Kirab Api Obor Porprov Kalsel Tiba di Tanah Bumbu

- Editor

Kamis, 3 November 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TANAH BUMBU – Kirab Api Obor Pekan Olahraga Provinsi Kalimantan Selatan (Porprov Kalsel) ke-XI Tahun 2022 berlanjut dari Kabupaten Kotabaru ke Kabupaten Tanah Bumbu (Kab Tanbu).

Bupati Tanah Bumbu Zairullah Azhar diwakili Sekda Ambo Sakka menerima langsung Kirab Api Obor di Halaman Kantor Bupati Tanbu di Batulicin, Kamis (3/11).

Selanjutnya, api obor tersebut diserahkan Sekda kepada Atlit Tanbu yang kemudian diarak keliling Batulicin dan Simpang Empat sebagai tanda bahwa pelaksanaan Porprov digelar di Kabupaten Hulu Sungai Selatan (HSS) Provinsi Kalimantan Selatan 5 – 13 November 2022.

Baca Juga :  Anggota DPRD Tanbu Hadiri Safari Ramadhan di Masjid Apung Ziyadatul Abror

Dalam sambutanya Sekda menyampaikan atasnama pemerintah daerah menyambut baik dan menerima api obor porprov serta siap untuk dikirab keliling Kota Batulicin dan Simpang Empat yang selanjutnya dilepas menuju Kabupaten HSS selaku tuan rumah Porprov Kalsel.

“Semoga pelaksanaan Pekan Olahraga Tingkat Provinsi Kalsel ini berlangsung dengan lancar dan sukses serta menghasilkan atlit-atlit berprestasi dan membawa nama harum daerah baik ditingkat Nasional maupun Internasional,” ucap Ambo Sakka.

Baca Juga :  Paman Birin Letakkan Batu Pertama Gedung Rektorat Uniska 4 Lantai

Sekda menambahkan, dalam rangka mensukseskan gelaran Porprov Kalsel ke-XI, Pemerintah Kabupaten Tanah Bumbu mengirimkan sebanyak 614 atlit dan official, serta sebagai bentuk dukungan terhadap para atlit yang bertanding, maka seluruh Kepala SKPD di Bumi Bersujud akan mengunjungi seluruh altit asal Tanbu yang bertanding.

“Seluruh SKPD Pemkab Tanbu dilibatkan untuk berkunjung dan mensupport seluruh atlit yang bertanding,” ungkapnya. (Rah)

Berita Terkait

KPK dan Pemkab Tanbu Koordinasi Tingkatkan Pengawasan Lebih Baik
Jelang Akhir Tahun, P3AP2KB Tanbu Koordinasi Tinjau Kinerja 8 Aksi Konvergensi Strunting
Wakili Bupati Tanbu, Asisten II Hadiri Persetujuan 14 Propemperda 2025
Jambore SBH 2024 Digelar di Pantai Rindu Alam
Total 1 Miliar, Sekda Tanbu Serahkan Undian untuk ASN dan P3K
Pemkab Tanbu Sosialisasi Kebijakan Pengarusutamaan Gender
Dispersip Tanbu Gelar Uji Kompetensi Pustakawan
5 Desa di Tanah Bumbu Gelar Pemilihan Kades
Berita ini 22 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 17 November 2024 - 17:58 WIB

KPK dan Pemkab Tanbu Koordinasi Tingkatkan Pengawasan Lebih Baik

Jumat, 15 November 2024 - 12:20 WIB

Jelang Akhir Tahun, P3AP2KB Tanbu Koordinasi Tinjau Kinerja 8 Aksi Konvergensi Strunting

Jumat, 15 November 2024 - 11:40 WIB

Wakili Bupati Tanbu, Asisten II Hadiri Persetujuan 14 Propemperda 2025

Jumat, 15 November 2024 - 11:16 WIB

Jambore SBH 2024 Digelar di Pantai Rindu Alam

Kamis, 14 November 2024 - 16:59 WIB

Total 1 Miliar, Sekda Tanbu Serahkan Undian untuk ASN dan P3K

Berita Terbaru

DPRD Tanah Bumbu

Deklarasi Damai Pilkada Tanbu 2024: Tercatat 8 TPS Sangat Rawan

Senin, 18 Nov 2024 - 15:29 WIB

DPRD Tanah Bumbu

Ketua RT Senang Aspirasinya Didengar Anggota DPRD Tanbu

Minggu, 17 Nov 2024 - 19:04 WIB

Tanah Bumbu

KPK dan Pemkab Tanbu Koordinasi Tingkatkan Pengawasan Lebih Baik

Minggu, 17 Nov 2024 - 17:58 WIB

DPRD Tanah Bumbu

Anggota DPRD Tanbu: Reses Bentuk Tanggungjawab Sebagai Wakil Rakyat

Sabtu, 16 Nov 2024 - 18:02 WIB