Jalan Satui Putus Total, Sekda Tanbu: Silahkah Lewat Jalur Alternatif

Avatar photo

- Editor

Minggu, 16 Oktober 2022 - 20:05 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TANAH BUMBU – Longsor susulan kembali terjadi pada akses Jalan Nasional kilometer 171 di Satui Barat, Kecamatan Satui, Kabupaten Tanah Bumbu, Provinsi Kalimantan Selatan (Kalsel) terputus total, Minggu (16/10/2022).

Sekretaris Daerah (Sekda) Tanah Bumbu Ambo Sakka menginformasikan mengenai update di lapangan, tadi pagi terjadi longsor susulan kesekian kalinya.

“Sehingga kami Pemerintah Daerah sesuai yang disampaikan Pak Bupati, Abah dr HM Zairullah Azhar membangun jalan alternatif jalan Daerah,” kata Ambo Sakka saat di lokasi longsor didampingi Kadis PUPR Tanbu Subhansyah, dan Camat Satui Kadri Mandar, dan Kasatpol PP Damkar Anwar Salujang.

Baca Juga :  Wahyu Windarti Apresiasi Penanganan Stunting

“(Jalan Alternatif) yang sewaktu-waktu bisa digunakan kelancaran, transportasi menuju Tanah Bumbu, Kotabaru termasuk IKN,” tambah Ambo Sakka.

Ia menyebut jalan alternatif menuju Tanah Bumbu diprediksi sudah dapat digunakan dengan baik hari ini.

Baca Juga :  Ingat Allah Sebelum Maut Menjemput

“Jalan (alternatif) itu dari tadi kami tinjau, baru-baru ini Insya Allah sore ini sudah bisa dilewati dan saya persilahkan malam, Insya Allah, sudah lancar kembali transportasi dari Banjarmasin ke Tanah Bumbu,” tutup Ambo Sakka.

Terpisah, Kasatlantas Polres Tanbu AKP Guntur Setyo Prambudi memastikan jalan alternatif sudah bisa dilewati masyarakat.

Ia menjelaskan, akibat longsor terjadi, diakuinya mengakibatkan akses terputus total. Sehingga, akses jalan dari arah Tanah Bumbu maupun Banjarmasin saat ini, hanya bisa dilintasi jalur alternatif.

Baca Juga :  Tim Penilai Sambangi Disdukcapil Tanbu Guna Evaluasi Pelayanan Publik

Meski lewat jalan alternatif, Kasat Lantas Tanbu mengingatkan agar selalu berhati-hati. Sebab kondisi jalan alternatif terpantau licin akibat hujan terjadi belum lama ini.

“Jadi harus tetap hati-hati, karena kondisi jalannya licin. Jadi pengendara harus ekstra waspada melintasi jalan alternatif, ” katanya. (az)

Berita Terkait

Dinkes Buka Layanan Pemeriksaan Gratis di Area Mappanre ri Tasi’e
Dinas Perikanan Tanbu, Bantu Pasarkan Produk UMKM dari Bahan Ikan
Lomba Perahu Naga Kenalkan Objek Wisata Baru
Bupati Tanah Bumbu Lantik dan Serahkan SK Pengangkatan 1.241 PPPK
Pelepasan Kafilah MTQN Tanbu, Zairullah: Tugas Berat Mengimplementasikan al-Qur-an
Serambi Madinah: Manusia Tak Pantas Sombong dan Angkuh
Bupati Tanbu Sampaikan 5 Sasaran Pembangunan Tanbu 2025-2045
Arus Padat, Dishub Tanbu Larang Melintas Pukul 17.00-24.00
Berita ini 27 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 25 April 2024 - 11:05 WIB

Dinkes Buka Layanan Pemeriksaan Gratis di Area Mappanre ri Tasi’e

Kamis, 25 April 2024 - 10:37 WIB

Dinas Perikanan Tanbu, Bantu Pasarkan Produk UMKM dari Bahan Ikan

Kamis, 25 April 2024 - 10:23 WIB

Lomba Perahu Naga Kenalkan Objek Wisata Baru

Rabu, 24 April 2024 - 18:47 WIB

Pelepasan Kafilah MTQN Tanbu, Zairullah: Tugas Berat Mengimplementasikan al-Qur-an

Rabu, 24 April 2024 - 14:04 WIB

Serambi Madinah: Manusia Tak Pantas Sombong dan Angkuh

Selasa, 23 April 2024 - 17:00 WIB

Bupati Tanbu Sampaikan 5 Sasaran Pembangunan Tanbu 2025-2045

Selasa, 23 April 2024 - 16:47 WIB

Arus Padat, Dishub Tanbu Larang Melintas Pukul 17.00-24.00

Senin, 22 April 2024 - 17:06 WIB

Dinkes Gelar Workshop untuk Tingkatkan Mutu Pelayanan Puskesmas

Berita Terbaru

Tanah Bumbu

Dinas Perikanan Tanbu, Bantu Pasarkan Produk UMKM dari Bahan Ikan

Kamis, 25 Apr 2024 - 10:37 WIB

Tanah Bumbu

Lomba Perahu Naga Kenalkan Objek Wisata Baru

Kamis, 25 Apr 2024 - 10:23 WIB

DPRD Tanah Bumbu

Banggar Tanbu Bahas 10 Rekomendasi LKPj dan Akan Memanggil Dinas Terkait

Kamis, 25 Apr 2024 - 10:12 WIB