Banyak Ketidaksesuaian, Fraksi Gerindra DPRD Tanbu Tanyakan Kendala

- Editor

Rabu, 5 Juni 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TANAH BUMBU, Goodnews.co.id – Fraksi Gerakan Indonesia Raya (Gerindra) Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Tanah Bumbu (Tanbu) menyampaikan Pandangan Umum fraksi terhadap Pertanggungjawaban (LPj) Pelaksanaan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) tahun anggaran 2023, dalam Rapat Paripurna di ruang utama sidang DPRD Tanah Bumbu, Selasa (4/6/2024).

Fraksi Gerindra, diwakili juru bicaranya, Wahyudi Ariswinarka, menyampaikan Pandangan Umum dan pertayaan dari Fraksi Gerindra dalam Rapat Paripurna.

“Tata pemerintahan yang baik menunju pada kompetensi kelembagaan dalam mengelola sumber daya alam, sumber daya manusia, dan penggunaan anggaran secara akuntabel, transparan, dan responsif, terhadap kebutuhan-kebutuhan masyarakat khususnya. Pemerintah yang baik dapat dilihat dari adanya proses mekanisme dan lembaga-lembaga yang mampu mengartikulasikan kepentingan masyarakat, hak-hak dasar masyarakat, tanggung jawab, dan perbedaan-perbedaan masyarakat, dalam hal ini yang bermuara pada kesejahteraan sosial,” kata Wahyudi Ariswinarka dari Fraksi Gerindra.

Baca Juga :  Isu Nasional, Fraksi Gerindra Tanbu Tanyakan Nasib Guru Honorer

Termasuk di dalamnya, katanya, ketertiban umum, ketentraman, dan perlindungan bagi masyarakat, sebaliknya banyak daerah yang memiliki sumber daya alam ataupun sumber daya manusia dan struktur sosial yang relatif sama tetapi kemampuan dalam mensejahterakan masyarakat.

Baca Juga :  Wakil Ketua DPRD Kunjungi Stand Pameran Expo Mappanre ri Tasi'e

Kemudian Fraksi Gerindra berpandangan dalam realisasi pencapaian anggaran Pemerintah Daerah Kabupaten Tanah Bumbu sudah lebih baik tetapi ada beberapa hal perlu diperbaiki berdasarkan laporan hasil pemeriksaan BPK.

Fraksi Gerindra juga menilai Pemerintah Daerah Kabupaten Tanah Bumbu terkesan tidak serius sehingga banyak ditemukan ketidaksesuaian.

Oleh karena itu, Fraksi Gerindra meminta penjelasan terkait kendala apa yang dihadapi Pemerintah Daerah Kabupaten Tanah Bumbu, mengingat tersebut bukan hal baru karena dianggap sudah pernah dilaksanakan sebelumnya. (E)

Berita Terkait

Fraksi PAN Tanbu Harap APBD 2025 Jadi Jawaban Kebutuhan Masyarakat
Fraksi Golkar Minta Eksekutif Hati-hati Gunakan Anggaran
Fraksi NasDem Sejahtera: Optimalkan Anggaran untuk Masyarakat Kecil
FPDIP Tanbu Minta Rekap Pendapatan Asli Daerah
Fraksi PKB Tanbu Harap Postur Anggaran Pendididikan Prioritaskan SDM
Isu Nasional, Fraksi Gerindra Tanbu Tanyakan Nasib Guru Honorer
Zairullah Azhar Sebut Penyusunan Keuangan Pemkab Berbasis Kinerja
Fraksi DPRD Tanbu Setujui Raperda Perumahan dan Pemukiman
Berita ini 3 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 9 Oktober 2024 - 10:57 WIB

Fraksi PAN Tanbu Harap APBD 2025 Jadi Jawaban Kebutuhan Masyarakat

Rabu, 9 Oktober 2024 - 09:53 WIB

Fraksi Golkar Minta Eksekutif Hati-hati Gunakan Anggaran

Rabu, 9 Oktober 2024 - 09:36 WIB

Fraksi NasDem Sejahtera: Optimalkan Anggaran untuk Masyarakat Kecil

Rabu, 9 Oktober 2024 - 08:34 WIB

FPDIP Tanbu Minta Rekap Pendapatan Asli Daerah

Selasa, 8 Oktober 2024 - 17:58 WIB

Fraksi PKB Tanbu Harap Postur Anggaran Pendididikan Prioritaskan SDM

Berita Terbaru

Tanah Bumbu

Sempat Viral Muncul Buaya, Zairullah Jelaskan Pantai Pagatan Aman

Minggu, 20 Okt 2024 - 04:20 WIB

Tanah Bumbu

Wahyu Windarti Bahagia Siswa PAUD dan TK Ikut Jelajah Literasi

Jumat, 18 Okt 2024 - 20:23 WIB