Batulicin, Polisi Siap Amankan Arus Mudik Lebaran

- Editor

Senin, 17 April 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TANAH BUMBU, Goodnews.co.id – Bupati Tanah Bumbu diwakili Staf Ahli Bidang Kemasyarakatan dan Sumber Daya Manusia, Putu Wisnu Wardhana, menghadiri undangan Apel Gelar Pasukan Operasi Kepolisian Terpusat Ketupat Intan 2023, Resor Tanah Bumbu (Polres Tanbu).

Inspektur upacara AKBP Tri Hambodo SIK memimpin pelaksanaan Apel Gelar Pasukan Operasi Kepolisian Terpusat Ketupat Intan 2023 di lapangan Mapolres Tanah Bumbu, Senin (17/4/2023) pagi.

Turut berhadir dalam kegiatan Wakil Ketua DPRD Said Ismail Kholil Alaydrus, Plh Pasiops Kodim Kapten Inf Sahlan, Kasi Intelejen Rizki Purbo Nugroho, dan tamu undangan.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Tema Operasi Kepolisian Terpusat Ketupat Intan 2023 adalah “Mudik Aman Berkesan.” Mulai hari ini dan 14 hari ke depan.

Baca Juga :  Ini Munajat Doa Hari Kesehatan Nasional di Tanah Bumbu

“Kegiatan ini merupakan wujud nyata sinergitas Polri dengan stakeholder terkait dalam rangka mengamankan mudik dan perayaan lebaran Hari Raya Idul Fitri 1444 Hijriyah,” ungkap Tri Hambodo

Ia menyampaikan bahwa dalam Operasi Ketupat Intan Tahun 2023 ini melibatkan sebanyak 256 personil gabungan yang terdiri dari Polri, TNI, Pemerintah Kabupaten, dan unsur terkait lainnya.

Selain itu, Polres Tanbu juga menyiapkan sebanyak 4 pos yang terdiri 2 pos pelayanan terpadu (Pasar Minggu dan Pelabuhan Ferry) dan 2 pos pengamanan (Polsek Pagatan dan Polsek Satui).

Baca Juga :  Dinkes Buka Layanan Pemeriksaan Gratis di Area Mappanre ri Tasi'e

Kapolres berharap kegiatan ini dapat memastikan kelancaran lalu lintas Hari Raya Idul Fitri 1444 H serta mewujudkan mudik yang aman dan berkesan di Bumi Bersujud.

“Kedepankan langkah-langkah humanis dan pedoman SOP agar memberikan pelayanan yang terbaik dengan presisi sebagaimana harapan masyarakat,” pesannya. (Arunika)

📢 Bagikan artikel ini:

💡 Tips: Pilih style "Minimal" untuk tampilan thumbnail terbaik di WhatsApp

🖼️ Share Dengan Thumbnail

📱 Share Simple 🔥 Share Unique ⭐ Share Premium
🎯 Pilih style yang sesuai kebutuhan Anda

Berita Terkait

Gelar MTQN ke-XXI Sepunggur, Andi Rudi Latif Harap al-Qur’an Jadi Sumber Inspirasi
Tanah Bumbu Raih Terbaik 3 Akselerasi IETPD
Hadiri Acara Bunda PAUD Nasional, Irmayani: Pendidikan Usia Dini Investasi Terbaik
KIP Kalsel Apresiasi Diskominfosp Tanbu Dukung Kegiatan Monev
Diskominfo SP Tanbu Gelar Lomba Konten Kreatif Pendaftaran 11-15 November
Tanah Bumbu Borong Penghargaan HKG PKK ke-53 Kalsel
Gemilang, Futsal Putra Tanah Bumbu Raih Medali Emas
Tingkatkan Layanan Kesehatan, Tanah Bumbu Raih Penghargaan

Berita Terkait

Senin, 17 November 2025 - 14:56 WIB

Gelar MTQN ke-XXI Sepunggur, Andi Rudi Latif Harap al-Qur’an Jadi Sumber Inspirasi

Senin, 17 November 2025 - 14:34 WIB

Tanah Bumbu Raih Terbaik 3 Akselerasi IETPD

Minggu, 16 November 2025 - 11:47 WIB

Hadiri Acara Bunda PAUD Nasional, Irmayani: Pendidikan Usia Dini Investasi Terbaik

Minggu, 16 November 2025 - 11:27 WIB

KIP Kalsel Apresiasi Diskominfosp Tanbu Dukung Kegiatan Monev

Sabtu, 15 November 2025 - 05:47 WIB

Tanah Bumbu Borong Penghargaan HKG PKK ke-53 Kalsel

Berita Terbaru

Tanah Bumbu

Tanah Bumbu Raih Terbaik 3 Akselerasi IETPD

Senin, 17 Nov 2025 - 14:34 WIB

Tanah Bumbu

KIP Kalsel Apresiasi Diskominfosp Tanbu Dukung Kegiatan Monev

Minggu, 16 Nov 2025 - 11:27 WIB