Kelas Rumah Sakit Tanah Bumbu Jadi Tipe B

- Editor

Senin, 5 Desember 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TANAH BUMBU – Rumah Sakit Daerah DR. H. Andi Abdurrahman Noor Kabupaten Tanah Bumbu segera akan berubah dari tipe C menjadi tipe B, Sabtu (3/12/2022).

Dilansir dari media online Aktual, Ketua Fraksi Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Tanah Bumbu Hasanuddin menyampaikan dukungannya terhadap perubahan kelas tipe Rumah Sakit Daerah Tanah Bumbu menjadi tipe B.

Menurut penilaian Hasanuddin, peningkatan tipe Rumah Sakit Tanah Bumbu DR. H. Andi Abdurrahman Noor (DHAAN) sangat dibutuhkan untuk meningkatkan pelayanan masyarakat Tanah Bumbu juga masyarakat di sekitar Tanah Bumbu, yang berada di wilayah Kabupaten Kotabaru.

Direktur RSUD DHAAN dr. Yandi Noorjaya, MM, telah mempersiapkan rumah sakit untuk memenuhi persyaratan tipe B diantaranya membangun ruang Intensive Care Unit (ICU) yang baru, yang lebih sesuai dengan standar bangunan ICU.

Visitasi dari Provinsi Kalimantan Selatan sudah mengunjungi RSUD DHAAN yang bertujuan memberikan rekomendasi perubahan tipe rumah sakit menjadi tipe B.

Yandi menyebutkan, sesuai target tahun 2022, tahun ini telah membangun kapasitas 10 tempat tidur ICU, dan tahun 2023 akan menambah lagi 10 ruangan tempat tidur.

Baca Juga :  Fraksi DPRD Setujui Raperda, Sekda: Demokrasi Tak Lepas dari Peran Utama Parpol

Yandi berharap progres pembangunan ruang ICU RSUD DHAAN, yang akan berubah nama menjadi RSUD Amanah Husada, dapat berjalan sesuai rencana. (MAS)

📢 Bagikan artikel ini:

💡 Tips: Pilih style "Minimal" untuk tampilan thumbnail terbaik di WhatsApp

🖼️ Share Dengan Thumbnail

📱 Share Simple 🔥 Share Unique ⭐ Share Premium
🎯 Pilih style yang sesuai kebutuhan Anda

Berita Terkait

Tanam Pohon, DPRD Tanbu Tunjukkan Komitmen Jaga Lingkungan
Ketua DPRD Tanbu Apresiasi Dedikasi dan Pengabdian Polri
Semua Fraksi DPRD Tanbu Terima Raperda LPJ APBD 2024 Dibahas Lebih Lanjut
Fraksi Gerindra Tanbu Tanyakan Sistem Evaluasi Realisasi Program 2024
Banyak Silpa 2024, Fraksi PKB Tanbu Minta Eksekutif lebih Cermat Hitung Anggaran
Pemandangan Umum, Fraksi PAN Tanbu Ungkap Soal Kelebihan Bayar
Hasanuddin Dukung Penguatan Kelembagaan MWCNU Angsana
Berkurban, Wakil Ketua DPRD Tanbu Sampaikan PKB Wujudkan Kebersamaan dengan Masyarakat

Berita Terkait

Jumat, 4 Juli 2025 - 10:02 WIB

Tanam Pohon, DPRD Tanbu Tunjukkan Komitmen Jaga Lingkungan

Rabu, 2 Juli 2025 - 15:19 WIB

Ketua DPRD Tanbu Apresiasi Dedikasi dan Pengabdian Polri

Selasa, 17 Juni 2025 - 13:50 WIB

Semua Fraksi DPRD Tanbu Terima Raperda LPJ APBD 2024 Dibahas Lebih Lanjut

Selasa, 17 Juni 2025 - 12:40 WIB

Fraksi Gerindra Tanbu Tanyakan Sistem Evaluasi Realisasi Program 2024

Selasa, 17 Juni 2025 - 12:26 WIB

Banyak Silpa 2024, Fraksi PKB Tanbu Minta Eksekutif lebih Cermat Hitung Anggaran

Berita Terbaru

Tanah Bumbu

RAN HAM Tanah Bumbu Raih Nilai Sempurna

Jumat, 4 Jul 2025 - 11:27 WIB

DPRD Tanah Bumbu

Tanam Pohon, DPRD Tanbu Tunjukkan Komitmen Jaga Lingkungan

Jumat, 4 Jul 2025 - 10:02 WIB

Tanah Bumbu

Pemkab Tanah Bumbu Gelar Rekrutmen Tenaga Kerja Perusahaan

Jumat, 4 Jul 2025 - 09:58 WIB

Tanah Bumbu

Tanam Pohon Mangrove, Andi Rudi Latif: Bangun Tanah Bumbu Hijau

Kamis, 3 Jul 2025 - 22:50 WIB

Kotabaru

DWP Kotabaru Gelar Sosialisasi Tanggap Kebakaran

Kamis, 3 Jul 2025 - 22:46 WIB