Korban Kebakaran Desa Sejahtera Tolak Relokasi

Avatar photo

- Editor

Sabtu, 21 Mei 2022 - 15:33 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Lokasi Kebakaran di tepi Laut

Lokasi Kebakaran di tepi Laut

TANAH BUMBU – Berbagai macam solusi terus disampaikan, Pemkab Tanah Bumbu guna mengatasi kehilangan tempat tinggal warga Desa Sejahtera, Kecamatan Simpang Empat yang mengalami kebakaran hebat belum lama tadi.

Seperti diketahui, kebakaran menimpa warga Desa Sejahtera, RT. 005, Kecamatan Simpang Empat, Tanah Bumbu ini sedikitnya mengakibatkan delapan rumah yang dihuni 12 Kartu Keluarga, dengan 42 Jiwa terpaksa harus kehilangan rumah tercinta.

Baca Juga :  Kemenaker RI Tinjau Lokasi BLK Tanah Bumbu 10 Hektar

Mengatasi hal itu, Sekretaris Daerah Tanah Bumbu, DR. H. Ambo Sakka langsung melakukan peninjauan ke lokasi.

Saat di lokasi, Ambo Sakka langsung mendata jumlah rumah terbakar beserta luas tanah masing-masing korban, untuk selanjutnya dibahas di kabupaten agar ditindaklanjuti. Termasuk untuk memberikan bantuan, sesuai kemampuan dana kabupaten.

Baca Juga :  Sosialisasi Toponimi Bangun Pemahaman Kebijakan Nasional

“Bantuan sementara yang sudah kami serahkan peralatan dapur, konsumsi, peralatan tidur dan pakaian,” ungkap H. Ambo Sakka saat ditemui awak media di lokasi, Sabtu (21/5/2022).

Ambo Sakka pun langsung berkoordinasi dengan Kepala Dinas Sosial, Kasat POL-PP, Perwakilan BPBD, Perkimtan untuk mencari solusi hunian bagi para korban.

Baca Juga :  Hardiknas, ZA: Sinergikan Kekuatan do’a, Syukur, dan Sabar

“Tadinya kami menawarkan relokasi dan solusi untuk pembuatan rumah susun, namun ditolak warga. Dengan alasan mereka sudah terbiasa hidup di tepi laut,” kata Ambo Sakka.

Sementara itu, Sekda mengimbau warga agar tetap berhati-hati dengan masalah kebakaran dan juga rob serta banjir. (az)

goodnews.co.id

Berita Terkait

MUI Tanbu : Lestarikan 4 Hal di Luar Ramadhan
Wakili Bupati Tanbu, Asisten I Hadiri Rakoornis TMMD 2024
DPMD Tanbu Dorong Kembangkan Desa Wisata
Dinkes Buka Layanan Pemeriksaan Gratis di Area Mappanre ri Tasi’e
Dinas Perikanan Tanbu, Bantu Pasarkan Produk UMKM dari Bahan Ikan
Lomba Perahu Naga Kenalkan Objek Wisata Baru
Bupati Tanah Bumbu Lantik dan Serahkan SK Pengangkatan 1.241 PPPK
Pelepasan Kafilah MTQN Tanbu, Zairullah: Tugas Berat Mengimplementasikan al-Qur-an
Berita ini 13 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 1 Mei 2024 - 16:44 WIB

DPRD Tagih Pemko Banjarbaru Master Plan Penanganan Banjir

Rabu, 1 Mei 2024 - 14:22 WIB

Kota Banjarbaru Punya Cacatan Banjir Capai 2 Meter dan Berdampak 1.528 Jiwa

Selasa, 30 April 2024 - 10:15 WIB

Tolak PKS Gabung Pemerintah, Sekjen Gelora Ungkit Serangan ke Prabowo

Minggu, 31 Maret 2024 - 21:38 WIB

Rusli Calon Bupati Tanah Bumbu Terkuat 2024-2029

Kamis, 14 Maret 2024 - 07:41 WIB

Dapil Neraka Jatim, NasDem Peroleh 1 Kursi DPR RI

Rabu, 28 Februari 2024 - 20:21 WIB

Ini 9 Pemenang Lelang WIUP Garap Emas, Nikel, Batubara

Senin, 26 Februari 2024 - 14:19 WIB

Dua Caleg PAN Dapil Kalsel 2 Melenggang ke Senayan

Senin, 5 Februari 2024 - 16:41 WIB

Zairullah: Demi Kalsel Maju, Apapun Saya Pertaruhkan

Berita Terbaru

Tanah Bumbu

MUI Tanbu : Lestarikan 4 Hal di Luar Ramadhan

Kamis, 2 Mei 2024 - 17:44 WIB

Tanah Bumbu

Wakili Bupati Tanbu, Asisten I Hadiri Rakoornis TMMD 2024

Kamis, 2 Mei 2024 - 11:04 WIB

Tanah Bumbu

DPMD Tanbu Dorong Kembangkan Desa Wisata

Kamis, 2 Mei 2024 - 10:41 WIB