda tahunan yaitu Pesta Pantai Pagatan “Mappanre ri Tasie” hingga 3 Juni 2023 yang digelar selama dua minggu.

Disamping itu, akan ada pameran pembangunan, yang memberikan informasi kepada masyarakat tentang keberhasilan kerja Pemerintahan Daerah selama 1 tahun terakhir dari seluruh SKPD, Pemerintah Kecamatan, unsur vertikal dan dari pihak perusahaan.

Baca Juga :  Disdukpencapil Tanbu Serahkan SKTT Bagi 16 WNA Asal China

“Perlunya dilakukan upaya kreasi maupun kreativitas stand pameran pembangunan, agar menarik para pengunjung,” katanya.

Disebutkan menurut data yang ada, kurang lebih berjumlah 200 tenda kerucut, telah disediakan nantinya untuk diisi oleh pelaku Usaha Mikro Kecil Menengah. (Arunika)

Berita Terkait

Verifikator Lomba Bina Keluarga Balita Kunjungi Tanah Bumbu
Dorong Buka Lapangan Kerja dengan Sosialisasi Kewirausahaan
BPBD Luncurkan Relawan Remaja Aman Bencana
MUI Tanbu : Lestarikan 4 Hal di Luar Ramadhan
Wakili Bupati Tanbu, Asisten I Hadiri Rakoornis TMMD 2024
DPMD Tanbu Dorong Kembangkan Desa Wisata
Dinkes Buka Layanan Pemeriksaan Gratis di Area Mappanre ri Tasi’e
Dinas Perikanan Tanbu, Bantu Pasarkan Produk UMKM dari Bahan Ikan
Berita ini 175 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 3 Mei 2024 - 18:16 WIB

Verifikator Lomba Bina Keluarga Balita Kunjungi Tanah Bumbu

Jumat, 3 Mei 2024 - 18:08 WIB

Dorong Buka Lapangan Kerja dengan Sosialisasi Kewirausahaan

Jumat, 3 Mei 2024 - 16:54 WIB

BPBD Luncurkan Relawan Remaja Aman Bencana

Kamis, 2 Mei 2024 - 17:44 WIB

MUI Tanbu : Lestarikan 4 Hal di Luar Ramadhan

Kamis, 2 Mei 2024 - 11:04 WIB

Wakili Bupati Tanbu, Asisten I Hadiri Rakoornis TMMD 2024

Kamis, 2 Mei 2024 - 10:41 WIB

DPMD Tanbu Dorong Kembangkan Desa Wisata

Kamis, 25 April 2024 - 11:05 WIB

Dinkes Buka Layanan Pemeriksaan Gratis di Area Mappanre ri Tasi’e

Kamis, 25 April 2024 - 10:37 WIB

Dinas Perikanan Tanbu, Bantu Pasarkan Produk UMKM dari Bahan Ikan

Berita Terbaru

Kalsel

Pemprov Kalsel Dorong Peningkatan Akses Perumahan

Selasa, 7 Mei 2024 - 19:54 WIB

DPRD Tanah Bumbu

Fraksi Golkar Tanbu Ajak Fraksi di DPRD Perjuangkan Aspirasi Masyarakat

Selasa, 7 Mei 2024 - 19:16 WIB

DPRD Tanah Bumbu

Pandangan Fraksi, PDIP Tanbu Berikan Catatan Bagi Dinas Ketenagakerjaan

Selasa, 7 Mei 2024 - 15:28 WIB