Disbudporapar Tanbu Bentuk Insan Seni Kreatif melalui Melalui Workshop Tari Kalimantan

- Editor

Rabu, 10 Desember 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TANAH BUMBU, Goodnews.co.id – Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Tanah Bumbu (Tanbu) melalui Dinas Kebudayaan, Pemuda, Olahraga, dan Pariwisata (Disbudporapar) menyelenggarakan Workshop Gerak Dasar Tari Kalimantan, bertujuan meningkatkan kapasitas sumber daya manusia di bidang kesenian daerah.

Kegiatan ini mendapat antusiasme tinggi dari para peserta yang terdiri dari pelajar, komunitas seni, serta perwakilan sanggar tari se-Tanbu, bertempat di Studio Mini Dispersip, Batulicin, pada Senin, (8/12/2025).

Bupati Tanbu Andi Rudi Latif diwakili Plt. Sekretaris Disbudporapa Hj. Noryana menyampaikan sambutannya, workshop ini merupakan langkah strategis untuk merawat identitas budaya sekaligus memperkuat karakter generasi muda.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Melalui workshop ini, kita tidak hanya mengasah teknik gerak tari, tetapi juga membentuk insan seni yang kreatif, inovatif, dan berdaya saing,” ujar Hj. Noryana.

Baca Juga :  Tanah Bumbu Waspada Hadapi Cuaca Ekstrem

Ia juga menyoroti kekayaan budaya Tanah Bumbu yang dinamis, mencakup tari tradisional, kreasi, hingga kontemporer. Dengan diselenggaranya kegiatan ini para peserta diharapkan mampu:
• Memperluas wawasan dan meningkatkan keterampilan.
• Melahirkan karya-karya baru yang mencerminkan kekayaan lokal.
• Mampu berdialog dengan perkembangan seni modern.

Pemkab Tanbu sekaligus menyatakan komitmennya untuk mendorong kemajuan sektor kebudayaan melalui berbagai program Disbudporapar. Sehingga bisa memberikan ruang luas bagi para seniman muda untuk berekspresi dan berkembang.

“Tanah Bumbu bukan hanya kaya akan sumber daya alam, tetapi juga harus menjadi pusat pertumbuhan seni dan budaya yang berkelanjutan,” ucapnya.

Baca Juga :  Anggota DPRD Tanbu Makhruri Siap Terima Keluhan Masyarakat

Di akhir sambutannya, Hj. Noryana mengajak kepada seluruh elemen masyarakat untuk bersama-sama menjaga dan melestarikan budaya daerah agar warisan luhur tidak terkikis oleh arus zaman.

“Mari kita jadikan Tanah Bumbu sebagai ruang tumbuh seni yang membanggakan,” pungkasnya. (Iq)

📢 Bagikan artikel ini:

💡 Tips: Pilih style "Minimal" untuk tampilan thumbnail terbaik di WhatsApp

🖼️ Share Dengan Thumbnail

📱 Share Simple 🔥 Share Unique ⭐ Share Premium
🎯 Pilih style yang sesuai kebutuhan Anda

Berita Terkait

Pensiun, Sekolah di Tanah Bumbu Tak Dapat Tambahan Guru
Tak Ada Korban Jiwa, Damkar Satui Berhasil Padamkan Api
Menhan Resmikan Pabrik Bahan Prekursor Baterai PT ABEB di Batulicin
Isra Mi’raj di Ponpes Salafiyah al-Istiqomah, Bupati Tanbu: Perkuat Nilai Keagamaan
Disbudparpora Tanbu Buka Turnamen Futsal Stiker Cup 2026
Demi Keamanan, Pemkab Tanah Bumbu Pasang Penerang Jalur Bypass Batulicin-Banjarbaru
Isra’ Mi’raj, Andi Rudi Latif Ingatkan Shalat Sebagai Pembentuk Disiplin dan Karakter
Koperasi Desa Merah Putih Gunung Antasari Sampaikan LPj 2025

Berita Terkait

Jumat, 23 Januari 2026 - 16:21 WIB

Pensiun, Sekolah di Tanah Bumbu Tak Dapat Tambahan Guru

Jumat, 23 Januari 2026 - 12:58 WIB

Tak Ada Korban Jiwa, Damkar Satui Berhasil Padamkan Api

Rabu, 21 Januari 2026 - 15:25 WIB

Isra Mi’raj di Ponpes Salafiyah al-Istiqomah, Bupati Tanbu: Perkuat Nilai Keagamaan

Selasa, 20 Januari 2026 - 18:01 WIB

Disbudparpora Tanbu Buka Turnamen Futsal Stiker Cup 2026

Selasa, 20 Januari 2026 - 13:55 WIB

Demi Keamanan, Pemkab Tanah Bumbu Pasang Penerang Jalur Bypass Batulicin-Banjarbaru

Berita Terbaru

DPRD Tanah Bumbu

DPRD Tanah Bumbu Bedah Tata Kelola Dana Bagi Hasil Daerah

Sabtu, 24 Jan 2026 - 13:37 WIB

Tanah Bumbu

Pensiun, Sekolah di Tanah Bumbu Tak Dapat Tambahan Guru

Jumat, 23 Jan 2026 - 16:21 WIB

Tanah Bumbu

Tak Ada Korban Jiwa, Damkar Satui Berhasil Padamkan Api

Jumat, 23 Jan 2026 - 12:58 WIB

DPRD Tanah Bumbu

Pengadaaan Makan Minum Reses DPRD Tanbu Butuh Formulasi Jelas

Kamis, 22 Jan 2026 - 21:49 WIB