Dishub Tanbu Awasi Lintasan Truk Batubara

- Editor

Kamis, 21 Juli 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TANAH BUMBU – Dishub Tanah Bumbu (Tanbu) bersinergi dengan tim Provinsi Kalimantan Selatan melakukan pemetaan dan pengawasan jalan dilintasi truk batubara yang ada di Bumi Bersujud.

Menindaklanjuti aduan masyarakat, Dishub Tanbu dampingi tim dari Provinsi Kalsel memonitoring lokasi jalan.

Tim Provinsi Kalsel tersebut, terdiri dari Dishub Kalsel, Balai Pengelola Transportasi Darat, Satuan Lalu Lintas Polda, Korem 101 Antasari Banjarmasin dan Denpom.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kepala Dishub Tanbu, Ahmad Marlan mengatakan, mereka melakukan penempatan dan pemasangan rambu lalu lintas di wilayah Kecamatan Angsana, Kabupaten Tanbu, serta menginventarisasi beberapa ruas jalan.

Baca Juga :  Bupati Gelar Rapat Persiapan Sosialisasi PPKM di Desa-Desa

“Tim yang turun beranggotakan 18 orang, menindaklanjuti laporan masyarakat di hotline Gubernur, ” kata Kepala Dishub Tanbu, Ahmad Marlan, Kamis (21/7/2022).

Ia menerangkan, pemetaan dan penempatan rambu lalu lintas tersebut dilakukan di sejumlah titik sebagai langkah pemetaan angkutan yang boleh dan dilarang melintas.

“Dengan adanya hal tersebut, para transportir atau pengguna jalan bisa mematuhi rambu yang ada sesuai aturan,” terangnya.

Baca Juga :  Banyak Ahli Pengen Gabung Kabinet Prabowo-Gibran

Dikatakan, tim hanya melakukan pemetaan terlebih dulu, kemudian melakukan evaluasi serta tindak lanjuti. (Jml)

📢 Bagikan artikel ini:

💡 Tips: Pilih style "Minimal" untuk tampilan thumbnail terbaik di WhatsApp

🖼️ Share Dengan Thumbnail

📱 Share Simple 🔥 Share Unique ⭐ Share Premium
🎯 Pilih style yang sesuai kebutuhan Anda

Berita Terkait

Dinsos Tanbu Salurkan Bantuan Bagi Disabilitas dan Lanjut Usia
Pemkab Tanbu Komitmen Sukseskan Program Sekolah Rakyat
Bupati Andi Rudi Latif Serahkan Bantuan Alsintan bagi Brigade Pangan
Pencari Kerja Asal NTT Dapat Bantuan dari Pemkab Tanah Bumbu
Andi Rudi Latif Hadiri Pengumuman Swasembada Pangan Nasional
Ikuti Jalan Sehat Yonif TP 828/BMW, Andi Rudi Latif: Jaga Kekompakan
Pelantikan, Andi Rudi Latif Sampaikan Peran Strategis Pejabat Wujudkan Visi Bupati
Andi Irmayani: Momentum Isra Mi’raj dan Haul Perkuat Spiritual dan Karakter

Berita Terkait

Selasa, 13 Januari 2026 - 20:34 WIB

Dinsos Tanbu Salurkan Bantuan Bagi Disabilitas dan Lanjut Usia

Selasa, 13 Januari 2026 - 20:27 WIB

Pemkab Tanbu Komitmen Sukseskan Program Sekolah Rakyat

Selasa, 13 Januari 2026 - 19:44 WIB

Bupati Andi Rudi Latif Serahkan Bantuan Alsintan bagi Brigade Pangan

Selasa, 13 Januari 2026 - 18:54 WIB

Pencari Kerja Asal NTT Dapat Bantuan dari Pemkab Tanah Bumbu

Kamis, 8 Januari 2026 - 17:03 WIB

Andi Rudi Latif Hadiri Pengumuman Swasembada Pangan Nasional

Berita Terbaru

Tanah Bumbu

Dinsos Tanbu Salurkan Bantuan Bagi Disabilitas dan Lanjut Usia

Selasa, 13 Jan 2026 - 20:34 WIB

Tanah Bumbu

Pemkab Tanbu Komitmen Sukseskan Program Sekolah Rakyat

Selasa, 13 Jan 2026 - 20:27 WIB

Kotabaru

Kotabaru Raih Penghargaan Terbanyak di Kalsel

Selasa, 13 Jan 2026 - 19:19 WIB

Tanah Bumbu

Pencari Kerja Asal NTT Dapat Bantuan dari Pemkab Tanah Bumbu

Selasa, 13 Jan 2026 - 18:54 WIB