MTQN ke-29, Dispora Kalsel Gelar Lomba Balap Jukung

- Editor

Rabu, 12 Oktober 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANJARMASIN – Dalam rangka memeriahkan pelaksanaan MTQ Nasional XXIX di Kalimantan Selatan tahun 2022, Dinas Pemuda dan Olahraga (Dispora) Kalsel menggelar kompetisi balap jukung tradisional Banjar.

Balap jukung ini rencananya akan digelar di Sungai Martapura pada tanggal 15 sampai 16 Oktober mendatang.

Baca Juga :  Hari Pertama Turdes Paman Birin Serahkan Hibah 1 Miliar Bagi Pondok Pesantren

Kegiatan ini diikuti kategori umum dan pelajar se-Kalsel dengan formasi enam pendayung (kategori umum) dan formasi dua pendayung (kategori pelajar).

“Sampai sekarang yang sudah mendaftar ada puluhan tim dayung di Kalsel. Bahkan hadiah yang diperebutkan puluhan juta rupiah dan piala Gubernur Kalsel,” kata Kepala Dinas Pemuda dan Olahraga Kalsel, Hermansyah, Rabu (12/10/2022).

Baca Juga :  Mudahkan Akses Bahan Pokok, Pemprov Kalsel Gelar Pasar Murah

Ia juga mengajak masyarakat Kalsel, khususnya kota Banjarmasin untuk turut serta menyaksikan dan memeriahkan lomba balap jukung ini.

“Kami ajak masyarakat untuk menyaksikan dan memeriahkan lomba balap jukung,” ujarnya. (Fitri)

Berita Terkait

Norwegia-Indonesia Kerja Sama Taman Pohon di Desa Sungai Arfat
Menteri LHK Resmikan Pusat Persemaian Liang Anggang
Malam ke-36 Gema Maulid, Kadishub Wakili Paman Birin: Semoga Kita Mendapat Rahmat
Maulid 40 Malam, Guru Supian: Penderitaan untuk Menguji Kesabaran
Paman Birin: Mari Bangun komunikasi dan Kritik Konstruktif
Gema Maulid Wujud Visi Paman Birin Tingkat SDM Berbudi Luhur
Paman Birin Beri Hadiah Umrah Prajurit TNI dan Veteran
Paman Birin Dorong Tingkatkan Inovasi Kualitas Hidup
Berita ini 48 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 15 Oktober 2024 - 16:36 WIB

Norwegia-Indonesia Kerja Sama Taman Pohon di Desa Sungai Arfat

Senin, 14 Oktober 2024 - 11:34 WIB

Menteri LHK Resmikan Pusat Persemaian Liang Anggang

Jumat, 11 Oktober 2024 - 10:11 WIB

Malam ke-36 Gema Maulid, Kadishub Wakili Paman Birin: Semoga Kita Mendapat Rahmat

Kamis, 10 Oktober 2024 - 11:18 WIB

Maulid 40 Malam, Guru Supian: Penderitaan untuk Menguji Kesabaran

Selasa, 8 Oktober 2024 - 11:02 WIB

Paman Birin: Mari Bangun komunikasi dan Kritik Konstruktif

Berita Terbaru

DPRD Tanah Bumbu

Deklarasi Damai Pilkada Tanbu 2024: Tercatat 8 TPS Sangat Rawan

Senin, 18 Nov 2024 - 15:29 WIB

DPRD Tanah Bumbu

Ketua RT Senang Aspirasinya Didengar Anggota DPRD Tanbu

Minggu, 17 Nov 2024 - 19:04 WIB

Tanah Bumbu

KPK dan Pemkab Tanbu Koordinasi Tingkatkan Pengawasan Lebih Baik

Minggu, 17 Nov 2024 - 17:58 WIB

DPRD Tanah Bumbu

Anggota DPRD Tanbu: Reses Bentuk Tanggungjawab Sebagai Wakil Rakyat

Sabtu, 16 Nov 2024 - 18:02 WIB