Paman Birin: Rakerprov Forki Kalsel Ajang Konsolidasi Organisasi

Avatar photo

- Editor

Minggu, 5 Maret 2023 - 20:03 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANJARMASIN – Gubernur Kalimantan Selatan (Kalsel), Sahbirin Noor atau Paman Birin mengapresiasi penyelenggaraan rapat kerja provinsi (Rakerprov) Forki Kalsel Tahun 2022-2023.

Rakerprov Forki menjadi ajang konsolidasi organisasi dan program kerja menghadirkan Sensai karateka serta organisasi dalam naungan Forki se- Kalsel agar berbagai kegiatan dapat dilakukan secara terarah.

Baca Juga :  Desa Jejangkit Jadi Titik Akhir Turdes Paman Birin

“Rakerprov ini adalah konsolidasi organisasi dan program kerja, agar kegiatan yang kita lakukan bisa terarah,” kata Paman Birin, Sabtu (4/3/2023).

Disamping itu, ia berharap Rakerprov ini, dapat meningkatkan sinergitas, komitmen, serta dapat menyamakan persepsi untuk prestasi karateka Banua.

Baca Juga :  Paman Birin Dilantik Jadi Ketum FORKI Kalsel 2023-2027

Dalam kesempatan ini, Ketua Persiapan Prapon 2023 di Kalsel, AKBP Toetoes SW mengatakan Forki kabupaten kota provinsi Kalsel bersinergi dan berkolaborasi untuk memantapkan persiapan Pra PON cabang karate di Kalsel.

“Sesuai arahan Paman Birin, semua kabupaten kota, mari kita bersinergi dalam persiapan dan pagelaran Pra PON,” ucapnya.

Baca Juga :  Paman Birin Dorong Seluruh SKPD Gunakan Aplikasi Srikandi

Disamping itu, Toetos berharap agar para atlet disetiap kabupaten kota mempersiapkan diri dalam berbagai gelaran event yang dilaksanakan oleh Forki Kalsel.

“Para atlet harus dapat mempersiapkan diri dengan sebaik-baiknya dan bertanding secara maksimal,” pungkasnya. (fit)

Berita Terkait

Paman Birin: Kalsel Pilihan Tepat Suplai Pangan ke IKN
Penulis Kitab Sabilal Muhtadin, Paman Birin: Banyak Lahirkan Ulama
Paman Birin: Kawal Anggaran Dana Desa Rp 71 Triliun
Paman Birin Lepas Keberangkatan 1.000 Orang Mudik Gratis
Istimewa, Paman Birin Safari Ramadhan di Desa Tambak Sirang Baru
Acil Odah Gelar Sunatan Massal di Kandangan
Paman Birin Siapkan Haul Akbar ke-218 Syekh Muhammad Arsyad al-Banjari
Acil Odah Tinjau Lokasi Pemeriksaan Kesehatan Bagi Pengemudi
Berita ini 48 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 1 Mei 2024 - 16:57 WIB

Cegah Banjir Berulang di Ibu Kota Provinsi Kalsel, DPRD Banjarbaru Bikin Regulasi

Rabu, 1 Mei 2024 - 14:22 WIB

Kota Banjarbaru Punya Cacatan Banjir Capai 2 Meter dan Berdampak 1.528 Jiwa

Selasa, 30 April 2024 - 10:15 WIB

Tolak PKS Gabung Pemerintah, Sekjen Gelora Ungkit Serangan ke Prabowo

Minggu, 31 Maret 2024 - 21:38 WIB

Rusli Calon Bupati Tanah Bumbu Terkuat 2024-2029

Kamis, 14 Maret 2024 - 07:41 WIB

Dapil Neraka Jatim, NasDem Peroleh 1 Kursi DPR RI

Rabu, 28 Februari 2024 - 20:21 WIB

Ini 9 Pemenang Lelang WIUP Garap Emas, Nikel, Batubara

Senin, 26 Februari 2024 - 14:19 WIB

Dua Caleg PAN Dapil Kalsel 2 Melenggang ke Senayan

Senin, 5 Februari 2024 - 16:41 WIB

Zairullah: Demi Kalsel Maju, Apapun Saya Pertaruhkan

Berita Terbaru

Tanah Bumbu

MUI Tanbu : Lestarikan 4 Hal di Luar Ramadhan

Kamis, 2 Mei 2024 - 17:44 WIB

Tanah Bumbu

Wakili Bupati Tanbu, Asisten I Hadiri Rakoornis TMMD 2024

Kamis, 2 Mei 2024 - 11:04 WIB

Tanah Bumbu

DPMD Tanbu Dorong Kembangkan Desa Wisata

Kamis, 2 Mei 2024 - 10:41 WIB