Dinsos Tanbu Salurkan Bantuan ke 6 Desa Terdampak Banjir

- Editor

Senin, 10 Juni 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TANAH BUMBU, Goodnews.co.id – Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Tanah Bumbu (Tanbu) mendistribusikan bantuan sembako untuk warga terdampak banjir di Kecamatan Sungai Loban.

Bantuan sembako tersebut diserahkan Kepala Dinas Sosial (Dinsos) Tanah Bumbu, Liana Hamita, melalui Kepala Bidang Perlindungan dan Jaminan Sosial (Kabid Linjamsos), Muhammad Supian, Kamis (6/6/2024).

Baca Juga :  Kerja Senyap Disdukcapil Tanbu Raih Dukcapil Award 2023

Supian menjelaskan bantuan disalurkan tersebut berupa bahan kebutuhan pokok. Terdiri dari beras 30 sak, mie instan 30 dus, dan ikan sarden 150 kaleng.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Sebelumnya, pada Selasa (4/6/2024), hujan dengan intensitas tinggi mengguyur Kabupaten Tanah Bumbu. Sehingga beberapa desa di wilayah Kecamatan Sungai Loban terendam banjir.

Baca Juga :  Dewan Pendidikan Tanbu dan Batola Berbagi Infomasi Tingkatkan Mutu Pendidikan

Yakni Desa Sari Mulya, Desa Sebamban Lama, Desa Damar Indah, Desa Sebamban Baru, Desa Sungai Loban, dan Desa Sungai Dua Laut. (E)

Berita Terkait

SMPN 7 Kusan Hilir Sabet Juara Umum Logitaga 2025
Komisi III DPRD Monitoring Alat dan Kendaraan Operasional BPBD Tanbu
BPOM Awasi Program Makan Bergizi Gratis di Tanah Bumbu
Meresahkan, Petugas Posko Damkar Simpang Empat Evaluasi Sarang Tawon
Pemkab Tanbu dan PTNB Gelar Rapat Pra RUPS 2025
Kepala BPKP Kalsel Evaluasi Perencanaan dan Penganggaran Pemkab Tanbu 2025
Masa Akhir Jabatan, Bupati Tanbu Ucapkan Terima Kasih Kolaborasi Majukan Daerah
Kepala Disdukcapil Tanbu Tegaskan Semua Layanan Gratis
Berita ini 9 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 15 Januari 2025 - 15:25 WIB

SMPN 7 Kusan Hilir Sabet Juara Umum Logitaga 2025

Rabu, 15 Januari 2025 - 14:36 WIB

Komisi III DPRD Monitoring Alat dan Kendaraan Operasional BPBD Tanbu

Selasa, 14 Januari 2025 - 16:43 WIB

BPOM Awasi Program Makan Bergizi Gratis di Tanah Bumbu

Selasa, 14 Januari 2025 - 16:34 WIB

Meresahkan, Petugas Posko Damkar Simpang Empat Evaluasi Sarang Tawon

Selasa, 14 Januari 2025 - 14:00 WIB

Kepala BPKP Kalsel Evaluasi Perencanaan dan Penganggaran Pemkab Tanbu 2025

Berita Terbaru

DPRD Tanah Bumbu

DPRD Tanbu Monitoring Pembangunan Jembatan Batulicin-Kotabaru

Rabu, 15 Jan 2025 - 16:38 WIB

Tanah Bumbu

SMPN 7 Kusan Hilir Sabet Juara Umum Logitaga 2025

Rabu, 15 Jan 2025 - 15:25 WIB

Tanah Bumbu

BPOM Awasi Program Makan Bergizi Gratis di Tanah Bumbu

Selasa, 14 Jan 2025 - 16:43 WIB