DLH Susun Kajian Lingkungan Hidup Strategis Tanah Bumbu 2025-2045

- Editor

Jumat, 17 November 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TANAH BUMBU, Goodnews.co.id – Dinas Lingkungan Hidup (HLH) Kabupaten Tanah Bumbu menyusun kajian lingkungan berkesinambungan sampai 20 tahun yang akan datang.

Rapat Konsultasi publik I penyusunan Kajian Lingkungan Hidup Strategis (KLHS) Rencana Pembangunan Jangka Panjang Daerah (RPJPD) Kabupaten Tanah Bumbu 2025-2045 berlangsung di ruang rapat Dinas Lingkungan Hidup Kabupaten Tanah Bumbu.

Hadir Bupati Tanah Bumbu, Zairullah Azhar diwakil Staf Ahli Ekonomi, Dwi Dibyo Raharjo, Staf Ahli Ekonomi, menyampaikan terima kasih pada para tamu undangan dan panitia atas pelaksanaan kegiatan tersebut. Rabu (15/11/2023).

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Proses penyusunan KLHS RPJPD untuk memastikan keterlibatan semua pihak terkait, berpartisipasi dalam penyusunan KLHS. Langkah ini untuk mengidentifikasi strategi dan isu-isu dalam pembangunan berkelanjutan sesuai dengan SDGs.

Baca Juga :  Bapenda Terima Masukan Raperda Pajak dan Retribusi

Dalam prosesnya, semua pihak dapat menyampaikan informasi yang mencerminkan pencapaian pembangunan berkelanjutan sesuai 17 SDGs di Kabupaten Tanah Bumbu.

Setiap instansi memiliki peluang untuk berbagi informasi, pandangan, dan aspirasi terkait pembangunan berkelanjutan, yang menjadi landasan perencanaan 20 tahun mendatang.

Prinsip-prinsip pembangunan seperti akuntabilitas juga menjadi fokus dalam rencana pembangunan daerah. Konsultasi Publik KLHS RPJPD Kabupaten Tanah Bumbu ini tidak hanya pada perencanaan pembangunan semata tetapi juga menjadi pilar demokrasi partisipatif.

Di akhir acaranya, Dwi Dibyo Raharjo mengajak seluruh pihak untuk terus berpartisipasi aktif dalam proses perencanaan pembangunan lingkungan yang berkesinambungan.

Baca Juga :  Mahasiswa KKN-ULM Edukasi Masyarakat Olah Sampah Jadi Paving Blok

Melalui MC Tanah Bumbu, Ia berharap perencanaan lingkungan memberikan manfaat positif bagi lingkungan dan masyarakat sehingga dapat mencapai visi pembangunan daerah 2045. (MAS)

📢 Bagikan artikel ini:

💡 Tips: Pilih style "Minimal" untuk tampilan thumbnail terbaik di WhatsApp

🖼️ Share Dengan Thumbnail

📱 Share Simple 🔥 Share Unique ⭐ Share Premium
🎯 Pilih style yang sesuai kebutuhan Anda

Berita Terkait

Tanah Bumbu Dukung Bina Generasi Muda Paskibraka
Hadiri Rakornas, Eryanto Rais: Sinergitas Harus Jadi Langkah Nyata
Andi Rudi Latif Harap Keteladanan Rasul Jadi Pijakan Bangun Daerah
Temui Sekjen Kemenhut, Tim Pakar Sampaikan Upaya Rehabilitasi Kawasan Mangrove Tanah Bumbu
Bupati Andi Rudi Latif Sampaikan Jabatan Adalah Pengabdian
Satpol PP Tanah Bumbu Perketat Aktifitas THM di Desa Sarigadung
Bupati Andi Rudi Latif Launching SPPG Dukung Program MBG
Dinsos Tanbu Salurkan Bantuan Bagi Disabilitas dan Lanjut Usia

Berita Terkait

Senin, 19 Januari 2026 - 21:58 WIB

Tanah Bumbu Dukung Bina Generasi Muda Paskibraka

Minggu, 18 Januari 2026 - 10:18 WIB

Hadiri Rakornas, Eryanto Rais: Sinergitas Harus Jadi Langkah Nyata

Minggu, 18 Januari 2026 - 10:13 WIB

Andi Rudi Latif Harap Keteladanan Rasul Jadi Pijakan Bangun Daerah

Jumat, 16 Januari 2026 - 11:26 WIB

Temui Sekjen Kemenhut, Tim Pakar Sampaikan Upaya Rehabilitasi Kawasan Mangrove Tanah Bumbu

Kamis, 15 Januari 2026 - 14:19 WIB

Satpol PP Tanah Bumbu Perketat Aktifitas THM di Desa Sarigadung

Berita Terbaru

Tanah Bumbu

Tanah Bumbu Dukung Bina Generasi Muda Paskibraka

Senin, 19 Jan 2026 - 21:58 WIB

DPRD Tanah Bumbu

Wakil Ketua DPRD Tanbu Tinjau Teknologi Pertanian

Senin, 19 Jan 2026 - 21:16 WIB

Tanah Bumbu

Hadiri Rakornas, Eryanto Rais: Sinergitas Harus Jadi Langkah Nyata

Minggu, 18 Jan 2026 - 10:18 WIB

Tanah Bumbu

Andi Rudi Latif Harap Keteladanan Rasul Jadi Pijakan Bangun Daerah

Minggu, 18 Jan 2026 - 10:13 WIB